Prabowo Tanya Noel: Kamu Gak Takut sama Saya Kan? Mukanya Muka Kudeta
Ketum Gerindra, Prabowo Subianto menerima kunjungan Immanuel Ebenezer di rumahnya, Kertanegara, Jakarta, Kamis (16/2). Prabowo mengaku senang mendapatkan banyak dukungan untuk maju di Pemilu 2024.
Ketum Gerindra, Prabowo Subianto menerima kunjungan Immanuel Ebenezer di rumahnya, Kertanegara, Jakarta, Kamis (16/2). Prabowo mengaku senang mendapatkan banyak dukungan untuk maju di Pemilu 2024.
Prabowo bahkan tampak sudah akrab usai pertemuan dengan pria karib disapa Noel. Dia sempat meledek Noel saat konferensi pers usai pertemuan.
-
Kapan Prabowo bertemu Jokowi? Presiden terpilih Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana kepresidenan, Jakarta, Senin (8/7) siang.
-
Apa yang dibicarakan Prabowo dan Jokowi? Saat itu, mereka berdua membahas tentang masa depan bangsa demi mewujudkan Indonesia emas pada tahun 2045.
-
Bagaimana Prabowo bisa menyatu dengan Jokowi? Saat Pilpres 2019 Prabowo merupakan lawan Jokowi, namun setelah Jokowi terpilih menjadi presiden Prabowo pun merapat kedalam kabinet Jokowi.
-
Bagaimana Prabowo dinilai akan meneruskan pemerintahan Jokowi? Sebagai menteri Presiden Jokowi, Prabowo kerap ikut rapat. Sehingga, Prabowo dinilai tinggal meneruskan pemerintahan Presiden Jokowi-Ma'rufA Amin.
-
Bagaimana Prabowo Subianto mendapatkan dukungan dari Presiden Jokowi? Saat ini, Prabowo menjabat Menteri Pertahanan dalam Kabinet Indonesia Maju.
-
Bagaimana Presiden Jokowi mengenalkan Prabowo Subianto sebagai Presiden Terpilih? Menlu Retno mengatakan bahwa Presiden Jokowi dalam setiap kesempatan dan acara selalu mengenalkan Prabowo Subianto selaku calon presiden terpilih.
Berita terbaru Prabowo Subianto selengkapnya di Liputan6.com
"Ini kaos yang bayar bukan dari saya kan?" ujar Prabowo.
"Enggak, hati nurani," jawab Noel yang mengenakan kaos putih bergambar Prabowo dan bertuliskan Prabowo Mania 08.
"Ya, hati nurani," tegas Prabowo.
Prabowo pun kembali meledek Noel. Dia bertanya apakah Noel yang mantan relawan Jokowi tersebut takut dengan Prabowo.
"Kamu nggak takut sama saya kan?" tanya Prabowo.
"Hahahahahha," jawab Noel tertawa.
"Mukanya muka kudeta," ujar Prabowo.
"Hahahahha," reaksi Noel tertawa.
Ikuti perkembangan terkini seputar berita Pemilu 2024 hanya di merdeka.com
(mdk/rnd)