Penembakan Pesawat di Bandara Kenyam Papua, Peluru Kena Tangki Bahan Bakar
Pesawat saat itu sebenarnya sudah parkir di bandara, namun dari arah Alguru atau Kali Kenyam, tiba-tiba ada penembakan ke arah pesawat sehingga seluruh awak pesawat menyelamatkan diri.
Penembakan kembali terjadi di Tanah Papua oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB). Insiden itu menimpa Pesawat Sam Air dengan kode penerbangan PK-SMG, Selasa (7/6) sekitar pukul 10.15 Wit saat berada di Bandara Kenyam, Kabupaten Nduga, Papua.
Kapolres Nduga AKBP Komang Budhiarta kepada Antara, Selasa, membenarkan terjadinya penembakan terhadap pesawat milik Sam Air saat berada di Bandara Kenyam.
-
Apa yang dilakukan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di Papua? Pak Kapolri beliau jam 5 sudah berada di Papua, dengan Panglima TNI. Jadi beliau tidak bisa hadir, karena beliau tidak bisa hadir tentunya kita tidak mengikutsertakan para pejabat lainnya. Sehingga murni kita adalah PP Polri pada acara hari ini ya.
-
Siapa yang memimpin penyerahan bantuan 'Kemendag Peduli' di Papua Tengah? Terkait dengan bencana kekeringan dan cuaca dingin ekstrem yang dialami wilayah Papua Tengah, pemerintah tidak tinggal diam. Melalui Kementerian Perdagangan, bantuan 'Kemendag Peduli' diserahkan langsung di bawah pimpinan Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan.
-
Kodok baru apa yang ditemukan di Papua Barat? Spesies baru itu dikenali berbeda berdasarkan ukuran, warna, bentuk tubuh, dan garis-garis di tangannya.
-
Bantuan apa yang disalurkan Kementan untuk masyarakat Papua? Kementan merespons cepat adanya cuaca ekstrem yang mengakibatkan 6 warga Puncak Papua meninggal dunia. "Kami sampaikan terimakasih karena kementan memberi bantuan terhadap masyarakat terdampak cuaca ektrem secara cepat. Saya kira ini sangat bermanfaat untuk masyarakat di tiga distrik yang terdampak yaitu Agandugume, Lambewi dan Oneri," ujar Darwin di Posko Tanggap Darurat Bencana Kabupaten Puncak, Jalan Haetubun Distrik Mimika Baru, Kabupaten Mimika, Senin (7/8).
-
Kapan P.K. Ojong meninggal? Sebulan kemudian, Ojong meninggal dunia pada 31 Mei 1980.
-
Bantuan apa yang diberikan oleh Kemendag kepada masyarakat di Papua Tengah? Bantuan ini ditujukan kepada masyarakat Kabupaten Puncak, khususnya Distrik Agandugume dan Lembawi. Serah terimanya dilakukan secara simbolis yang diwakili oleh Bupati Puncak Willem Wandik di Posko Tanggap Darurat Penanganan Bencana Kabupaten Puncak di imika, Papua Tengah pada Selasa (19/9) lalu. Bantuan 2.000 Paket Kebutuhan Pokok Bantuan yang diserahkan berupa barang kebutuhan pokok sebanyak 2.000 paket.
"Pesawat tersebut ditembaki saat berada di Bandara Kenyam yang tiba dari Wamena dengan membawa sembako," katanya, Selasa (7/6) seperti dikutip Antara.
Pesawat saat itu sebenarnya sudah parkir di bandara, namun dari arah Alguru atau Kali Kenyam, tiba-tiba ada penembakan ke arah pesawat sehingga seluruh awak pesawat menyelamatkan diri.
Kapolres Nduga mengungkapkan terdengar bunyi tembakan sebanyak 15 kali dan peluru yang dilepaskan KKB mengenai beberapa bagian pesawat, antara lain, ban depan, tangki bahan bakar, dan dua titik di badan pesawat.
Pilot Luka-Luka
Sementara itu, kondisi Pilot M. Farhan Fachri dilaporkan mengalami luka lecet karena terjatuh saat melarikan diri, sedangkan rekannya, Co-Pilot Reza Ariestha Ragainaga, tidak mengalami cedera.
Kedua awak pesawat sudah diterbangkan ke Timika setelah dijemput pesawat milik Sam Air.
Kapolres Nduga mengungkapkan selain menghujani pesawat Sam Air dengan peluru, KKB pimpinan Egianus Kogoya juga menembak kendaraan yang berada di sekitar bandara sebelum mereka melarikan diri ke hutan setelah anggota TNI-Polri balas menembak KKB.
Baca juga:
Kronologi KKB Tembak Pesawat Sam Air di Bandara Kenyam Kabupaten Nduga
KKB Tembaki Pesawat Sam Air yang Mendarat di Bandara Kenyam Papua
Sepak Terjang Lerinus Murib, Anggota KKB Tewas Ditembak Satgas Damai Cartenz di Ilaga
Baku Tembak di Ilaga, Anggota KKB Lerinus Murib Tewas Ditembak Satgas Damai Cartenz
Gagal Tembak Aparat, Anggota KKB di Puncak Papua Ditangkap
Polisi Pastikan Kabar Ketua KNPB Masuk DPO Hoaks