Libur Akhir Pekan, Jalur Menuju Pantai Anyer Macet Hingga 3 Kilometer
Kendaraan wisata yang didominasi oleh pelat luar Banten, antre menuju sejumlah tempat wisata di Anyer hingga kurang lebih mencapai 3 KM.
Kendaraan wisatawan yang akan menuju pantai Anyer, Kabupaten Serang, Banten, mengular hingga Jalan lingkar selatan, Kota Cilegon, Minggu (6/6).
Kendaraan wisata yang didominasi oleh pelat luar Banten, antre menuju sejumlah tempat wisata di Anyer hingga kurang lebih mencapai 3 KM.
-
Apa yang menjadikan Pantai Anyer sebagai destinasi wisata yang menawan? Pantai Anyer adalah sebuah destinasi wisata yang memikat, terletak di pesisir barat Provinsi Banten, Indonesia. Dengan pasir putih yang lembut, ombak yang memikat, dan panorama alam yang menakjubkan, Pantai Anyer menawarkan pengalaman liburan yang tak terlupakan bagi para pengunjungnya.
-
Kapan Desa Wisata Nusa meraih juara? Desa Wisata Nusa telah menyabet juara di Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2021 kategori homestay.
-
Di mana letak Pantai Anyer? Pantai Anyer terletak di Kabupaten Serang, Provinsi Banten, Indonesia, di pesisir barat laut Pulau Jawa.
-
Mengapa Pantai Anyer menjadi destinasi wisata yang ramai? Saat ini, pantai-pantai di Kawasan Anyer menjadi salah satu komoditas pariwisata utama yang menopang perekonomian masyarakat Anyer dan sekitarnya.
-
Apa keunikan Pantai Anyer? Anyer terkenal dengan salah satu jalan bersejarahnya, yaitu jalan Anyer hingga Panarukan. Jalan ini membentang dari ujung barat sampai ujung timur Jawa yang dibangun pada saat pemerintahan kolonial Belanda. Selain jalan ini, Anyer juga terkenal dengan keberadaan pantai-pantainya yang indah nan eksotis.
-
Bagaimana Desa Wisata Nusa mengembangkan pariwisata? Desa Wisata Nusa berada di Kabupaten Aceh Besar, Aceh bergerak dan mengembangkan desa wisata berbasis masyarakat. Pengunjung bisa berinteraksi langsung dengan penduduk sekitar, bahkan bisa menginap di rumah milik warga.
Kendaraan pribadi, bus pariwisata dan kendaraan roda dua terus berdatang menuju pantai Anyer. Antrean panjang kendaraan tak terhindarkan.
Kapolres Cilegon AKBP Sigit Haryono mengatakan, Polisi mengantisipasi agar kendaraan yang menuju pantai Anyer tidak terhenti panjang.
"Saya arahkan polsek dan lantas untuk antisipasi,"ujarnya.
Menurutnya, jika volume kendaraan terus bertambah, Polisi akan menerapkan sistem satu jalur menuju Anyer. "Nanti kalau volume naik akan dilakukan one way,"katanya.
Rina (31), seorang wisatawan asal Jakarta tetap antusias menuju ANyer meski terjebak kemacetan panjang.
"Lumayan harus sabar karena macetnya. Dan tetap protokol kesehatannya tetap disiplin," ujarnya.
Baca juga:
Perahu Terbalik hingga Jembatan Ambruk, Sandiaga Tegaskan Ini pada Pengelola Wisata
Sandiaga Tak Ingin Kecelakaan di Objek Wisata Kembali Terulang
Seluruh Objek Wisata di Kabupaten Jepara Ditutup Hingga 14 Juni
Wagub Bali Optimistis Pariwisata Mancanegara Tetap Dibuka Juli 2021
Sandiaga Uno Nilai Desa Wisata Simbol Kebangkitan Ekonomi Nasional
Pandemi Covid-19 Bikin Pendapatan Ancol di 2020 Turun 69,51 Persen