Tak Mau Kasus Malioboro Terjadi di Solo, Gibran Ancam Tutup Warung yang Mainkan Harga
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengancam akan memberikan sanksi tegas kepada pedagang kuliner atau warung makan di Solo yang nekat memainkan harga. Tindakan yang akan diberikan di antaranya berupa penutupan warung.
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengancam akan memberikan sanksi tegas kepada pedagang kuliner atau warung makan di Solo yang nekat memainkan harga. Tindakan yang akan diberikan di antaranya berupa penutupan warung.
"Nanti ada tindakan, langsung ditutup saja kalau ada komplain-komplain. Silakan kalau ada warga yang mengeluh masalah harga," ujar Gibran saat ditemui seusai menghadiri pelantikan Wakil Rektor UMS di Edutorium UMS, Rabu (2/6).
-
Apa yang sebenarnya terjadi dengan Gibran Rakabuming Raka? Penelusuran Setelah dilakukan penelusuran, klaim Gibran Rakabuming Raka ditangkap polisi karena narkoba adalah tidak benar alias hoaks.
-
Mengapa Gibran diklaim gagal dilantik dalam video? Video tersebut berjudul "GEMP4RR!! GIBRAN G4G4L DIL4NTIK SETELAH KETHU4N HINA PR4BOWO DAN ANAKNYA ~ BREAKING NEWS." Benarkah, Gibran gagal dilantik sebagai wakil presiden karena menghina Prabowo di akun media Fufufafa?
-
Apa yang diklaim video Youtube tentang Gibran? Video tersebut berjudul "GEMP4RR!! GIBRAN G4G4L DIL4NTIK SETELAH KETHU4N HINA PR4BOWO DAN ANAKNYA ~ BREAKING NEWS." Benarkah, Gibran gagal dilantik sebagai wakil presiden karena menghina Prabowo di akun media Fufufafa?
-
Apa tujuan dari gagasan hilirisasi yang digaungkan oleh Gibran Rakabuming Raka? Program tersebut bertujuan untuk memperluas hilirisasi yang dilakukan pemerintah, terutama dengan mempertimbangkan cadangan nikel dan timah serta potensi besar energi baru dan terbarukan di Indonesia.
-
Kapan Gibran Rakabuming Raka terlihat di publik setelah rumor penangkapan? Pada tanggal 28 Agustus 2024, Gibran terlihat mendampingi pasangan bakal Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi-Taj Yasin Maemoen mendaftar ke KPU Jawa Tengah, Rabu (28/8).
-
Kapan Gibran lahir? Gibran Rakabuming Raka lahir 1 Oktober 1987.
Gibran tak ingin kejadian di daerah lain terulang di Kota Solo. Seperti yang terjadi di kawasan Malioboro Yogyakarta belum lama ini, salah satu penjual pecel lele memainkan harga sehingga pembeli keberatan.
"Biar tidak terjadi seperti di tempat lain, harus ada buku menu. Price list (daftar harga)-nya jelas. Sudah itu saja," katanya.
Kota Solo terkenal sebagai kota kuliner nusantara. Tak sedikit wisatawan yang berburu ratusan makanan khas Kota Bengawan setiap harinya. Pusat jajanan khas Solo juga tersebar di setiap sudut kota.
Namun pusat kuliner yang selama ini terkenal dan dikunjungi banyak pendatang adalah Gladag Langen Bogan atau Galabo dan Kotta Barat.
Permainan harga oleh oknum pedagang yang tak bertanggung jawab rawan terjadi di pusat kuliner itu. Hal lainnya yang juga rawan terjadi adalah penyimpangan tarif parkir.
Pemkot Solo, kata Gibran, juga tengah menyorotinya agar kejadian tarif parkir mahal tak terjadi.
"Tempat parkir ini baru kita kaji juga. Banyak banget yang nakal soalnya," tutup Gibran.
Baca juga:
Viral karena Harga Pecel Lele Tak Wajar, Warung di Malioboro Disanksi Tutup 6 Hari
Pemkot Jogja Tanggapi Viralnya Harga Makanan di Malioboro, Minta PKL Perhatikan Ini
Akan Ditutup Selamanya, Begini Sanksi Bagi PKL Malioboro yang Berani Menaikkan Harga
Harga Makanan di Malioboro Dikeluhkan Wisatawan, Pemkot Yogyakarta Telusuri Penjual
Kunjungan Wisatawan ke Malioboro Menurun Drastis Selama Libur Lebaran
Mengagumkan, Atap Rumah Ini Jadi Kebun Cabai, Ini Potretnya Indah & Hasilkan Cuan