Dampingi Daftar ke KPU, Airin Yakin Benyamin-Pilar Menang Pilkada Tangsel
Airin mengatakan, kepercayaannya berdasarkan pengalamannya bertarung di Pilkada Tangerang Selatan, sejak tahun 2009. Kemenangan pasangan calon dalam Pilkada, adalah meyakinkan para pemilih.
Ketua DPD Golkar Tangerang Selatan, Airin Rachmi Diany mengaku sangat percaya diri memenangkan pasangan Benyamin-Pilar Saga Ichsan, dalam kontestasi Pilkada Tangerang Selatan.
Pasangan yang hanya diusung Partai Golkar dan didukung partai non parlemen PPP, PBB dan Gelora itu, diyakini Airin bisa memenangkan pesta demokrasi tersebut.
-
Apa yang dilakukan Airin Rachmi Diany saat bertemu dengan para relawan di Kota Tangerang Selatan? Airin bercerita kepada para relawan yang hadir mendukungnya. Terkait perjalanan saat dirinya mulai memutuskan secara matang akan bertarung dalam Pilkada Banten. Dulu ketika proses pencalonan di Pilkada Tangsel selama dua kali, Airin mengaku hanya keliling di 7 kecamatan di 54 kelurahan. "Kalau hari ini, saya Alhamdulillah bersyukur bisa berkeliling sudah mendatangi 4 kabupaten dan 4 kota. Ada 155 kecamatan, Alhamdulillah semuanya sudah saya datangi. Ada 1.552 desa dan kelurahan sudah 1.400 lebih yang sudah saya datangi dan saya lihat secara langsung setiap masalahnya," ujar Airin.
-
Siapa yang mengakui pacaran dengan Ririn Dwi Ariyanti? Dalam perkembangan terbaru, Jonathan Frizzy mengakui bahwa ia dan Ririn sedang menjalin hubungan asmara.
-
Kapan Monumen Ari-Ari Kartini didirikan? Didirikan pada tahun 1979, monumen ini memiliki bentuk menyerupai bunga teratai yang bermakna kelahiran. Kuncup kedua bunga Teratai itu berjumlah 21 mewakili tanggal lahir Kartini. Selain itu ada juga empat buah lampu menunjukkan bulan April dan 18 kuncup paling bawah yang menunjukkan tahun 1800.
-
Kapan Air Rumi lahir? Air Rumi, anak dari pasangan Irish Bella dan Ammar Zonni lahir pada 17 September 2020.
-
Kapan Alam Ara dirilis? Dirilis pada 14 Maret 1931, film ini tidak hanya merevolusi sinema India tetapi juga menandai babak baru dalam sejarah budaya populer.
-
Kapan Airin Rachmi Diany dan Benyamin Davnie beserta relawan menyanyikan lagu 'Manusia Hebat' dan 'Padamu Negeri'? Pada momen yang bertema ‘Panggilan Berjuang Berkumandang Lagi’, para relawan terhanyut dalam euforia dukungan. Terutama ketika Airin beserta Benyamin-Pilar bersama-sama menyanyikan lagu ‘Manusia Hebat’ Tulus dan lagu kebangsaan ‘Padamu Negeri’.
"Dengan satu partai yakin, belajar dari pengalaman saya bagaimana meyakinkan masyarakat," kata Airin di kantor KPU Tangerang Selatan, Sabtu (5/9).
Airin mengatakan, kepercayaannya berdasarkan pengalamannya bertarung di Pilkada Tangerang Selatan, sejak tahun 2009. Kemenangan pasangan calon dalam Pilkada, adalah meyakinkan para pemilih.
"Pengalaman saya ikut Pilkada beberapa kali, tentunya adalah bagaimana kita yakinkan ke masyarakat bahwa yang didukung ini yang terbaik," ucap dia.
Hari ini, pasangan Benyamin-Pilar Saga Ichsan mengakhiri pendaftaran pasangan calon di kantor KPU Tangsel, setelah sebelumnya pasangan Siti Nur Azizah-Ruhamaben dan pasangan Muhamad-Saraswati pada Jumat (4/9) kemarin.
Baca juga:
Jokowi: Hati Hati Klaster Covid-19 di Kantor, Keluarga dan Pilkada
Cegah Klaster Pilkada, Jokowi Minta Tito Tindak Bapaslon Langgar Protokol Kesehatan
PDIP: Cagub Sumbar Mulyadi Tidak Kokoh & Mudah Goyah Dalam Bersikap
KPK Pastikan Tak Tunda Proses Hukum Calon Kepala Daerah
Bawaslu Ancam Polisikan 141 Bapaslon Langgar Protokol Kesehatan Covid-19