Parahnya banjir di Pasteur dan Saritem, banyak mobil terendam
Hujan deras mengguyur Kota Bandung, hari ini membuat sejumlah ruas jalan terendam. Saking derasnya air membuat sejumlah mobil terendam. Salah satu paling parah adalah di Jalan Dr Djundjunan (Pasteur). Selain itu daerah Saritem juga terendam.
Hujan deras mengguyur Kota Bandung, hari ini membuat sejumlah ruas jalan terendam. Saking derasnya air membuat sejumlah mobil terendam.
Salah satu paling parah adalah di Jalan Dr Djundjunan (Pasteur). Selain itu daerah Saritem juga terendam. Dalam beberapa unggahan netizen di media sosial, menunjukan banjir di Pasteur layaknya sungai.
-
Di mana banjir terjadi di Jakarta? Data itu dihimpun hingga Jumat 15 Maret 2024 pada pukul 04:00 WIB. "Kenaikan status Bendung Katulampa dan Pos Pantau Depok menjadi Siaga 3 (Waspada) dari sore hingga malam hari serta menyebabkan genangan di wilayah DKI Jakarta," kata Kepala Pelaksana BPBD DKI Jakarta, Isnawa Adji dalam keterangan tertulis, Jumat (15/3).
-
Siapa yang menangani banjir di Jakarta? Dia menjelaskan, BPBD DKI Jakarta mengerahkan personel untuk memonitor kondisi genangan di setiap wilayah dan mengkoordinasikan unsur Dinas SDA, Dinas Bina Marga, Dinas Gulkarmat untuk melakukan penyedotan genangan dan memastikan tali-tali air berfungsi dengan baik bersama dengan para lurah dan camat setempat. "Genangan ditargetkan untuk surut dalam waktu cepat," ujar dia.
-
Di mana banjir di Bandung terjadi pada Kamis (11/1) lalu? Banjir disebabkan hujan deras yang mengguyur Bandung pada Kamis (11/1) lalu. Hujan lebat yang melanda Bandung sepanjang Kamis (11/1) lalu menyebabkan bencana banjir hingga vira di media sosial.
-
Di mana banjir bandang ini terjadi? Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi meminta bantuan dana Rp1,5 triliun untuk penanganan bencana alam banjir bandang di daerahnya.
-
Siapa yang terdampak banjir di Jalan Braga, Bandung? Mengutip Liputan6, sebanyak 600 rumah warga di Jalan Braga, Gang Apandi RW 08, RW 04, RW 03, RW 07, Kelurahan Braga, Kecamatan Sumur Bandung, terkena dampaknya.
-
Kapan banjir pertama kali terjadi di Jakarta? Pada masa VOC sendiri telah dilakukan berbagai cara untuk menanggulangi banjir di Batavia (kini Jakarta). Gubernur Jenderal silih berganti mencoba berbagai upaya.
"Paling parah Pasteur, tapi Saritem juga parah," ujar Gerry Immanuel dikutip merdeka.com dalam akun twitternya, Senin (24/10).
Lalu lintas di kawasan ini lumpuh. Sampai saat ini banjir masih cukup tinggi.