Sambut Prabowo-Sandi, Panggung Kecil Disiapkan di Kertanegara
Prabowo sendiri diketahui telah menunaikan hak suaranya di TPS Bojong Koneng, Hambalang, Bogor, Jawa Barat. Bersama Fadli Zon, wakil ketua umum Gerindra, keduanya mencoblos bersama di TPS tersebut.
Rumah pemenangan Kertanegara 4 Kebayoran Baru Jakarta Selatan Siap menyambut calon Presiden dan Wakil Presiden Prabowo-Sandi. Pantauan di lokasi, panggung sepanjang 3 x 2 meter berkarpet merah dibentangkan.
Juru bicara Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo Sandi, Andre Rosiade mengatakan, Prabowo akan menyambangi rumah pemenangannya tersebut usai jam pemungutan suara.
-
Siapa yang ditawari menjadi Cawapres Prabowo? Demi Indonesia Gemoy, Ini Jawaban Lucu Cipung Ditawari Jadi Cawapres Prabowo Belakangan, dunia maya tanah air dihebohkan oleh kabar kocak yang menjadikan Rayyanza Malik Ahmad alias Cipung sebagai sosok Calon Wakil Presiden (Cawapres) dalam Pemilihan Umum 2024.
-
Apa yang diklaim oleh Prabowo? Menteri Pertahanan (Menhan) sekaligus calon presiden (capres) nomor urut 2, Prabowo Subianto mengatakan dirinya sudah menyatu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Sebab, Jokowi mampu menyatukan lawan menjadi kawan.
-
Bagaimana Prabowo disambut di Pondok Pesantren Cipasung? Prabowo dan rombongan mendapat sambutan yang meriah dari pengasuh dan pimpinan ponpes, serta santriwan dan santriwanti.
-
Kenapa Prabowo dan Kaesang bertemu? Keduanya mengaku dalam pertemuan tersebut menemukan kesamaan dalam menghadapi pemilu 2024.
-
Bagaimana narasi Prabowo menolak Kaesang menyebar? Beredar sebuah video bernarasikan Prabowo lawan perintah Jokowi dan menolak mentah-mentah Kaesang untuk menjadi gubernur DKI Jakarta.Video yang diunggah akun YouTube ONE NATION pada 6 Juni 2024, bernarasi; TEPAT MALAM JUMAT:bangbang:PRABOWO MELAWAN PERINTAH JKW, TOLAK MENTAH2 KAESANG JADI GUBERNUR DKIKABAR MENGGEMPARKANPRABOWO LAWAN PERINTAH JKWTOLAK MENTAH2 KAESANG JADI GUBERNUR DKI
-
Kenapa Prabowo Subianto begitu rileks menghadapi debat capres? "Beliau sangat rileks, sangat santai menghadapi debat ini, karena kan memang materinya beliau pasti sangat mengetahui dan menguasai ya," Habiburokhman menandasi.
"Nanti ke situ habis nyoblos pulang dulu istirahat di Hambalang terus pas udah tutup TPS, sembari proses hitung cepat otw ke Kertanegara," katanya saat dihubungi, Rabu (17/4).
Lihat juga berita tentang Prabowo Subianto di Liputan6.com
Prabowo sendiri diketahui telah menunaikan hak suaranya di TPS Bojong Koneng, Hambalang, Bogor, Jawa Barat. Bersama Fadli Zon, wakil ketua umum Gerindra, keduanya mencoblos bersama di TPS tersebut.
Sementara, calon Wakil Presiden nomor urut 02, Sandiaga Uno, telah menunaikan hak suaranya di TPS dekat kediamannya di Sriwijaya, Kebayoran Baru Jakarta Selatan.
Pantauan di lokasi, Sandiaga mencoblos bersama sang istri, Nur Asia Uno, ibu dan dua anak perempuannya.
Reporter: M Radityo
Baca juga:
Prabowo-Sandi Nobar Hitung Cepat Pilpres 2019 di Kertanegara
Bersama Fadli Zon, Prabowo Gunakan Hak Suara di TPS 041
Bersama Istri, Sandiaga Tiba di TPS 002 Kebayoran Baru
Sebelum ke TPS, Sandiaga Minta Restu Orangtua
Sandiaga Klaim Tugaskan 15 Emak-Emak Jaga TPS & Bantu Sediakan Konsumsi
Sebelum Pencoblosan, Prabowo Gelar Salat Subuh Berjemaah