Berwisata Sekaligus Bernostalgia di Kotor, Montenegro
Nikmati keindahan kota berbalut sejarah yang tak akan membuat Anda berhenti terpesona
SOOPERBOY - Lupakan sensasi kota pantai arsitektur seperti Monaco atau Dubrovnik di Kroasia. Kota Kotor di Montenegro siap mengambil alih topik oerbincangan eksotisme kota-kota tang berada di teluk yang sebelumnya sudah mainstream. Dakilah bukit St John yang tingginya sekitar 1.200 meter untuk mendapatkan pemandangan sempurna sekitaran Kotor, perpaduan megahnya gunung latar belakang, laut sebagai fatamorgana, hingga tembok-tembok kota yang menjadi kediaman berbagai situs warisan dunia UNESCO. Kota ini semakin sepurna lewat interaksi penduduknya yang dinamis, mulai dari bermandi matahari di pantai, bercengkerama di kedai kopi pinggir jalan, hingga bertanya tentang sejarah anggur merah yang banyak sekali dijajakan di sana. Read More : Raja Ampat Akan Dibangun Bandara Internasional Jangan Mati Sebelum ke Raja Ampat 5 Destinasi Paling Seksi versi Marischka Prudence
(mdk/sooperboy)