Ini Empat Pimpinan DPD RI Periode 2019-2024
Empat pimpinan yang telah ditetapkan adalah Nono Sampono dari subwilayah Timur II, Mahyudin dari wilayah Timur I. Kemudian dari wilayah Barat II ada La Nyalla Mahmud Mattalitti dan wilayah Barat I Sultan Baktiar Najamudin.
Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) telah memilih empat pimpinan sesuai subwilayah daerah pemilihan. Penentuan pimpinan tersebut sesuai dengan Tata Tertib (Tatib) DPD Nomor 2 Tahun 2019 yang menyebutkan pimpinan DPD terdiri atas empat orang.
Empat pimpinan yang telah ditetapkan adalah Nono Sampono dari subwilayah Timur II, Mahyudin dari wilayah Timur I. Kemudian dari wilayah Barat II ada La Nyalla Mahmud Mattalitti dan wilayah Barat I Sultan Baktiar Najamudin.
-
Kapan Ahmad Sahroni menjabat sebagai Bendahara Umum DPP NasDem? Sementara untuk di internal partai Nasdem, Sahroni dipercaya menjabat sebagai Bendahara Umum DPP NasDem sejak 2019 hingga saat ini.
-
Siapa anggota Warkop DKI selain Dono? Setelah itu, Dono bergabung dengan almarhum Kasino dan Indro Warkop untuk membentuk trio Warkop DKI yang kemudian sukses di industri perfilman Indonesia.
-
Kapan DPD PDIP Jawa Barat akan mendaftarkan Anies-Ono? Hampir dipastikan bahwa malam hari ini DPD PDIP Jabar akan mendaftarkan secara resmi pasangan Calon Gubernur dan calon wakil gubernur yaitu Anies Baswedan dan Kang Ono Surono.
-
Bagaimana proses pencalonan Anggota DPD dilakukan? Pencalonan anggota DPD melibatkan perseorangan, dan prosesnya diatur oleh PKPU Nomor 10 Tahun 2022.
-
Kenapa DPD PDIP Jawa Barat hampir dipastikan akan mendaftarkan Anies-Ono? Hampir dipastikan bahwa malam hari ini DPD PDIP Jabar akan mendaftarkan secara resmi pasangan Calon Gubernur dan calon wakil gubernur yaitu Anies Baswedan dan Kang Ono Surono.
-
Apa yang dikerjakan oleh Kepolisian Republik Indonesia (Polri) di bawah kepemimpinan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yang mendapat pujian dari Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni? “Sebagai mitra kerja kepolisian, Komisi III bangga sekali dengan kinerja Polri di bawah kepemimpinan Pak Kapolri Listyo Sigit. Polri tak hanya menjadi lebih humanis, tapi juga jadi jauh lebih inklusif. Kita bisa sebut semuanya, mulai dari kesetaraan gender, kesetaraan akses masuk tanpa pungli, dan kini pemberian kesempatan bagi penyandang disabilitas untuk mengabdi. Terobosan yang luar biasa,” ujar Sahroni dalam keterangannya, Selasa (27/2).
"Betul," singkat Mahyudin saat dikonfirmasi soal nama ketua subwilayah DPD, Selasa (1/9).
Hasil empat nama tersebut akan disampaikan dalam rapat paripurna DPD pada pukul 19.00 WIB. Namun, rapat yang dijadwalkan tersebut hingga saat ini belum dimulai.
"Sekarang lagi pemilihan subwilayah nanti hasil laporan pukul 19.00 WIB. Pemilihan sub wilayah," tutup Nono Sampono.
Baca juga:
Dipimpin Anggota Termuda, Sidang Paripurna DPD Dihujani Interupsi
Presiden Jokowi: Selamat Bekerja Anggota MPR, DPR, DPD 2019-2024
136 Anggota DPD RI 2019-2024 Resmi Menjabat
Jialyka Maharani, Anggota Termuda Pimpin Pelantikan DPD Periode 2019-2024
Megawati, Ma'ruf Amin hingga AHY Hadiri Pelantikan Anggota DPR/MPR/DPD