Axioo pilih buka online store sendiri dari pada titip di toko online
Axioo sudah tak lagi menggunakan jasa dari situs-situs market place untuk menjual produknya
Menurut CEO Axioo, Samuel Lawrence, pihaknya sudah tak lagi menggunakan jasa dari situs-situs market place untuk menjual produknya. Bukan lantaran penjualan yang kurang bagus, tetapi komunikasi antara Axioo dan pihak situs market place yang dirasa kurang.
Oleh sebab itu, perusahaan pimpinannya tersebut memutuskan untuk membuat online store sendiri yang khusus menjual produk-produk Axioo.
-
Bagaimana cara Axioo membantu pengguna untuk memiliki produknya? Salah satu strategi Axioo adalah dengan program Axioo Cicilan 0% dan Axioo Trade In, yang akan dimulai tanggal 20 Juni 2024 dan berlaku di 15 titik Axioo Care Platinum tersebar di penjuru Indonesia. Dengan demikian, pengguna bisa memiliki pengalaman menggunakan produk Axioo.
-
Apa yang membuat Axioo fokus untuk menggarap pasar laptop di Indonesia? “Penetrasi laptop di Indonesia baru sekitar 8 persen. Pasarnya masih begitu luas sehingga kami memfokuskan lebih dahulu kebutuhan dalam negeri,” ujar Timmy saat acara konferensi pers di Jakarta, Kamis (20/6).
-
Mengapa Axioo meluncurkan program Accidental Damage Protection? “Selain itu, Axioo juga meluncurkan program unggulan terbaru yakni Accidental Damage Protection. Accidental Damage Protection dari Axioo ini merupakan program jaminan garansi yang memberikan perlindungan menyeluruh untuk berbagai jenis kerusakan yang tidak termasuk dalam garansi normal,” jelasnya.
-
Kapan Axioo meluncurkan laptop dengan harga Rp 3 jutaan? Axioo mengklaim dengan harga Rp 3 juta konsumen sudah dapat laptop spek mumpuni. Axioo memperkenalkan laptop seri terbarunya bernama Axioo Hype.
-
Kenapa Axioo menghadirkan laptop dengan harga Rp 3 jutaan? Axioo mengklaim dengan harga Rp 3 juta konsumen sudah dapat laptop spek mumpuni. Axioo memperkenalkan laptop seri terbarunya bernama Axioo Hype. Mereka mengklaim bahwa laptop ini adalah solusi bagi ang menginginkan kombinasi antara performa canggih dan design yang menawan dengan harga terjangkau.
-
Laptop Axioo Hype apa yang ditawarkan dengan harga Rp 3 jutaan? Axioo Hype seri pertama ini tersedia dalam dua varian, yaitu: Hype 5 dan Hype 3. Masing-masing ditenagai oleh prosesor Intel Core-i5-1035G4 dan Intel Core-i3-1005G1 yang memiliki performa optimal untuk meningkatkan produktivitas para pengguna,” ujar dia.
"Bukan, bukan penjualan kurang bagus atau gak maksimal, tetapi lebih kepada komunikasi antara pihak kami dan mereka soal data-data. Kalau di store sendiri kan kami bisa melihat data-datanya lebih cepat," katanya di Jakarta, Kamis (26/11).
Sebelumnya, dikatakan Dia, Axioo sudah pernah berkali-kali bekerjasama dengan situs-situs market place seperti Lazada, Tokopedia, dan Blibli untuk memasarkan produk-produknya.
"Di satu sisi juga, karena kita sebelum ini sudah pernah dan relatively untuk monitoring trafiknya agak lebih sulit. Makanya, kita akan melakukannya di store kami sendiri supaya kami bisa memberikan pelayanan yang lebih maksimal. Ooo.. Macem-macem lah. Kita udah pernah kerjasama dengan semuanya lah, seperti Lazada, Tokopedia, Blibi, dan lain sebagainya," tuturnya.
(mdk/lar)