Pertemuan Prabowo-Suharso Sambung Kembali Persahabatan Gerindra dan PPP
Senada, Suharso mengaku, pertemuan kali ini menyambung kisah lama. PPP pernah satu barisan dengan Gerindra.
Pertemuan Ketua Umum PPP Suharso Monoarfa dan Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto merupakan sebuah nostalgia. Pertemuan tersebut mereka rasakan untuk menyambung kembali persahabatan yang ada sejak lama.
Prabowo mengatakan, hari ini komunikasi politik itu kembali tersambung.
-
Apa yang ditolak mentah-mentah oleh Prabowo Subianto? Kesimpulan Prabowo lawan perintah Jokowi dan menolak mentah-mentah Kaesang untuk menjadi gubernur DKI Jakarta adalah tidak benar.
-
Siapa yang diusung oleh partai-partai pendukung Prabowo-Gibran? Dua nama yang santer bakal meramaikan Pilkada Jakarta adalah dua mantan Gubernur Ibu Kota dan Jawa Barat yakni Anies Baswedan dan Ridwan Kamil. Anies sebagai calon inkumben tampaknya bakal diusung oleh partai-partai pendukungnya di Pilpres 2024. Begitu juga dengan Ridwan Kamil yang didukung barisan partai pendukung Prabowo-Gibran.
-
Apa yang diusung Prabowo Subianto dalam acara tersebut? Ketua Umum Pilar 08, Kanisius Karyadi, mengatakan bahwa kegiatan yang diikuti oleh 70 ribu lebih peserta ini merupakan bentuk dukungan terhadap Prabowo Subianto dalam menjaga dan merawat Persatuan Indonesia, sejalan dengan Sila ke-3 Pancasila.
-
Siapa yang bertemu dengan Prabowo Subianto? Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep menemui Ketum Gerindra Prabowo Subianto.
-
Mengapa Gerindra merasa SBY bisa membantu kemenangan Prabowo? Pengalaman SBY bisa menjadi kekuatan bagi Prabowo. Tetapi, Gerindra memahami SBY tidak bisa selalu turun gunung karena juga memiliki kesibukan. "Tentu pengalaman-pengalaman beliau akan menjadi kekuatan bagi kami juga tapi kita mengerti beliau mungkin juga punya kesibukan juga, kita tunggu pada saat yang pasti nanti akan kita umumkan bersama."
-
Apa target utama pemerintahan Prabowo Subianto untuk PDB Indonesia? Orang terdekat Prabowo Subianto sekaligus Editor Buku Strategi Transformasi Bangsa, Dirgayuza Setiawan, mengungkapkan pemerintahan baru Prabowo Subianto menargetkan Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia naik menjadi USD35.500 per kapita dalam lima tahun ke depan.
"Jadi hari ini sebetulnya menyambung komunikasi politik, menyambung persahabatan lama," kata Prabowo usai pertemuan di kediamannya Kertanegara IV, Jakarta Selatan, Kamis (15/8).
Petinggi PPP yang hadir adalah Ketum Suharso, Sekjen Arsul Sani, Waketum Mardiono dan Amir Uskara. Sementara, petinggi Gerindra yang hadir Waketum Sufmi Ahmad Dasco, Waketum Edhy Prabowo, dan Waketum Sugiono. Prabowo berkelakar merekrut Mardiono ke Gerindra.
"Saya bujuk-bujuk beliau (Mardiono) untuk masuk Gerindra, enggak boleh sama beliau (Suharso). Ini kawan lama juga di Banten," canda Prabowo.
Senada, Suharso mengaku, pertemuan kali ini menyambung kisah lama. PPP pernah satu barisan dengan Gerindra.
"Jadi kami sudah berkawan sejak 2008, dan 2009 itu ga asing saya main-main ke sini," jelas Suharso.
"Jadi sekali lagi terima kasih pak Prabowo. Kami bahagia sekali, senang sekali, bisa diterima pada sore hari ini. Satu sambungan tali silaturahim yang tentu sangat dianjurkan oleh agama," tutupnya.
Baca juga:
Prabowo soal Gabung Koalisi Jokowi: Kita Cari Titik Temu di Mana Saja
Prabowo: Gerindra dan PPP Banyak Kesamaan
Rombongan Petinggi PPP Tiba di Kertanegara Rumah Prabowo Subianto
Prabowo dan Petinggi PPP Bertemu Sore Ini
Fadli Zon: Tak Ada Penumpang Gelap Dekat Prabowo, Mereka Rakyat
Gerindra Pastikan Sambut Baik Megawati di Rakernas
PDIP Minta 'Penumpang Gelap' di Lingkaran Prabowo Diidentifikasi