XL sediakan pusat layanan khusus pelanggan pascabayar
XL sediakan pusat layanan khusus pascabayar. Demi memberikan kualitas layanan pascabayar kepada para pelanggannya, XL membuka pusat layanan khusus pascabayar, XL Prioritas Center. Pusat layanan tersebut bertempat di Grand Indonesia, Jakarta.
Demi memberikan kualitas layanan pascabayar kepada para pelanggannya, XL membuka pusat layanan khusus pascabayar, XL Prioritas Center. Pusat layanan tersebut bertempat di Grand Indonesia, Jakarta. Menurut Presiden Direktur & CEO XL, Dian Siswarini, tujuan dari adanya XL Prioritas Center sejatinya untuk menyediakan berbagai kemudahan bagi pelanggan untuk dapat menikmati kemudahan layanan pascabayar.
"Layanan XL Prioritas memiliki peran yang strategis bagi kami dalam berkompetisi dengan operator lainnya guna memenangkan hati pelanggan. Saat ini kami terus berbenah untuk meningkatkan kualitas layanan, termasuk untuk menyediakan berbagai kemudahan bagi pelanggan untuk dapat menikmati layanan ini," ujarnya saat acara peresmian XL Prioritas Center di Grand Indonesia, Jakarta, Rabu (14/12).
-
Mengapa XL Axiata memperluas jaringan XL SATU Fiber di Morowali? Potensi pasar untuk layanan konvergensi di Sulawesi sangat besar karena digitalisasi di semua bidang juga telah menjangkau hingga ke pelosok daerah, termasuk Morowali. Sampai saat ini penetrasi XL Satu telah mencapai sekitar 30%,” ujar dia.
-
Bagaimana XL Axiata mempersiapkan diri untuk memperluas layanan konvergensi? Dalam kerja sama ini, XL Axiata telah menyiapkan perencanaan (planning) dan desain target pasar yang bisa melayani kebutuhan layanan konvergensi (convergence). Sementara itu, Link Net akan melakukan desain jaringan dan kapasitas yang dapat memenuhi kebutuhan target pasar XL Axiata.
-
Apa yang XL Axiata terus perluas di Sulawesi? PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) terus memperluas jaringan Fix Mobile Convergence (FMC) di Sulawesi.
-
Apa yang dibangun XL Axiata di Sulawesi? XL Axiata meresmikan beroperasinya jaringan backbone fiber optic jalur Gorontalo – Palu untuk melayani lonjakan trafik layanan seluler di seluruh Sulawesi dan mendukung layanan internet rumah.
-
Di mana XL Axiata menargetkan perluasan layanan konvergensi? Dalam lima tahun ke depan, kedua pihak akan memperluas cakupan layanan hingga 8 juta home pass.
-
Kapan XL Axiata menargetkan peningkatan penetrasi layanan konvergensi? Dalam lima tahun ke depan, kedua pihak akan memperluas cakupan layanan hingga 8 juta home pass.
Dikatakannya, di pusat layanan eksklusif tersebut, pelanggan dapat mendaftar nomor baru pascabayar atau meng-upgrade nomor prabayar menjadi Prioritas. Tersedia promo bagi pelanggan yang hendak meng-upgrade ke gadget terbaru, bisa mendapatkan cashback hingga Rp 6 juta. Khusus periode pembukaan XL Prioritas Center antara 6 - 20 Desember 2016, XL memberikan tambahan cashback hingga mencapai Rp 7 juta.
Selain itu juga pelanggan dapat menikmati suasana premium yang dapat dinikmati. Di tempat ini pula tersedia penawaran beragam gadget dan informasi yang bisa membantu pelanggan Prioritas untuk bisa memaksimalkan manfaat layanan pascabayar dari XL untuk mendukung aktivitas sehari-hari.
"Kami berharap dengan adanya fasilitas ini, juga akan mendorong meningkatnya loyalitas pelanggan dalam menggunakan layanan pascabayar," terang Dian.
Baca juga:
Telkomsel tingkatkan kualitas jaringan jelang Natal dan Tahun Baru
Indosat Ooredoo dan Ericsson terapkan Revenue Management System
Telkomsel sebut 9 kota ini terlayani jaringan 4.5G
5 Operator pastikan layanan provider tetap normal pasca gempa
Demi ekosistem digital, Telkomsel sebut terus perluas jaringan 4G
Resmikan 4G di Makassar, XL janji kota lain di Sulawesi menyusul