Pakai pakaian adat, Jokowi dan JK diledek Zulkifli Hasan
Pakai pakaian adat, Jokowi dan JK diledek Zulkifli Hasan. Jokowi memakai pakaian adat Makassar. Sementara Jusuf Kalla menggunakan adat Jawa.
Ketua MPR Zulkifli Hasan sempat meledek Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) saat membuka sidang tahun MPR 2017 di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (16/8). Zulkifli sempat meledek keduanya karena menghadiri sidang tahunan memakai pakaian adat.
Jokowi memakai pakaian adat Makassar. Sementara Jusuf Kalla menggunakan adat Jawa.
-
Mengapa DPR memiliki hak angket? Tujuan dari hak angket ini adalah untuk mendapatkan informasi yang lengkap dan akurat, sehingga hasilnya dapat digunakan sebagai dasar untuk mengambil keputusan terkait kebijakan pemerintah. Dengan adanya hak angket, DPR dapat memastikan bahwa kebijakan pemerintah yang diambil benar-benar sesuai dengan kebutuhan masyarakat dan dapat melakukan pengawasan terhadap kinerja pemerintah.
-
Apa yang diminta DPR terkait keamanan CFD? “Bahwa saat CFD dan di jam-jam olahraga pagi, sebetulnya sangat rawan terjadi tindak kejahatan. Jadi mungkin polisi bisa meningkatkan intensitas pemantauan cctv dan menempatkan aparat tambahan di titik-titik tertentu. Agar masyarakat bisa berolahraga dengan lebih tenang,” tambah Sahroni.
-
Bagaimana DPR ingin menyelesaikan masalah tawuran? “Saya rasa masih ada yang kurang optimal di pencegahan dan juga penindakan. Maka saya minta pada pihak-pihak yang berwenang, tolong kasus seperti ini diberi hukuman yang berat, biar jera semuanya. Jangan sampai karena masih remaja atau di bawah umur, perlakuannya jadi lembek. Kalau begitu terus, akan sulit kita putus mata rantai budaya tawuran ini,” jelasnya.
-
Bagaimana proses pencalonan Anggota DPD dilakukan? Pencalonan anggota DPD melibatkan perseorangan, dan prosesnya diatur oleh PKPU Nomor 10 Tahun 2022.
-
Apa yang didorong oleh DPR RI kepada pihak kepolisian? Komisi III Dukung Polisi Tindak Tegas Pengguna Nopol Palsu Polda Metro Jaya terus melakukan penindakan terhadap pengendara yang kedapatan menggunakan nomor polisi (nopol) palsu. Penertiban pelat nomor rahasia palsu ini lantas mendapat apresiasi dari Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni. Kata dia, pemakaian pelat palsu erat kaitannya dengan aksi sewenang-wenang di jalan yang merugikan masyarakat.
-
Apa yang diusulkan oleh Baleg DPR terkait dengan DKJ? Baleg DPR mengusulkan agar Daerah Khusus Jakarta (DKJ) menjadi ibu kota legislasi. Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR RI Achmad Baidowi alias Awiek mengusulkan agar Daerah Khusus Jakarta (DKJ) menjadi ibu kota legislasi.
Pakaian adat yang dikenakan keduanya tak biasa. Sebab, dalam sidang tahunan MPR biasanya memakai setelan jas.
"Tadi pakaian pak Jokowi memakai adat bugis. Paling ganteng se-Indonesia," ucap Zulkifli, saat menyapa keduanya dalam sidang tahunan pembukaan MPR.
Wapres JK pun tak luput dari ledekan ketua umum PAN tersebut. "Tadi saya lihat pak JK pakai pakaian adat Jawa. Orang yang pakaian Jawa jalannya paling cepat yang saya lihat itu pak JK. Boleh minta tepuk tangannya," ujar Zulkifli.
Usai dibuka Zulkifli, sidang tahunan MPR ini dilanjutkan dengan mendengarkan pidato dari Jokowi.
Baca juga:
Megawati dan B.J Habibie hadiri sidang tahunan, SBY absen
Sidang tahunan, Jokowi tiga kali pidato di depan ratusan anggota DPR
SBY imbau pemimpin efektifkan leadership termasuk Presiden Jokowi
Pasang badan Megawati buat Jokowi karena dituding diktator
Tak hanya kopi, Jokowi ingin RI bisa kirim barista ke luar negeri
Temui Jokowi, Dubes AS singgung soal kontrak Freeport
Jokowi undang Donald Trump ke Indonesia