Update Jumlah Kasus Positif Covid-19 di Indonesia per 26 April
Kasus positif Covid-19 di Indonesia menembus 1.647.138 orang. Jumlahnya bertambah 5.944 dari data Minggu (25/4) yang menunjukkan masih 1.641.194 orang terjangkit virus SARS-CoV-2.
Kasus positif Covid-19 di Indonesia menembus 1.647.138 orang. Jumlahnya bertambah 5.944 dari data Minggu (25/4) yang menunjukkan masih 1.641.194 orang terjangkit virus SARS-CoV-2.
Dari total 1.647.138 kasus positif Covid-19, 44.771 di antaranya meninggal dunia. Angka kasus kematian Covid-19 ini meningkat 177 dari data kemarin tercatat masih 44.594 orang.
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Apa yang menjadi tanda awal mula pandemi Covid-19 di Indonesia? Pada tanggal 2 Maret 2020, Indonesia melaporkan kasus pertama virus Covid-19, menandai awal dari pandemi yang memengaruhi seluruh masyarakat.
-
Kapan peningkatan kasus Covid-19 terjadi di Jakarta? Adapun kasus positif Covid-19 pada 27 November sampai 3 Desember mengalami kenaikan sebanyak 30 persen dibanding pekan sebelumnya, yaitu pada 20-26 November.
-
Bagaimana Pilkada 2020 diselenggarakan di tengah pandemi? Pemilihan ini dilakukan di tengah situasi pandemi COVID-19, sehingga dilaksanakan dengan berbagai protokol kesehatan untuk meminimalkan risiko penularan.
-
Bagaimana cara mencegah Covid Pirola? CDC menyarankan masyarakat untuk melindungi diri dari virus ini karena masih belum jelas tentang seberapa pesat varian ini dapat menyebar. Untuk itu, sebagai tindakan pencegahan masyarakat diminta untuk melakukan hal berikut:• Dapatkan vaksin Covid-19.• Jalani tes Covid.• Cari pengobatan jika Anda mengidap Covid-19 dan berisiko tinggi sakit parah• Jika Anda memilih untuk memakai masker, kenakan masker berkualitas tinggi yang pas di hidung dan mulut.• Tingkatkan ventilasi udara.• Selalu mencuci tangan usai beraktivitas.
-
Apa yang terjadi pada kasus Covid-19 di Jakarta menjelang Nataru? Kasus Covid-19 meningkat di Ibu Kota menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.
Pasien sembuh dari Covid-19 juga meningkat. Data kemarin masih 1.496.126, kini naik menjadi 1.501.715 orang. Ada penambahan 5.589 pasien sembuh dari Covid-19.
Data ini dilaporkan Kementerian Kesehatan melalui Satuan Tugas Penanganan Covid-19. Data dihimpun dalam 24 jam terakhir hingga hari ini, Senin (26/4), pukul 12.00 WIB.
Masih laporan Kementerian Kesehatan, kasus aktif Covid-19 di Indonesia mencapai 100.652 orang. Jumlahnya meningkat dari data kemarin hanya 100.474 orang.
Kasus suspek Covid-19 juga meningkat. Data kemarin masih 67.312, kini menjadi 68.297 orang.
Sebelumnya, Kementerian Kesehatan menyampaikan 1.719 warga negara asing (WNA) positif terinfeksi Covid-19 di Indonesia. Dari total tersebut, 1.478 di antaranya sudah sembuh, 17 meninggal dunia dan 224 masih menjalani perawatan atau isolasi.
Baca juga:
Sebaran 5.944 Kasus Covid-19 pada 26 April 2021
Satpol PP DKI Ingatkan Kembali Peran Satgas Covid-19 Perkantoran
Menkes Ungkap 10 Orang di RI Terpapar Virus Corona Varian Baru dari India
DPRD DKI: Klaster Perkantoran Naik, Sinyal Warga Terdidik Abai Covid-19
Dinyatakan Positif, 2 Warga Keluhkan Pelayanan Pasien Covid-19 di Tangerang Selatan
Covid-19 Kian Mengganas di India, Puncak Gelombang Kedua Diprediksi Mei