Dapat panggilan telepon kode +77? Itu spam!
Dapat panggilan telepon kode +77? Itu spam! berdasarkan pengalaman orang-orang yang dihubungi dengan awalan kode prefiks tersebut, ketika diangkat tidak ada suara yang menerima di seberang sana. Bahkan, jika Anda menelpon balik, konon akan dikenakan biaya sebesar USD15 -30.
Pernahkah Anda dihubungi nomor internasional dengan kode +77 atau +37? Jika iya, Anda tidak sendirian. Persoalan ini memang membuat gaduh sebagian orang di media sosial dan group aplikasi pesan instant, WhatsApp.
Pasalnya, berdasarkan pengalaman orang-orang yang dihubungi dengan awalan kode prefiks tersebut, ketika diangkat tidak ada suara yang menerima di seberang sana. Bahkan, jika Anda menelpon balik, konon akan dikenakan biaya sebesar USD15 -30.
-
Bagaimana Telkom menghadapi evolusi dunia telekomunikasi? “TelkomGroup telah market leader di Indonesia, namun kita harus melakukan ekspansi bisnis di kawasan untuk dapat memenangkan market yang lebih besar," katanya.. Untuk itu, mereka menetapkan strategi Five Bold Moves yang sejalan dengan tren global untuk mengantisipasi kondisi market telco Indonesia dimana layanan legacy kian stagnan dan menurun. Fokus strategi tersebut pada digital connectivity, digital platform, digital services.
-
Siapa yang mendorong Telkom untuk menerapkan keterbukaan informasi? Dalam sambutannya, Menteri BUMN Erick Thohir mendorong seluruh perusahaan BUMN untuk terus menerapkan prinsip keterbukaan informasi dan program keberlanjutan demi terciptanya tata kelola perusahaan yang baik.
-
Apa yang dilakukan Telkomsel dan Google dalam kerja sama ini? Kerja sama ini bertujuan meningkatkan pengalaman komunikasi pelanggan dan menyajikan solusi pesan singkat yang lebih canggih. Telkomsel mengumumkan kemitraan strategis dengan Google untuk menghadirkan layanan Rich Communication Services (RCS) dengan Rich Business Messaging (RBM).
-
Mengapa Telkom mengalokasikan sebagian laba bersihnya sebagai laba ditahan? Sementara itu, sisanya sebesar 28% atau Rp6,88 triliun dialokasikan sebagai laba ditahan yang akan digunakan untuk membiayai pengembangan usaha perseroan dalam domain bisnis konektivitas digital, platform digital, dan digital services.
-
Kapan kolaborasi Vidio dan Telkomsel ini berlaku? Kolaborasi Vidio dan Telkomsel memberikan penawaran eksklusif menonton seluruh tayangan paket Vidio Diamond, termasuk Liga Inggris hanya dengan Rp1.000 (tidak termasuk PPN) untuk pelanggan baru IndiHomeTV, selama periode 1 hingga 31 Desember 2023.
-
Bagaimana Telkomsel dan Google meningkatkan pengalaman komunikasi pelanggan? RCS memungkinkan pelanggan Telkomsel untuk meningkatkan layanan Short Messaging Service (SMS) dengan tingkat interaktivitas yang lebih tinggi, berbagi konten multimedia berkualitas tinggi, berpartisipasi dalam obrolan grup yang lebih dinamis, serta mencakup dukungan penuh untuk tanda terima telah dibaca dan indikator pengetikan.
"Jangan lakukan itu - ini adalah perusahaan fiktif dengan motif penipuan," tulis pesan yang beredar di group pesan instant tersebut.
Perkara ini pun telah terdengar oleh pihak Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo). Melalui Plt Kepala Humas Kemkominfo, Noor Izza, mengatakan bahwa operator selular harus pro aktif memberitahu kepada pelanggan terkait hal tersebut.
"Diminta kepada operator selular untuk pro aktif memberitahu kepada pelanggan atau pengguna kemungkinan spam panggilan atau telepon tersebut dan memberi saran yang seharusnya dilakukan oleh pelanggan/pengguna," ujar Noor di Jakarta, Selasa (27/12).
Persoalan itu pun langsung direspon oleh Telkomsel. GM External External Corpcomm Telkomsel, Denny Abidin membenarkan jika pihaknya mendapatkan laporan pelanggan dari nomor yang diawali dengan +77. Menurutnya, panggilan tersebut adalah Spam yang berasal dari luar negeri.
"Dapat kami sampaikan bahwa panggilan tersebut merupakan panggilan Spam yang berasal dari luar negeri," ujarnya.
Pihaknya pun mengklaim telah melakukan upaya memblokir atas panggilan internasional dari nomor tersebut.
"Telkomsel telah melakukan blocking atas panggilan international dari nomor tersebut dan sebagai perusahaan yang menjunjung tinggi Good Corporate Governance Telkomsel akan selalu menjaga kenyaman bagi pelanggan," kata Denny.
Baca juga:
Banjir bandang di Bima, BTS operator telko sempat bermasalah
Smartfren sebut lakukan optimasi jaringan selama libur akhir tahun
Telkomsel uji coba teknologi baru di jaringan 4G
Indosat Ooredoo siap hadapi lonjakan trafik telekomunikasi
XL dukung pengembangan aplikasi untuk petani
XL prediksi lonjakan 20 persen trafik di masa liburan akhir tahun
Indosat Ooredoo luncurkan buku ICT Annual Report 2017