Ahok: Aku juga mau ke keluarga Cendana
Basuki atau akrab disapa Ahok ini juga mengaku telah membuka komunikasi dengan Keluarga Cendana untuk memberikan dukungan. Bahkan dia mengaku akan melakukan pertemuan dengan keturunan Soeharto tersebut.
Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut dua Basuki Tjahaja Purnama tidak mempermasalahkan adanya dukungan keluarga Presiden ke-2 RI Soeharto kepada pesaingnya, Anies Baswedan-Sandiaga Salahuddin Uno. Dukungan tersebut disampaikan oleh Titiek Soeharto.
Basuki atau akrab disapa Ahok ini juga mengaku telah membuka komunikasi dengan Keluarga Cendana untuk memberikan dukungan. Bahkan dia mengaku akan melakukan pertemuan dengan keturunan Soeharto tersebut.
"Aku juga mau ke keluarga Cendana," katanya di Rumah Pemenangan Lembang, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (15/4).
Namun, mantan Bupati Belitung Timur itu tak mau angkat bicara mengenai siapa sosok anggota Keluarga Cendana yang akan ditemuinya tersebut. Dia hanya memberikan sedikit bocoran mengenai siapa anak Soeharto tersebut.
"Sama-sama, kan keluarga besar," tuturnya.
Soal komunikasi dengan partai pengusung pasangan nomor urut satu, PKB, Demokrat dan PPP kubu Romy, Ahok tidak banyak bicara. Dia menyerahkan pendekatan tersebut kepada pantai pengusungnya.
"Aku serahkan ke partai saja," tutupnya.
-
Bagaimana Ahok terlihat dalam fotonya saat kuliah? Tampak pada foto, Ahok tengah bergaya bersama teman-temannya saat awal masa kuliah di Trisakti.
-
Apa yang dirayakan oleh Ahok dan Puput? Ahok dan Puput merayakan ulang tahun putri mereka dengan acara yang sederhana, namun dekorasi berwarna pink berhasil menciptakan atmosfer yang penuh semangat.
-
Bagaimana Ahok memulai karier politiknya? Ia memulai karier politiknya sebagai anggota DPRD DKI Jakarta setelah terpilih pada tahun 2004.
-
Apa yang dikatakan Hasto mengenai peluang Anies dan Ahok di Pilgub DKI 2024? Hasto mengatakan hal itu menanggapi pertanyaan terkait peluang PDI Perjuangan memasangkan dua mantan gubernur DKI Jakarta yakni Anies Baswedan dan Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok sebagai calon gubernur - wakil gubernur DKI Jakarta.
-
Kenapa Ahok merasa prihatin dengan nasib generasi muda? Ahok pun merasa prihatin dengan nasib generasi muda di masa mendatang.
-
Bagaimana Ahok dan Puput Nastiti Devi menunjukkan kebersamaan saat berlibur? Mereka pun membagikan potret momen-momen kebersamaan saat liburan di akun Instagram miliknya.
Baca juga:
Megawati bakal kerahkan ibu-ibu buat menangkan Ahok-Djarot
Megawati tak ingin Ahok-Djarot bernasib sama dengannya
Ahok nilai Ganjar sosok sederhana, tak mungkin terima uang e-KTP
Ada PNS yang ketahuan tak netral di Pilgub DKI
Berapa besar pengaruh sosok Soeharto buat dongkrak suara di pilkada?