Lalu Lintas Puncak Ramai Lancar, Arah Jakarta Padat
"Tol Jagorawi Cawang - TMII - Cibubur - Bogor - Ciawi lancar. Cimanggis KM 20 - KM 17 arah Cawang padat, kepadatan volume lalin," tulis akun Jasamarga.
Satuan Lalulintas Polres Bogor bersama instansi terkait melakukan sistem Ganjil-Genap (GaGe) di kawasan Puncak, Bogor, Jawa Barat. Meski demikian, lalu lintas tetap terpantau ramai.
Anggota Satlantas Polres Bogor, Bripda M Dizky Maulana Ariansyah mengatakan, lalu lintas ramai terpantau dua arah, baik dari dan menuju Puncak.
-
Kapan Jalur Lingkar Barat Purwakarta dibangun? Sebelum dibangun jalan lingkar pada 2013, Kecamatan Sukasari yang berada paling ujung di Kabupaten Purwakarta aksesnya tidak layak.
-
Kapan suhu panas di Jakarta mencapai puncaknya? Fenomena ini sekaligus menandakan musim kemarau mulai melanda Indonesia, yang sebagaimana diprakirakan sebelumnya mulai berlangsung pada Juni dan puncaknya Juli - September 2024.
-
Bagaimana kondisi jalur ke Puncak 2 ? Meski jalur menuju Puncak 2 masih belum semulus kawasan Puncak. Namun tak menyurutkan antusiasme warga berlibur bersama keluarga.
-
Di mana letak permukiman terbengkalai di Jakarta yang diulas dalam video? Baru-baru ini sebuah kawasan di wilayah Jakarta Timur yang terbengkalai terungkap, dengan deretan rumah yang ditinggalkan oleh penghuninya.
-
Di mana banjir terjadi di Jakarta? Data itu dihimpun hingga Jumat 15 Maret 2024 pada pukul 04:00 WIB. "Kenaikan status Bendung Katulampa dan Pos Pantau Depok menjadi Siaga 3 (Waspada) dari sore hingga malam hari serta menyebabkan genangan di wilayah DKI Jakarta," kata Kepala Pelaksana BPBD DKI Jakarta, Isnawa Adji dalam keterangan tertulis, Jumat (15/3).
-
Apa yang terjadi pada Waduk Jatiluhur saat ini? Terdampak Kemarau, Begini Potret Waduk Jatiluhur yang Kini Surut Waduk Jatiluhur bahkan surut hingga 10 meter. Sebagai sumber penampungan sungai yang dibendung, waduk seharusnya menampung banyak air.Namun di musim kemarau ini kondisi berbeda justru ditemui di Waduk Jatiluhur yang mengalami kondisi surut.
"Arus lalu lintas terpantau di kawasan Puncak terpantau ramai lancar, baik dari arah Jakarta menuju Cianjur maupun sebaliknya," kata Dizky dalam tayangan video @tmcpolresbogor, Minggu (28/11).
Meski terpantau ramai lancar, seluruh pengendara tetap mematuhi rambu atau peraturan lalu lintas.
"Kami dari Satlantas Polres Bogor mengimbau kepada seluruh pengguna jalan agar selalu mematuhi peraturan lalu lintas dan protokol kesehatan," ujarnya.
Sementara itu, berdasarkan berdasarkan informasi akun @Jasamarga, dari Tol Jagorawi arah Puncak diberlakukan satu karena prioritas kendaraan turun menuju Jakarta.
"Tol Jagorawi Cawang - TMII - Cibubur - Bogor - Ciawi lancar. Cimanggis KM 20 - KM 17 arah Cawang padat, kepadatan volume lalin," tulis akun Jasamarga.
Baca juga:
Cegah Kemacetan, Polisi Berlakukan Sistem One Way Menuju Jakarta dari Puncak
PPKM Level 3 Akhir Tahun, Kawasan Puncak Bogor akan Diperketat
3 Alasan Kawasan Puncak Rawan Longsor saat Musim Hujan, Salah Satunya karena Wisata
Musim Hujan, Polisi Imbau Pengguna Jalan Hati-Hati di Jalur Puncak Hingga Cianjur
Cegah Kemacetan, Arus Lalu Lintas di Puncak Diberlakukan Satu Arah untuk Turun
Bupati Bogor: Fungsi Hutan di Kawasan Puncak Sebagai RTH Harus Dikembalikan