LG bawa Monitor Cocok Buat Main Game, Segini Harganya
Monitor ini punya kecocokan dengan pengguna yang senang bermain game. Terutama bagi pemula.
Monitor ini punya kecocokan dengan pengguna yang senang bermain game. Terutama bagi pemula.
LG bawa Monitor Cocok Buat Main Game, Segini Harganya
LG Electronics Indonesia (LG) meluncurkan koleksi Monitor seri MR. LG Monitor seri MR.
Monitor ini punya kecocokan dengan pengguna yang senang bermain game. Terutama bagi pemula.
Meski untuk pemula, Team Head IT Monitor LG Electronics Indonesia, Susanto mengatakan, monitor seri MR ini punya performa optimal untuk gaming.
-
Apa tujuan LG dalam menerapkan AI? LG yakin bahwa AI bisa menumbuhkan pengalaman pengguna yang lebih peduli, berempati, dan penuh pengertian.
-
Siapa yang memimpin LG dalam menghadirkan teknologi dan inovasi terbaru? CEO LG William Cho didampingi Jung Ki-hyun selaku Wakil Presiden dan Kepala Pusat Bisnis Platform LG dan Eun Seok-hyun sebagai Presiden Perusahaan Solusi Komponen Kendaraan LG yang memperkenalkan teknologi inovatif berbasis AI dan strategi.
-
Apa saja program layanan after sales unggulan yang diperkenalkan oleh LG? Untuk menjawab kebutuhan konsumen yang beragam, LG memperkenalkan empat program after sales service unggulan yaitu LG Evening Service, LG WhiteGlove Service, LG Ontime Service dan LG OBS Installation.
-
Kapan kulkas LG Multi-Door akan tersedia di Indonesia? Untuk pasar Indonesia, produk LG Kulkas Multi-Door ini akan mulai tersedia di awal kuartal 4 tahun ini.
-
Kenapa LG SMART Monitor dirancang seperti ini? Seri LG SMART Monitor dirancang untuk memenuhi preferensi pribadi dan permintaan unik dari berbagai jenis pengguna.
-
Apa yang menjadikan TV TCL unggul? Sejak era smart TV bergulir, TCL menjadi salah satu merek yang banyak diburu oleh masyarakat. Lantas, apa yang menjadi keunggulan dari TV satu ini?
“Kami optimis, monitor ini dapat menjadi andalan pengguna yang menginginkan gabungan performa optimal untuk bekerja dan gaming,” ujar dia.
Kata Susanto, LG Monitor Seri MR ini dibekali dengan refresh rate hingga 100 Hz dan response time 5Ms untuk penggunaan gaming yang mulus.
Kecepatan pergantian gambar hingga 100 frame dalam tiap detiknya ini membuat LG Monitor Seri MR mampu menghasilkan visual yang halus.
“LG Monitor Seri MR ini juga memiliki kelengkapan khusus yang dibuat untuk mendukung kenyamanan penggunaannya bagi permainan berbasis PC,”
Team Head IT Monitor LG Electronics Indonesia, Susanto.
Maka itu, produk anyar LG ini disematkan keberadaan Black Stabilizer, Dynamic Action Sync dan teknologi AMD FreeSync Premium. Hal itu demi mengurangi kemungkinan terjadinya jeda waktu antara gambar dan aksi, sinkronisasi pergerakan gambar ini memungkinkan pemain beraksi secara real time.
LG Monitor seri MR ini hadir dengan salah satu fitur yang membuatnya mampu bekerja optimal untuk penggunaan bekerja sehari-hari.
Salah satunya yaitu teknologi Flicker Safe dan Reader Mode untuk menjaga kenyamanan mata, teknologi ini memastikan bahwa mata tidak cepat lelah selama penggunaan jangka panjang.
- Axioo Perkenalkan Laptop Game PONGO 725, Ini Spek dan Harganya
- Ini Penampakan Laptop Game Axioo PONGO Studio yang Dibanderol Harga Rp 29 Juta
- Berawal dari Hobi Main Game Online, Pemuda Ini Buka Bisnis Top Up Cuan Rp150 Juta Tiap Bulan
- Catat, 4 Janji Manis Axioo Buat Konsumen yang Beli Laptop Game Pongo
Harga
Koleksi produk ini juga hadir dengan harga yang kompetitif dengan harga kisaran mulai dari Rp 1.250.000, - Rp 2.600.000. LG Monitor Seri MR ini hadir dengan empat pilihan ukuran yaitu: 22, 24, 27, dan 32 inchi.