VIDEO: Makin Akrab Prabowo dan Puan Anak Megawati di Tengah Isu PDIP Gabung Koalisi
Presiden Joko Widodo tiba di tempat upacara sekitar pukul 07.55 WIB didampingi Menteri Pertahanan Prabowo Subianto.
Presiden Joko Widodo bertindak selaku inspektur upacara dan memimpin upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2024 yang dipusatkan di Monumen Pancasila Sakti, Lubang Buaya, Jakarta, Selasa.
Presiden Joko Widodo tiba di tempat upacara sekitar pukul 07.55 WIB didampingi Menteri Pertahanan Prabowo Subianto.
- VIDEO: Pidato Menggebu-Gebu Presiden Prabowo Tegas Bicara "Bekerja Bukan Untuk Kerabat!"
- VIDEO: Salam Cinta Prabowo untuk Anies-Muhaimin, Pidato Perdana Presiden Terpilih di KPU
- VIDEO: Hasto PDIP Mohon-Mohon ke Presiden Jokowi Tetap Adil Jika Dukung Prabowo di Pilpres 2024
- VIDEO: Prabowo Buka-bukaan di Kadin: Saya Akui Megawati Berjasa Banyak
Presiden kemudian menerima laporan dari perwira upacara Brigjen TNI Edi Saputra yang saat ini menjabat sebagai Kepala Staf Komando Garnisun Tetap I/Jakarta.
Usai upacara Jokowi terlihat berbincang akrab dengan Menko Airlangga. Sedangkan Prabowo bersama Ketua DPR Puan Maharani jalan berdampingan sambil ngobrol diselingi tawa.