Petugas Lion Air kecopetan tas & dompet saat penumpang protes delay
Dila baru menyadari tas dan dompet yang disimpannya di ruang staf hilang saat dia hendak makan.
Di mana ada kesempatan, di situ copet beraksi. Hal ini juga berlaku saat ratusan calon penumpang pesawat Lion Air protes ke petugas Lion Air di Bandara Soekarno-Hatta, karena pesawat yang akan ditumpanginya mengalami delay.
Adalah Dila, karyawan Lion Air, yang menjadi korban. Tas dan dompetnya hilang saat para penumpang merangsek masuk ke dalam ruang staf.
Dila baru menyadari tas dan dompet yang disimpannya di ruang staf hilang saat dia hendak makan. Dia pun tak tahan menahan tangis.
"Tas saya taro di ruang terminal dua mas. Saat saya mau makan hilang tas saya. Tega banget sih," kata Dila di Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, Banten, Kamis (19/2) malam.
Saat ini, Dila tengah melaporkan peristiwa yang dialaminya itu ke polisi.
Baca juga:
Cuma kasih janji, petugas bandara mau dipukuli penumpang Lion Air
Calon pengantin ini ngamuk, terancam batal nikah karena Lion Air
Penumpang Lion Air di Soekarno-Hatta ngamuk, petugas tiket ditahan
Delay parah, Lion Air bakal berangkatkan 12 penerbangan malam ini
Pesawat Lion Air rute Solo-Jakarta alami delay 4 jam
Komisi V DPR pertanyakan burung jadi sebab kacaunya Lion Air
Maskapai lain salah, Jonan marah-marah kenapa ke Lion Air tidak?
-
Bagaimana cara Lion Air merawat pesawatnya? Corporate Communications Strategic of Lion Air Group, Danang Mandala Prihantoro mengungkapkan, Batam Aero Technic (BAT) menjalankan proses MRO secara transparansi dan kepatuhan terhadap standar internasional. Setiap pesawat diperlakukan (penanganan) penuh perhatian dan ketelitian, mengikuti regulasi yang ketat industri penerbangan.
-
Kenapa pesawat Lion Air masuk bengkel? Pesawat memasuki bengkel atau hanggar untuk menjalani proses Maintenance, Repair, and Overhaul (MRO) karena alasan krusial yang berkaitan dengan keamanan, kinerja, dan keandalan pesawat.
-
Apa saja jenis perawatan yang dilakukan pada pesawat Lion Air? Berbagai jenis pemeriksaan perawatan dan perbaikan pesawat terbang yang dilakukan di bengkel atau di bandar udara (line maintenance) Pemeriksaan harian yang dilakukan sebelum dan sesudah pesawat terbang beroperasi, seperti sebelum keberangkatan (preflight check/ inspection), transit check dan daily inspection.
-
Kapan pesawat Lion Air masuk bengkel untuk perawatan? Jadwal ini mencakup interval waktu, jam terbang, atau jumlah pergerakan (lepas landas dan mendarat) yang harus dipenuhi oleh pesawat udara sebelum masuk bengkel.
-
Kapan penumpang pesawat Batik Air rute Makassar ke Jakarta mengalami kegelapan dan AC mati? Penumpang Ngamuk Dilansir dari video yang diunggah di akun Facebook Bantampoe, salah seorang penumpang mengaku jika kejadian tersebut terjadi usai pesawat mendarat di Bandara Soekarno Hatta.
-
Apa yang terjadi pada penerbangan Batik Air rute Makassar ke Jakarta yang membuat penumpang panik? Dalam video tersebut terlihat pesawat dalam kondisi gelap dan disebutkan sistem air conditioner (AC) juga mati.