Ini Cara Efektif Bersihkan Layar Smartphone, Kinclong Sempurna
Ini Cara Efektif Bersihkan Layar Smartphone, Kinclong Sempurna
Jika kita menggunakan mikroskop untuk mengintip betapa banyak bakteri di layar smartphone kita, mungkin jumlah bakterinya akan melebihi dudukan toilet.
Bagaimana tidak, kita selalu memegang layar smartphone kita, sementara kita terkontak dengan banyak sekali permukaan yang belum tentu bersih. Belum lagi jika tangan Anda berkeringat, yang tentu lebih rentan menjaring bakteri.
-
Bagaimana smartphone memengaruhi bentuk tengkorak manusia? Secara mengejutkan, tanduk hingga sepanjang 30 milimeter mulai muncul di kepala masyarakat saat ini. Benjolan yang muncul pada bagian bawah tengkorak dan sedikit di atas leher ini sangat langka pada 100 tahun lalu. Hal aneh ini muncul karena penggunaan smartphone, yang biasanya membuat orang menunduk dan bahkan jika diakumulasi bisa sampai empat jam dalam sehari. Hal ini membuat leher bekerja lebih keras dan tubuh meresponsnya.
-
Bagaimana cara menghidupkan Mobil Ketek? Mobil ini juga masih tergolong sangat jadul, karena cara menghidupkannya harus dengan cara diengkol terlebih dahulu.
-
Bagaimana cara orang Indonesia menggunakan smartphone dalam sehari? Indonesia juga termasuk ke dalam daftar negara yang tidak bisa hidup tanpa ponsel. Menduduki urutan ke enam, netizen Indonesia mengantongi angka sebanyak 29,1 persen dari waktu harian mereka untuk dihabiskan di depan layar HP.
-
Bagaimana cara kerja ponsel lipat? Ponsel lipat bekerja dengan menggunakan teknologi layar fleksibel yang memungkinkan perangkat untuk dilipat tanpa merusak layar. Beberapa ponsel lipat memiliki dua layar terpisah yang terhubung oleh engsel, sementara yang lain memiliki layar tunggal yang dapat dilipat.
-
Bagaimana cara mengurangi dampak kecemasan dari penggunaan ponsel? Menetapkan batasan dalam penggunaan ponsel juga menjadi kunci untuk mengurangi dampak kecemasan. Disarankan untuk menetapkan batasan waktu untuk aplikasi tertentu atau mengatur waktu penggunaan ponsel setelah jam kerja.
-
Bagaimana cara memegang ponsel dengan dua tangan dan dua ibu jari menunjukkan kepribadian? Orang yang memegang ponsel dengan kedua tangan dan menggunakan kedua ibu jari biasanya memiliki energi yang tinggi dan menunjukkan ketegasan dalam menyampaikan pikiran atau ekspresi.
Namun seringkali smartphone kita tertumpah makanan atau terpapar kotoran ketika terjatuh. Dengan itu, kita memang harus membersihkan smartphone kita.
Biasanya memang menggunakan air saja tak cukup untuk membersihkan layar HP kita. Namun jangan juga mengaplikasikan cairan pembersih untuk membersihkan layar, seperti karbol, sabun, soda api, dan lainnya. Hal ini dikarenakan cairan pembersih akan merusak oleophobic yang bertugas menahan minyak. Jika lapisan ini rusak, perangkat akan jauh lebih rentan rusak.
Berikut cara membersihkan layar smartphone.
- Cabut semua kabel yang terhubung ke smartphone
- Matikan smartphone dan lepas semua casing
- Gunakan kain bersih tanpa serabut dan bebas pewarna (contohnya kaus bekas warna putih), yang dibasahi air. Usap perlahan di sepanjang permukaan layar dengan gerakan lurus dan pendek. Jangan diusap memanjang.
- Ulang hingga bersih dan kinclong
- Jika ingin lebih kinclong, buat larutan 50:50 air dan alkohol, lalu usapkan dengan kain yang sama
- Selesai
Baca juga:
Cara Dapatkan Verifikasi Centang Biru di Facebook, Ingin Coba?
6 Cara Mengecas iPhone Agar Lebih Cepat dan Tak Merusak Baterai
3 Alasan Headphone dan Earphone Berkabel Lebih Baik Ketimbang Wireless!
Cara Atasi Download Pending Error di Google Play Store
Cara Clear Cache Untuk iPhone Agar Performa Makin Mulus
7 Cara Mengetahui Bahwa Kita Diblokir Seseorang di Facebook
Cara Menghapus Akun Google Dari Android atau iOS, Mudah Tanpa Ribet!