FOTO: Intip Timnas Vietnam Jalani Latihan Jelang Hadapi Skuad Garuda di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Laga Indonesia vs Vietnam dimainkan di Stadion Gelora Bung Karno pada Kamis (21/3) mulai pukul 20.30 WIB.
Laga Indonesia vs Vietnam dimainkan di Stadion Gelora Bung Karno pada Kamis (21/3) mulai pukul 20.30 WIB.
FOTO: Intip Timnas Vietnam Jalani Latihan Jelang Hadapi Skuad Garuda di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Sejumlah pemain Timnas Vietnam mengikuti latihan resmi di Lapangan A Kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (20/3/2024). Latihan ini diadakan menjelang pertandingan melawan Timnas Indonesia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Bola.com/Bagaskara Lazuardi
Laga Indonesia vs Vietnam dimainkan di Stadion Gelora Bung Karno pada Kamis (21/3) mulai pukul 20.30 WIB. Bola.com/Bagaskara Lazuardi
Bagi Vietnam, laga ini punya arti penting. Sebab, setelah hasil buruk di Piala Asia 2023 lalu, Vietnam diharapkan bisa segera bangkit. Vietnam harus menemukan titik balik performa mereka. Bola.com/Bagaskara Lazuardi
- FOTO: Momen Timnas Indonesia Bantai Vietnam 3-0 dan Akhiri Kutukan 20 Tahun di Stadion Hanoi
- FOTO: Momen Egy Maulana Vikri Cetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia vs Vietnam, Diawali Lemparan Maut Pratama Arhan
- FOTO: Wajib Menang, Begini Semangat Timnas Indonesia Matangkan Kekuatan Lawan Vietnam
- FOTO: Melihat Perjuangan Timnas Indonesia Tumbangkan Vietnam, Jaga Asa Lolos ke 16 Besar Piala Asia 2023
Di sisi lain, hasil buruk di Piala Asia 2023 juga memunculkan tekanan tinggi di pundak sang pelatih Philippe Troussier. Ia kini bak duduk di kursi yang panas. Bola.com/Bagaskara Lazuardi
Troussier sadar bahwa dukungan publik padanya turun drastis.
"Saya pikir banyak fans di Vietnam yang berpikir tim akan kalah, mungkin sampai 80 persen, mereka berpikir VFF akan memecat saya dan menunggu waktu saya diganti," kata Troussier dikutip Bola.net dari DanTri. Bola.com/Bagaskara Lazuardi