Hanura sebut reshuffle yang terburu-buru hasilnya tak bagus
Pemilihan menteri di Pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) tidak berdasarkan proses seleksi politik.
Ketua Dewan Pimpinan Pusat Partai Hanura Erik Satria Wardana mengungkapkan reshuffle yang terjadi di dalam sebuah kabinet pemerintahan merupakan hal yang wajar. Namun, jika dilakukan secarqa terburu-buru maka, hanya akan membuahkan hasil yang tidak baik.
"Reshuffle itu perlu namun tidak usah terburu-buru. Karena jika perputarannya terlalu cepat, maka hasilnya tidak bagus," ujar Erik dalam diskusi di Gado-Gado Boplo, Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (2/4).
-
Kapan reshuffle kabinet menteri dan wakil menteri dilakukan? Presiden Joko Widodo kembali melakukan reshuffle menteri dan wakil menteri Senin (17/7) hari ini.
-
Apa yang sedang dilakukan Prabowo terkait susunan kabinet? Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad, membenarkan bahwa sampai saat ini Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin belum pernah diundang saat menbahas susunan kabinet. Sebab, Dasco menegaskan, untuk menyusun kabinet merupakan hak prerogatif Presiden terpilih Prabowo Subianto. "Jadi memang yang namanya susunan menteri itu sebagai hak prerogatif presiden terpilih yang melakukan simulasi-simulasi," kata Dasco, saat diwawancarai di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Sabtu, (14/9).
-
Siapa yang berhak menentukan susunan kabinet? Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad, membenarkan bahwa sampai saat ini Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin belum pernah diundang saat menbahas susunan kabinet. Sebab, Dasco menegaskan, untuk menyusun kabinet merupakan hak prerogatif Presiden terpilih Prabowo Subianto. "Jadi memang yang namanya susunan menteri itu sebagai hak prerogatif presiden terpilih yang melakukan simulasi-simulasi," kata Dasco, saat diwawancarai di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Sabtu, (14/9).
-
Kapan Ganjar Pranowo resmi melepaskan jabatannya sebagai Gubernur Jateng? Pada 5 September 2023 ini, Ganjar Pranowo resmi melepaskan jabatannya sebagai Gubernur Jateng.
-
Bagaimana Bahlil Lahadalia masuk ke dalam kabinet Presiden Jokowi? Bahlil mengaku masuk kabinet Presiden Jokowi pada 2019 bukan dari usulan atau perwakilan Golkar.
-
Siapa yang akan menentukan siapa saja yang akan menjadi menteri di kabinet pemerintahan selanjutnya? Gibran menegaskan, bahwa calon presiden (capres) nomor urut 2 Prabowo Subianto yang akan memutuskan siapa saja sosok menteri di kabinet pemerintahan selanjutnya.
Erik menilai pemilihan menteri di Pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) tidak berdasarkan proses seleksi politik.
"Saya ragu proses seleksi tidak terjadi, partai diminta dua nama, pos dimana, itu diserahkan seluruhnya ke presiden dan wakil, kemudian proses seleksi harus dilakukan, menetukan kalau salah pilih orang," tuturnya.
Pasalnya, lanjut Erik, tak sedikit menteri pembantu Presiden Jokowi yang tidak cakap di sektornya masing-masing. "Kemudian soal pemahaman masalah, apakah semua menteri bermasalah, menurut saya tidak sepenuhnya, masyarakat awam juga menilai, paling tidak secara umum, misal pertanian, kalau tidak mengerti siklus tanam, itu kan repot, tidak bisa seorang menteri punya kapasitas dibidangnya," tandasnya.
(mdk/rhm)