Survei SMRC: 42,5 persen warga setuju Ahok menistakan agama
Survei SMRC: 42,5 persen warga setuju Ahok menistakan agama. (SMRC) menyebut sebagian besar warga setuju bahwa ucapan Basuki Tjahaja Purnama Alias Ahok tentang Al-Maidah ayat 51 telah menistakan agama Islam.
Survei Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) menyebut sebagian besar warga setuju bahwa ucapan Basuki Tjahaja Purnama Alias Ahok tentang Al-Maidah ayat 51 telah menistakan agama. Kesimpulan tersebut didapat setelah mendapatkan jawaban dari 1012 responden dengan margin of error sebesar 3,1 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen.
Pendiri SMRC, Saiful Mujani mengungkapkan bahwa meskipun sebagian besar jawaban responden mengaku memaafkan Ahok, tetapi mereka setuju bahwa ucapan gubernur DKI nonaktif itu termasuk ke dalam kategori penistaan.
"Orang yang setuju Ahok menistakan agama sebanyak 45,2 persen. Meskipun tidak mencapai setengahnya tetapi ini jumlah paling besar," kata Saiful di Hotel Atlet Century, Kamis (8/12).
Sebanyak 21,5 persen secara tegas mengatakan bahwa ucapan Ahok bukan merupakan penistaan. Sisanya 33,3 persen mengaku tidak tahu dan enggan memberikan tanggapan.
-
Bagaimana proses penyelidikan kasus penistaan agama yang dilakukan AK? Setiap ada laporan polisi yang masuk tentunya ditindaklanjuti oleh penyelidik diawali dengan pendalaman melalui tahap penyelidikan," katanya. "Jadi saat ini sedang dilakukan pendalaman oleh penyelidik," ujar Ade seperti dilansir dari Antara.
-
Apa pengertian akhlak menurut agama Islam? Secara sederhana, akhlak adalah tingkah laku yang dilakukan secara berulang kali. Mengutip dari berbagai sumber, berikut ini merdeka.com merangkum informasi tentang pengertian akhlak, sekaligus macam dan manfaatnya menurut agama Islam.
-
Siapa yang melaporkan kasus penistaan agama terhadap AK? Polda Metro Jaya menyebut bakal memproses laporan kasus dugaan penistaan agama yang dilakukan Kepala Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah X Merauke berinisial AK yang bersumpah sambil menginjak Alquran."Kami menerima laporan kasus dugaan penistaan agama terlapornya saudara AK di laporan polisi tersebut," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi saat dikonfirmasi di Jakarta, Jumat (17/5).
-
Siapa yang melakukan penipuan berkedok sumbangan agama? Aksi WNA itu terekam dalam video yang viral di media sosial. Ada tiga WNA diduga melakukan pungutan liar berkedok sumbangan agama.
-
Mengapa AK menginjak Alquran saat bersumpah? Dia (AK) bersumpah untuk meyakinkan klien kami bahwa tidak melakukan perselingkuhan sehingga dia berinisiatif untuk meyakinkan ibu Vani dengan cara bersumpah menginjak Alquran, " katanya.
-
Apa yang dilakukan oleh pejabat Kemenhub, AK, sehingga dilaporkan kasus penistaan agama? Polda Metro Jaya menyebut bakal memproses laporan kasus dugaan penistaan agama yang dilakukan Kepala Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah X Merauke berinisial AK yang bersumpah sambil menginjak Alquran.
Baca juga:
SMRC: Tak banyak yang tahu ucapan Ahok terkait Al Maidah ayat 51
Desmond: Ahok ini hebat sudah kayak Soeharto!
Polri kumpulkan informasi buat susun pengamanan sidang Ahok
Polda Metro serahkan lokasi sidang Ahok ke PN Jakut
Ahok disebut dijerat pasal karet yang rentan dipolitisir
Ini alasan Ahok minta adik perempuannya dampingi sidang perdananya