Jokowi: UU Cipta Kerja Mempercepat Industrialisasi di dalam Negeri
Jokowi mengatakan, membuat UU Cipta Kerja diciptakan. Dengan harapan untuk mempercepat industrialisasi di dalam negeri serta memperkuat sektor strategis terutama pangan kesehatan dan energi.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan, pandemi Covid-19 harus dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya. Yaitu dengan mengejar ketertinggalan di Indonesia dalam segala sektor, salah satunya membuka lapangan pekerjaan.
"Kepercayaan masyarakat internasional terhadap Indonesia dan kemunduran banyak negara akibat pandemi Covid, harus kita manfaatkan sebagai momentum untuk mengejar ketertinggalan kita, UMKM harus kita berdayakan semaksimal mungkin peluang kerja harus kita ciptakan sebanyak mungkin," katanya saat menghadiri HUT Partai NasDem melalui siaran telekonference, Rabu (11/11).
-
Bagaimana Presiden Jokowi saat ini? Presiden Jokowi fokus bekerja untuk menuntaskan agenda pemerintahan dan pembangunan sampai akhir masa jabaotan 20 Oktober 2024," kata Ari kepada wartawan, Senin (25/3).
-
Apa yang ditekankan oleh Jokowi tentang UU Perampasan Aset? Jokowi menekankan pentingnya adanya undang-undang perampasan aset. Hal ini untuk memaksimalkan penyelamatan aset dan pengembalian uang negara. Hal itu diungkapkan Jokowi saat memberi pengarahan dalam Peringatan 22 Tahun Gerakan Nasional Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme (APU PPT) di Istana Negara, Jakarta, Rabu (17/4). "Terakhir saya titip upayakan maksimal penyelamatan dan pengembalian uang negara sehingga perampasan aset menjadi penting untuk kita kawal bersama," ucap Jokowi.
-
Siapa yang menggugat Presiden Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) melayangkan gugatan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
-
Kapan Presiden Jokowi meresmikan Bandara Panua Pohuwato? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan Bandar Udara Panua Pohuwato di Provinsi Gorontalo.
-
Apa yang dilakukan Jokowi saat kuliah? Semasa kuliah, Jokowi juga aktif tergabung dengan UKM pencinta alam.
-
Apa tujuan utama dari sambutan Presiden Jokowi? Kepala Negara berharap para tamu menikmati jamuan hidangan dan pertunjukkan khas Indonesia yang telah disediakan. “Terima kasih atas partisipasinya. Saya berharap semangat malam ini dapat membawa kita untuk bekerja bersama berbagi akses air bersih dan sanitasi untuk semua orang,” kata Joko Widodo.
Hal tersebut, kata Jokowi, membuat UU Cipta Kerja diciptakan. Dengan harapan untuk mempercepat industrialisasi di dalam negeri serta memperkuat sektor strategis terutama pangan kesehatan dan energi.
"Itulah semangat dari penerbitan UU Cipta Kerja," ungkapnya.
Dia menjelaskan setiap perubahan besar sering kali menimbulkan kekhawatiran serta salah pengertian. Apalagi kata Jokowi tidak terkomunikasikan dengan baik dalam waktu yang memadai.
"Tetapi kita juga harus maklum bahwa persaingan membutuhkan kecepatan, momentum yang sempit dalam persaingan ekonomi global harus direspons dengan cepat," terangnya.
Sebab itu, Jokowi mengajak partai NasDem untuk bersama-sama melakukan pemulihan di tengah pandemi saat ini. Sehingga lapangan kerja kembali terbuka terutama dalam sektor UMKM.
"Agar umkm kita berkembang pesat dan peluang kerja berlipat ganda dan kita mampu memanfaatkan peluang yang ada dalam perekonomian global yang sedang bergejolak sekarang ini," tutupnya.
Baca juga:
Kementerian LHK Siapkan 3 Rancangan PP Turunan UU Cipta Kerja
Mengais Rezeki di Antara Aksi Unjuk Rasa
Aksi Lilin Tolak Pengesahan Omnibus Law UU Cipta Kerja
Ratusan Buruh Kembali Tolak UU Cipta Kerja di Patung Kuda
Menteri Sofyan Sebut Bank Tanah Terbentuk 2 Bulan Usai PP Diterbitkan