Pesta pernikahan jadi heboh, pria ini tersetrum sampai terkapar saat pegang mik
Semula tamu dan orang-orang yang ada di pernikahan itu mengira lakon Cucuk Lampah sedang bercanda.
Pesta pernikahan ini semula berjalan ceria. Apalagi saat para tamu yang baru hadir dibuat tertawa geli karena lakon penari Cucuk Lampah.
Di tengah tarian, dia pura-pura terjatuh dan kejadian ibu membuat tamu kaget. Rupanya, dia hanya bercanda. Adegan lainnya, badan si penari kejang-kejang, seperti orang kesetrum, lagi-lagi ternyata dia hanya guyon.
-
Mengapa konten video Jakarta di masa depan menjadi viral? Karena kreativitasnya, postingan @fahmizan kemudian menjadi viral dan di repost oleh banyak akun di berbagai sosial media.
-
Di mana letak permukiman terbengkalai di Jakarta yang diulas dalam video? Baru-baru ini sebuah kawasan di wilayah Jakarta Timur yang terbengkalai terungkap, dengan deretan rumah yang ditinggalkan oleh penghuninya.
-
Kenapa video tersebut viral? Video yang diunggahnya ini pun viral dan menuai perhatian warganet."YaAllah Kau bangunkan aku tengah malam, aku kira aku mimpi saat ku lihat suamiku sedang sujud," tulisnya di awal video yang diunggahnya.
-
Apa yang terjadi di video yang viral? Video berdurasi 20 detik tersebut memperlihatkan seseorang yang diklaim sebagai Gibran yang sedang menggendong bayi sambil mengumandangkan takbir.
-
Apa yang terjadi dalam video viral tersebut? Video yang menampilkan seorang sopir truk video call dengan keluarga dan menyatakan tak memperbolehkan anaknya jadi polisi viral di media sosial. Video itu diambil di depan kantor Polsek Tebo Tengah, Kabupaten Tebo, Jambi.
-
Di mana Terasering Panyaweuyan yang viral karena kekeringan ini berada? Momen wisata bukit Terasering Panyaweuyan di Majalengka yang alami kering kerontang, dibagikan warganet di media sosial baru-baru ini.
Namun kejadian setelah itu bikin prosesi pernikahan ini menegangkan. Pria yang berlakon sebagai Cucuk Lampah itu benar-benar kejang-kejang karena tersetrum setelah memegang mik yang diberikan padanya.
Semula orang-orang yang ada di pernikahan itu mengira si pria masih bercanda. Bahkan saat dia dalam posisi terkapar sambil memegang mik, tamu-tamu masih berpikir pria itu berakting.
Sampai seorang pria datang berniat mengambil mik dari tangan Cucuk Lampah. Dia kaget tersetrum, dan barulah dia sadar pemeran Cucuk Lampah benar-benar terkapar karena tersetrum.
Mik berusaha diambil kemudian dibuang. Saat berhasil dilepaskan, pria itu langsung lemes. Video ini pertama kali diunggah akun Facebook, Yuni Rusmini.
"Awas jgn abaikan grounding. Biar ndak kejadian kyk gini. Video ini buat temen" suondman untuk lebih berhati-hati, sll cek speaker dari bahaya aliran listrik. Kejadian ini Alhamdulillah, nyawa bapak cucuk lampah ini masih bisa diselamatkan, yg Mana disaat joget menghibur pegang speaker ke setrum dikira aksi bercanda saat jatuh, pdhl jatuh beneran kesetrum.
#viralkan agar tdk Ada lagi kejadian utk lbh berhati hati Dan Kita sll waspada
#yunirusmini fb"
Begini kejadiannya: