Bertemu ketua PCNU Surabaya & Cak Anam di Museum NU, Risma bantah bahas Pilgub Jatim
Meski dicecar pertanyaan soal isu bahwa dia akan dipilih PDIP sebagai pengganti Abdullah Azwar Anas yang mundur menjadi Cawagub dari Saifullah Yusuf (Gus Ipul), Risma tetap tegas mengatakan tak akan maju.
Wali Kota Surabaya, Tri Rismaharini, tiba-tiba mendatangi Museum NU di Jalan Gayungsari, Surabaya, Senin (8/1) sore, sekitar pukul 16.30 WIB. Kedatangannya dikait-kaitkan soal Pilgub Jawa Timur, tapi Risma membantahnya.
"Endak ini aku mau ketemu sama Mas Muhibbin (Ketua PCNU Surabaya, Muhibbin Zuhri). Kita mau membahas masalah bagaimana mensejahterakan NU," kata Risma.
-
Apa yang terjadi pada Pilkada di Jawa Timur? Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di lima wilayah di Jawa Timur dipastikan akan melawan kotak kosong.
-
Apa tiga tuntutan rakyat pada peristiwa Tritura? Adapun isi Tritura adalah; 1. Bubarkan Partai Komunis Indonesia, karena Pemerintah dianggap lambat dalam mengambil sikap terhadap PKI yang dianggap terlibat dalam peristiwa G30S dan banyak tokoh komunis yang berada didalam kabinet pemerintahan.2. Rombak Kabinet Dwikora, karena Pemerintah dinilai tidak bisa mengendalikan kestabilan politik, ekonomi dan sosial. Menurut masyarakat, Presiden Soekarno lebih mementingkan perebutan Irian Barat dan urusan konfrontasi Indonesia-Malaysia.3. Turunkan Harga, kebijakan ekonomi yang diambil pemerintah kurang tepat yang membuat kestabilan ekonomi yang semakin memburuk.
-
Kapan Tritura terjadi? Peristiwa ini terjadi pada tanggal 19 Oktober 1966, selama pemerintahan Orde Baru yang dipimpin oleh Presiden Sukarno.
-
Kenapa Khirani Trihatmojo jadi sorotan? Bareng Cowok Ganteng Belakangan, Khirani Trihatmodjo menjadi sorotan karena momen bersama seorang laki-laki.
-
Kapan Tribrata diwisuda? Upacara wisuda Prajurit Bhayangkara Taruna (Prabhatar) Akademi TNI dan Akademi Kepolisian (Akpol) digelar di Lapangan Sapta Marga, Kompleks Akademi Militer (Akmil), Magelang, Jawa Tengah, Selasa (28/11).
-
Kenapa Pilkada di Jawa Timur akan melawan kotak kosong? Hal ini membuat Komisi Pemilihan Umum (KPU) memberi tambahan waktu untuk perpanjangan pendaftaran pasangan calon (paslon) selama 3 hari."Ada lima daerah di Jatim yang hanya ada satu paslon yang mendaftar, atau calon tunggal. Sehingga akan diberi tambahan waktu perpanjangan pendaftaran paslon sebanyak 3 hari," kata Komisioner KPU Jatim, Choirul Umam, Jumat (30/8).
Meski dicecar pertanyaan soal isu bahwa dia akan dipilih PDIP sebagai pengganti Abdullah Azwar Anas yang mundur menjadi Cawagub dari Saifullah Yusuf (Gus Ipul), Risma tetap tegas mengatakan tak akan maju.
"Enggak, aku sudah sampaikan mau menyelesaikan tugas di Surabaya," dalihnya lagi.
Sementara kedatangan Risma sendiri di Museum NU, selain disambut Muhibbin, juga disambut salah satu toko NU di Jawa Timur, Choirul Anam. Pria yang biasa disapa Cak Anam ini merupakan salah satu pendukung Khofifah Indar Parawansa di Pilgub Jawa Timur.
Saat bertemu Cak Anam, Risma juga tak membahas masalah Pilgub Jawa Timur. Keduanya lebih asyik menceritakan masalah pusaka peninggalan leluhur Risma yang disimpan di Museum NU.
Salah satunya Telur Bledek, yang konon saat zaman penjajahan memiliki tuah bisa bergerak saat kedatangan musuh.
"Aku ada lima yang di sini. Salah satunya Telur Bledek, terus ada itu pusaka, ini nggak tahu apa namanya, Tombak Totok katanya. Ini punya mbahku (kakek), dulu mbahku itu ikut berjuang. Beliau salah satu pendiri NU di Madiun. Makamnya ada di lereng Lawu," ungkap Risma.
Baca juga:
Demo di balai kota, warga Surabaya tolak Risma maju Pilgub Jatim
Azwar Anas ucapkan terima kasih kepada Wali Kota Surabaya Risma
Gus Ipul dan Risma apresiasi Anas yang mundur dari Pilgub Jatim
Gus Ipul sebut Anas sering diancam dan diteror
Usai Anas kembalikan mandat, Gus Ipul akan gelar konsolidasi
Djarot mendadak temui Risma, singgung soal Azwar Anas di Pilgub Jatim
Khofifah sebut Risma belum mau jadi cawagub Jatim dampingi Gus Ipul