NasDem: Kinerja Menteri Tedjo tidak jelek-jelek banget
NasDem akui hari ini pengumuman reshuffle kabinet, kemudian pelantikan dilanjutkan besok.
Wakil Ketua Fraksi NasDem DPR Johnny G Plate mengaku pihaknya telah mendapatkan informasi langsung dari Presiden Joko Widodo bahwa reshuffle kabinet akan berlangsung siang ini. Dia juga mengatakan nama-nama yang akan menggantikan menteri yang ditendang akan langsung dilantik besok.
"Hari ini akan dirombak dan besok langsung dilantik, jadi nanti pas pidato Presiden pada Jumat (14/8) sudah ada kabinet baru," kata Johnny saat dihubungi, Rabu (11/8).
Johnny juga mengakui bahwa Menko Polhukam Tedjo Edhy Purdijatno akan lengser dari jabatannya. Namun, dia membantah jika koleganya di partai itu ditendang karena memiliki kinerja yang buruk.
"Mas Tedjo kinerjanya tidak jelek-jelek banget, tapi memang publik yang menilai ada kesalahan pada Tedjo dan ini hak prerogratif Presiden," katanya.
Berikut nama-nama menteri yang dikabarkan bakal direshuffle.
1. Menko Polhukam Tedjo Edhy Purdijatno digantikan Luhut Panjaitan
2. Menko Perekonomian Sofyan Djalil diganti mantan Gubernur BI Darmin Nasution
3. Menko Kemaritiman Indroyono Soesilo diganti Rizal Ramli
4. Seskab Andi Widjajanto digantikan Pramono Anung
5. Menteri Bappenas Andrinof Chaniago digantikan Sofyan Djalil
6. Menteri Perdagangan Rahmat Gobel diganti Thomas Lembong
7. Kepala Staf Kepresiden akan dijabat Moh Ikhsan
Baca juga:
Wapres JK soal reshuffle: Sabar sisa dua jam lagi
PPP kubu Romi masuk kabinet? Sekjen bilang 'itu masih rahasia'
Luhut: Nanti kalau sudah diangkat presiden baru kasih selamat
Ketua DPR soal reshuffle menteri: Ini memberikan harapan baru
Ada mafia di balik pencopotan Rachmat Gobel dari jabatan mendag?
PDIP beri sinyal kadernya bertambah di kabinet Jokowi
Rachmat Gobel: Saya kembali jadi rakyat biasa, tidak pusing mafia
-
Kapan reshuffle kabinet menteri dan wakil menteri dilakukan? Presiden Joko Widodo kembali melakukan reshuffle menteri dan wakil menteri Senin (17/7) hari ini.
-
Apa yang sedang dilakukan Prabowo terkait susunan kabinet? Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad, membenarkan bahwa sampai saat ini Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin belum pernah diundang saat menbahas susunan kabinet. Sebab, Dasco menegaskan, untuk menyusun kabinet merupakan hak prerogatif Presiden terpilih Prabowo Subianto. "Jadi memang yang namanya susunan menteri itu sebagai hak prerogatif presiden terpilih yang melakukan simulasi-simulasi," kata Dasco, saat diwawancarai di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Sabtu, (14/9).
-
Apa yang mungkin diberikan Jokowi untuk Kabinet Prabowo? Tak hanya memberikan pendapat, mantan Wali Kota Solo tersebut juga bisa memberikan usulan nama untuk kabinet mendatang.
-
Bagaimana Prabowo dinilai akan meneruskan pemerintahan Jokowi? Sebagai menteri Presiden Jokowi, Prabowo kerap ikut rapat. Sehingga, Prabowo dinilai tinggal meneruskan pemerintahan Presiden Jokowi-Ma'rufA Amin.
-
Apa yang terjadi di Bukber Kabinet Jokowi? Bukber Kabinet Jokowi Tak Dihadiri Semua Menteri 01 & 03, Sri Mulyani: Sangat Terbatas
-
Apa tanggapan Jokowi soal rencana Prabowo menambah jumlah Kementerian? Jokowi mengaku tak memberi masukan kepada Prabowo soal penambahan kementerian.