Megawati Pusing Lihat Warga Sulit Disiplin Pakai Masker & Cuci Tangan
"Padahal kalau sudah kena penyakitnya coba yang ngurusi siapa, kan selalu bilang itu kan urusan pemerintah, lho enak saja, dapatkah kamu rasakan kalau kena Covid itu berapa uang yang harus dikeluarkan ketimbang pakai makser, cuci tangan?" pungkasnya.
Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri kesal dengan masyarakat yang masih abai terhadap protokol kesehatan. Padahal memakai masker, menjaga jarak dan mencuci tangan (3M) adalah hal mudah yang dilakukan.
"Yang namanya cuci tangan, pakai makser, jaga jarak itu pembelajaran disiplin kebersihan lho. Tapi masih banyak warga masyarakat yang mengabaikan hal itu, coba gimana saya enggak pusing? Pusing saya hanya untuk hal yang mudah sekali," katanya dalam webinar, Kamis (7/1).
-
Siapa pacar Megawati Hangestri? Dalam unggahannya itu, ia menandai akun bernama Dio Novandra yang merupakan kekasihnya.
-
Mengapa Megawati mendukung hak angket Pemilu? Ketua Tim Demokrasi Keadilan (TDK) Ganjar-Mahfud, Todung Mulya Lubis mengatakan, Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri mendukung hak angket untuk menyelidiki dugaan kecurangan dalam proses Pemilu 2024.
-
Siapa yang memuji kemampuan Megawati di lapangan? Bahkan, pelatih dari tim lawan mengakui betapa sulitnya menghadapi Megawati.
-
Siapa yang ingin bertemu dengan Megawati? Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyatakan keinginan untuk melakukan pertemuan dengan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri.
-
Apa yang ingin dilakukan Prabowo dan SBY terhadap Megawati? Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyatakan keinginan untuk melakukan pertemuan dengan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri.
-
Mengapa Prabowo dan SBY ingin bertemu Megawati? Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyatakan keinginan untuk melakukan pertemuan dengan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri.
Megawati heran kepada masyarakat yang sulit melakukan protokol kesehatan. Hingga Presiden Joko Widodo harus menerjunkan personel TNI-Polri untuk mendisiplinkan masyarakat menjalankan 3M.
"Masa enggak malu ya warga bangsa dengan adanya Covid-19 ini yang namanya presidenmu Pak Joko Widodo minta hanya disiplin sulit sekali, sampai harus diturunkan namanya tentaralah, polisi lah, enggak mengerti saya," ujarnya.
Presiden RI ke-5 ini menegaskan, biaya perawatan karena terinfeksi virus corona lebih mahal. Ketimbang menjalankan protokol kesehatan yang mudah.
"Padahal kalau sudah kena penyakitnya coba yang ngurusi siapa, kan selalu bilang itu kan urusan pemerintah, lho enak saja, dapatkah kamu rasakan kalau kena Covid itu berapa uang yang harus dikeluarkan ketimbang pakai makser, cuci tangan?" pungkasnya.
Baca juga:
Kasus Covid-19 Bertambah 9.321, Tiga Provinsi Ini Catat Penambahan Terbanyak
Keterpakaian Ruang ICU Pasien Covid-19 di Jakbar Sudah 96 Persen
3 Pemalsu Surat Tes PCR yang Viral dan Diprotes Dokter Tirta Ditangkap
Pemerintah Aktifkan kembali Posko Covid-19 di Seluruh Provinsi demi Tegakkan Prokes
Setelah Sembuh dari Covid-19, Maia Estianty Kembali Kerja Jadi Juri Indonesia Idol