Politikus PDIP Ingin Gerindra Tetap Jadi Oposisi
Ketua DPP PDI Perjuangan Andreas Hugo Pareira menyarankan partai pengusung Prabowo-Sandiaga, Gerindra, PAN, PKS, dan Demokrat tetap menjadi oposisi. Apalagi, Andreas melihat sinyal jelas bahwa Prabowo Subianto menginginkan berada sebagai penyeimbang pemerintah.
Ketua DPP PDI Perjuangan Andreas Hugo Pareira menyarankan partai pengusung Prabowo-Sandiaga, Gerindra, PAN, PKS, dan Demokrat tetap menjadi oposisi. Apalagi, Andreas melihat sinyal jelas bahwa Prabowo Subianto menginginkan berada sebagai penyeimbang pemerintah.
Dia mengungkit pertemuan Jokowi-Prabowo. Kata Andreas, kesiapan Prabowo menjadi oposisi terlihat dari pernyataan Prabowo ingin memberikan kritik membangun kepada pemerintahan Presiden Joko Widodo.
-
Bagaimana hubungan Jokowi dan PDIP merenggang? Diketahui, hubungan Jokowi dengan partai Pimpinan Megawati Soekarnoputri itu merenggang saat keduanya beda pilihan dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
-
Apa yang dikatakan Habiburokhman tentang hubungan Jokowi dan PDIP? Habiburokhman menyebut, sejumlah orang yang kalah pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 sudah move on, usai pesta demokrasi tersebut dianggap berakhir. "Mungkin dari 100 persen sudah 60 persen orang move on. Kemudian juga tahapan kedua hari ke hari misalnya adanya statement dukungan, statement selamat dari kepala-kepala negara penting di dunia itu mungkin membuat sekitar 80 persen orang move on. Terakhir penetapan KPU kemarin mungkin sudah 95 persen orang move on," jelasnya.
-
Bagaimana menurut Gibran soal pernyataan Hasto yang menuding Jokowi mengambil alih kepemimpinan PDIP? Wali Kota Solo juga menepis pernyataan Hasto yang menuding Jokowi berupaya mempertahankan kepemimpinannya dan mengincar kursi ketua umum DPP PDIP yang dijabat Megawati Soekarnoputri. "Mengambil alih ? Enggak, nggak ada seperti itu," ungkapnya.
-
Mengapa Pak Jokowi diundang ke Apel Kader Partai Gerindra? Bapak Presiden diundang acara Apel Kader Partai Gerindra pada hari Sabtu, 31 Agustus 2024 Pukul 19.00 WIB. Rencana Bapak Presiden akan hadir dan memberi Sambutan
-
Mengapa Prabowo dikatakan dapat menjembatani hubungan Jokowi dengan PDIP? Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Habiburokhman mengatakan, Ketua Umumnya yakni Prabowo Subianto akan menjadi jembatan untuk mengembalikan lagi hubungan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dengan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP). Diketahui, hubungan Jokowi dengan partai Pimpinan Megawati Soekarnoputri itu merenggang saat keduanya beda pilihan dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
-
Apa yang menurut Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menjadi bukti bahwa Ganjar dan Jokowi terbiasa blusukan? “Kalau kemudian Pak Jokowi itu terkesan di belakang Pak Ganjar, Pak Ganjar datang ke Jawa Tengah, lalu Pak Jokowi datang ke Jawa Tengah, ya sebagaimana kata Pak Ganjar, ‘ya itu bagus’,” kata Hasto, saat konferensi pers, di Kantor DPP PDIP, Jakarta, Selasa (2/1).
"Ketika bertemu dengan pak Jokowi, Pak Prabowo juga menyampaikan, bahwa kami akan melakukan kritik-kritik konstruktif terhadap pemerintah. Itu kan adalah sinyal keinginan Partai Gerindra untuk di luar pemerintahan," ujar Andreas di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (16/7).
Belum lagi, Andreas melihat Jokowi jelas menginginkan oposisi dalam pidato Visi Indonesia. Dia mengingatkan kembali bahwa PDIP pernah menjadi oposisi selama 10 tahun. Hal itu pun dianggap sebagai kehormatan karena rakyat pun tetap mendukung partai berlambang banteng itu sampai menjadi partai pemenang pemilu pada 2014 dan 2019.
"Dan partai yang ada di luar pemerintahan pun itu suatu kehormatan," imbuhnya.
Menurutnya empat partai oposisi yang mengusung Prabowo-Sandiaga itu menjadi kanalisasi suara rakyat yang tidak memilih Jokowi-Ma'ruf pada Pemilu 2019. Itulah fungsi penyeimbang yang bisa dipegang oleh kubu oposisi.
"Ketika ada perbedaan-perbedaan yang ada di masyarakat nah, di situ lah fungsi penyeimbang untuk menyampaikan aspirasi dari mereka yang waktu itu tidak memilih pak Jokowi," kata Andreas.
Baca juga:
5 Kali Pimpin PDIP Solo, FX Rudy Bantah Regenerasi Gagal
Herman Hery Gantikan Trimedya Panjaitan jadi Wakil Ketua Komisi III
PDIP Nilai Pidato Jokowi Jujur Melihat Masalah Ke Depan
PDIP Nilai Jokowi Tak Punya Beban di Periode Kedua
FX Rudy Pasrah Diminta Megawati Jadi Ketua DPC PDIP Solo Lagi
PDIP: Pertemuan Jokowi-Prabowo Sejukkan Suasana Akar Rumput
Airlangga: PDIP Pegang Ketua DPR, Golkar Dapat Ketua MPR