Wasekjen bersyukur gubernur terpilih tak diusung PDIP tetap dukung Jokowi
Wasekjen bersyukur gubernur terpilih tak diusung PDIP tetap dukung Jokowi. Eriko mengakui pandangan demikian tidak bisa mereka pengaruhi. Namun, dengan dukungan politik kepada Jokowi otomatis juga menguntungkan PDIP.
Wasekjen PDIP Eriko Sutarduga menuturkan dukungan politik yang diberikan gubernur terpilih kepada Presiden Joko Widodo juga menguntungkan pihaknya. Sebab, Jokowi sebagai seorang kader erat diasosiasikan dengan partai besutan Megawati Soekarnoputri itu.
Eriko mengatakan hal tersebut patut diapresiasi karena memiliki satu pandangan agar Jokowi bisa melanjutkan masa kepemimpinannya.
-
Bagaimana hubungan Jokowi dan PDIP merenggang? Diketahui, hubungan Jokowi dengan partai Pimpinan Megawati Soekarnoputri itu merenggang saat keduanya beda pilihan dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
-
Kenapa Serka Sudiyono diundang ke acara Presiden Jokowi? Pada acara itu, Presiden Jokowi memberikan games-games menarik. Salah seorang yang berhasil maju ke podium adalah Serka Sudiyono.
-
Bagaimana pengaruh Presiden Jokowi pada Pilkada Jateng? Peta kompetisi Pemilihan Gubernur Jawa Tengah berdasarkan temuan survei ini tampak masih cair. Semua kandidat masih berpeluang untuk saling mengungguli. Selain faktor popularitas calon, faktor Jokowi Effect, melalui tingkat kepuasan kepada presiden dapat berpengaruh," imbuh dia.
-
Apa yang dikatakan Habiburokhman tentang hubungan Jokowi dan PDIP? Habiburokhman menyebut, sejumlah orang yang kalah pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 sudah move on, usai pesta demokrasi tersebut dianggap berakhir. "Mungkin dari 100 persen sudah 60 persen orang move on. Kemudian juga tahapan kedua hari ke hari misalnya adanya statement dukungan, statement selamat dari kepala-kepala negara penting di dunia itu mungkin membuat sekitar 80 persen orang move on. Terakhir penetapan KPU kemarin mungkin sudah 95 persen orang move on," jelasnya.
-
Bagaimana Serka Sudiyono mendapatkan hadiah sepeda dari Presiden Jokowi? Saat itu pula Serka Sudiyono mendapat hadiah sepeda dari Presiden Jokowi. Ia pun tak menyangka, hari di mana ia mendapat hadiah sepeda itu merupakan hari ulang tahun istri dan anak pertamanya. Sepeda itu langsung dipakai oleh anaknya ke sekolah.
-
Kapan Pasar Jongke diresmikan oleh Presiden Jokowi? Pada Sabtu (27/7), Presiden Jokowi meresmikan Pasar Jongke yang berada di Laweyan, Kota Surakarta.
"Bagi semua yang menang mendukung beliau patut kami syukuri dan kita apresiasi bahwa ternyata mereka memiliki pandangan yang sama untuk mendukung Pak Jokowi untuk dua periode nanti," kata Eriko di kantor DPP PDIP, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (29/6).
Selain itu, Eriko mengakui pandangan demikian tidak bisa mereka pengaruhi. Namun, dengan dukungan politik kepada Jokowi otomatis juga menguntungkan PDIP.
"Dengan memberikan pendapat bahwa mendukung Pak Jokowi memberikan support kepada kami juga," imbuhnya.
Meski PDIP kalah dalam Pilgub di beberapa daerah strategis, justru pasangan calon terpilih menyatakan dukungan terhadap Jokowi. Seperti pasangan Gubernur Jawa Barat terpilih Ridwan Kamil-Uu Ruzhanul Ulum yang diusung PPP, PKB, NasDem, dan Hanura, memberikan dukungan kepada Jokowi.
Begitu juga lawan berat PDIP di Jawa Timur, pasangan Khofifah Indar Parawansa-Emil Dardak yang telah menang hasil hitung cepat. Khofifah menyatakan siap untuk mendukung Jokowi di 2019.
Baca juga:
Pasca pilkada serentak, begini cara melawan Jokowi di Pilpres 2019
Amien Rais sebut dari hasil pilkada rakyat ingin ganti presiden di 2019
Suara di Pilkada 2018 kalahkan PDIP, Golkar tetap serahkan cawapres ke Jokowi
Wacana JK maju Pilpres 2019, Amien Rais bilang 'No Way'
Amien Rais bicara pemimpin salah langkah, ambruk lalu wassalamualaikum