Pulang Umrah, 23 Jemaah Asal Jambi Positif Covid-19
Jemaah yang dinyatakan positif COVID-19 langsung diisolasi di Mes PKK Tanjung Jabung Timur guna pemulihan.
Sebanyak 23 orang jemaah asal Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Provinsi Jambi, yang baru kembali dari melaksanakan umrah menjalani isolasi setelah hasil tes swab PCR dinyatakan positif Covid-19.
Jemaah yang dinyatakan positif COVID-19 langsung diisolasi di Mes PKK Tanjung Jabung Timur guna pemulihan. Sebab, sebagian besar dari mereka masuk kategori orang tanpa gejala.
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Bagaimana mutasi virus Corona pada pria tersebut terjadi? Selama masa infeksi, dokter berulang kali mengambil sampel dari pria tersebut untuk menganalisis materi genetik virus corona. Mereka menemukan bahwa varian asli Omicron BA1 telah mengalami lebih dari 50 kali mutasi, termasuk beberapa yang memungkinkannya untuk menghindari sistem kekebalan tubuh manusia.
-
Kenapa Covid Pirola mendapat perhatian khusus? Namun, para pemerhati kesehatan dan ahli virus memberi perhatian lebih terhadap subvarian ini lantaran kemampuan Pirola dalam melakukan breakthrough infections lebih tinggi dibandingkan varian lainnya. Ketika sebuah varian atau subvarian virus COVID memiliki kemampuan breakthrough infections yang tinggi maka akan menyebabkan kasus re-infeksi semakin tinggi.
-
Bagaimana cara mencegah Covid Pirola? CDC menyarankan masyarakat untuk melindungi diri dari virus ini karena masih belum jelas tentang seberapa pesat varian ini dapat menyebar. Untuk itu, sebagai tindakan pencegahan masyarakat diminta untuk melakukan hal berikut:• Dapatkan vaksin Covid-19.• Jalani tes Covid.• Cari pengobatan jika Anda mengidap Covid-19 dan berisiko tinggi sakit parah• Jika Anda memilih untuk memakai masker, kenakan masker berkualitas tinggi yang pas di hidung dan mulut.• Tingkatkan ventilasi udara.• Selalu mencuci tangan usai beraktivitas.
-
Kapan virus menginfeksi sel inang? Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Dalam kehidupan sehari-hari, virus tidak lagi terdengar asing bagi kita. Bermacam-macam virus dapat menimbulkan berbagai penyakit pada tubuh manusia yang tidak diinginkan. Jika tubuh kita dalam kondisi menurun (lemah), maka kita dapat dengan mudah terserang penyakit atau virus. Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Sebagai agen penyakit, virus memasuki sel dan menyebabkan perubahan-perubahan yang membahayakan bagi sel, yang akhirnya dapat merusak atau bahkan menyebabkan kematian pada sel yang diinfeksinya. Sebagai agen pewaris sifat, virus memasuki sel dan tinggal di dalam sel tersebut secara permanen.
-
Kapan virus menjadi pandemi? Contohnya seperti virus Covid-19 beberapa bulan lalu. Virus ini sempat menjadi wabah pandemi yang menyebar ke hampir seluruh dunia.
Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Tanjung Jabung Timur (Tanjabtim), Sapril mengatakan 23 orang jemaah positif COVID-19 saat ini sedang diisolasi di Mess PKK Tanjabtim. Sedangkan yang harus menjalani perawatan karena positif COVID-19 sebanyak 92 orang di Wisma Atlet Jakarta.
"Jumlah jemaah umrah dari Kabupaten Tanjung Jabung Timur ada sebanyak 124 orang yang pada Minggu kemarin (13/2) baru tiba di Tanah Air melalui Jakarta dan mereka langsung di swab PCR dan hasil tes di Jakarta ada sebanyak 92 orang dinyatakan positif COVID-19 yang kemudian langsung karantina di Wisma Atlet Jakarta," kata Sapril dilansir Antara, Selasa (15/2).
Sementara itu, sisa jemaah umrah sebanyak 32 orang langsung balik ke Jambi, namun saat jemaah sampai di Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Jambi kembali di tes PCR dan terdeteksi sebanyak 23 orang dinyatakan positif COVID-19
"Kasus COVID-19 khususnya di kabupaten Tanjung Jabung Timur mengalami lonjakan signifikan dan dia juga berharap kepada masyarakat agar selalu menjaga protokol kesehatan dan beraktivitas sehari-hari," kata Sapril.
Baca juga:
Bandara Juanda dan I Gusti Ngurah Rai untuk Perjalanan Luar Negeri
30 Kata-kata Pamit Umroh, Penuh Makna dan Menyentuh Hati
Satu Bulan Pemberangkatan Umrah, 8.000 Jemaah RI Tak Ada yang Terpapar Covid
Antisipasi Jemaah Umrah Menumpuk di Soekarno-Hatta, Kemenag Minta Bandara Lain Dibuka
30 Jemaah Umrah Asal Penajam Paser Utara Dirawat di Wisma Atlet Usai Positif Covid-19