Apa itu Tol Langit? Begini kata Dirut BAKTI
Apa itu Tol Langit? Begini kata Dirut BAKTI
Dalam debat cawapres pada Minggu (17/3), cawapres nomor urut 01 Ma'aruf Amin menyinggung kinerja pemerintah saat ini yang telah membangun infrastruktur tol langit. Masih banyak yang bertanya-tanya tentang apa itu tol langit. Meskipun Ma'aruf Amin telah menjelaskannya.
Lalu apa itu tol langit?
-
Bagaimana Telkom menghadapi evolusi dunia telekomunikasi? “TelkomGroup telah market leader di Indonesia, namun kita harus melakukan ekspansi bisnis di kawasan untuk dapat memenangkan market yang lebih besar," katanya.. Untuk itu, mereka menetapkan strategi Five Bold Moves yang sejalan dengan tren global untuk mengantisipasi kondisi market telco Indonesia dimana layanan legacy kian stagnan dan menurun. Fokus strategi tersebut pada digital connectivity, digital platform, digital services.
-
Siapa yang mendorong Telkom untuk menerapkan keterbukaan informasi? Dalam sambutannya, Menteri BUMN Erick Thohir mendorong seluruh perusahaan BUMN untuk terus menerapkan prinsip keterbukaan informasi dan program keberlanjutan demi terciptanya tata kelola perusahaan yang baik.
-
Apa yang dilakukan Telkomsel dan Google dalam kerja sama ini? Kerja sama ini bertujuan meningkatkan pengalaman komunikasi pelanggan dan menyajikan solusi pesan singkat yang lebih canggih. Telkomsel mengumumkan kemitraan strategis dengan Google untuk menghadirkan layanan Rich Communication Services (RCS) dengan Rich Business Messaging (RBM).
-
Mengapa Telkom mengalokasikan sebagian laba bersihnya sebagai laba ditahan? Sementara itu, sisanya sebesar 28% atau Rp6,88 triliun dialokasikan sebagai laba ditahan yang akan digunakan untuk membiayai pengembangan usaha perseroan dalam domain bisnis konektivitas digital, platform digital, dan digital services.
-
Kapan kolaborasi Vidio dan Telkomsel ini berlaku? Kolaborasi Vidio dan Telkomsel memberikan penawaran eksklusif menonton seluruh tayangan paket Vidio Diamond, termasuk Liga Inggris hanya dengan Rp1.000 (tidak termasuk PPN) untuk pelanggan baru IndiHomeTV, selama periode 1 hingga 31 Desember 2023.
-
Bagaimana Telkomsel dan Google meningkatkan pengalaman komunikasi pelanggan? RCS memungkinkan pelanggan Telkomsel untuk meningkatkan layanan Short Messaging Service (SMS) dengan tingkat interaktivitas yang lebih tinggi, berbagi konten multimedia berkualitas tinggi, berpartisipasi dalam obrolan grup yang lebih dinamis, serta mencakup dukungan penuh untuk tanda terima telah dibaca dan indikator pengetikan.
Menurut Direktur Utama Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI), Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) Anang Latif, tol langit adalah pemaknaan saja yang merujuk kepada lalu lintas internet. Bukan terkait dengan konsep infrastruktur secara harfiah.
"Intinya, sinyal internet tanpa hambatan. Entah itu 4G atau WiFi," kata Anang saat acara Tok Tok Kominfo di Jakarta, Selasa (19/3).
Lebih lanjut dijelaskannya, pemaknaan tol langit ini bermula dari pernyataan Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Rudiantara di sebuah acara. Saat itu Menkominfo mengatakan nantinya Indonesia ke depan akan ada internet cepat seperti jalan tol tanpa hambatan.
"Jadi pemaknaan saja di mana menghadirkan internet cepat lewat 'jalan tol' melalui Palapa Ring," terangnya.
Kata Anang, proyek Palapa Ring ini dibagi menjadi 3 wilayah. Palapa Ring Barat, Tengah, dan Timur. Sejauh ini yang sudah beroperasi secara komersial adalah Palapa Ring Barat.
Untuk Palapa Ring Tengah, secara konstruksi telah selesai dan sedang dilakukan ujicoba hingga akhir Maret ini. Kemudian Palapa Ring Timur, direncanakan selesai pada Juli mendatang.
"Progresnya sudah 94.5 persen. Targetnya di pertengahan tahun ini, Palapa Ring Timur selesai," ungkapnya.
Baca juga:
Pantai Pandawa Bali Diselimuti 4G Smartfren
Akhir Maret, 4G XL Hadir di Kepulauan Anambas
Di Daerah ini, Teknologi 5G Ditentang Karena Alasan Kesehatan
Smartfren Mulai Pancarkan Sinyal 4G di Natuna
Indosat Paparkan Kinerja Triwulan 4 2018, Begini Hasilnya
Telkomsel Lakukan Tata Ulang Frekuensi 800 dan 900 Mhz
Tunggu Palapa Ring Timur, XL Bakal Lebih Agresif Ekspansi 4G