Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Masriah Dipenjara, Warga Gelar Syukuran dan Tidak Ada Rasa Empati

Masriah Dipenjara, Warga Gelar Syukuran dan Tidak Ada Rasa Empati Masriah Dipenjara, Warga Gelar Syukuran dan Tidak Ada Rasa Empati. ©2023 Merdeka.com/instagram.com/memomedsos

Merdeka.com - Kasus viral beberapa waktu lalu tentang seorang emak-emak yang menyiram air kencing ke rumah tetangganya kembali menjadi perbincangan publik.

Masriah, emak-emak yang kini sudah mendekam di penjara itu sudah tidak lagi bisa melakukan aksinya dengan membuang air kencing sembarangan. Momen itulah yang kemudian dirayakan oleh tetangganya di kampung.

Warga sampai mengadakan acara syukuran atas dipenjaranya Masriah atas perbuatannya yang meresahkan. Simak ulasannya sebagai berikut.

Warga Gelar Syukuran

Sebuah foto yang diunggah oleh akun Instagram @memomedsos memperlihatkan puluhan warga Desa Jogosatru, Sukodono, Sidoarjo, sedang menggelar syukuran. Tasyakuran itu dihadiri mulai dari orang dewasa hingga anak-anak.

Rupanya, acara tersebut dibuat sebagai rasa syukur atas dipenjaranya si tetangga bernama Masriah. Ia adalah emak-amak yang beberapa waktu yang lalu viral di media sosial karena menyiram rumah tetangganya dengan air kencing.

masriah dipenjara warga gelar syukuran dan tidak ada rasa empati

©2023 Merdeka.com/instagram.com/memomedsos

“Warga Desa Jogosatru RT 1/RW 1, Sukodono, Sidoarjo menggelar acara syukuran. Acara tersebut digelar setelah Marsiah, wanita yang kerap membuat resah lantaran melempar kencing-tinja ke rumah tetangganya akhirnya dijebloskan tahanan,” tulis keterangan video.

Geram dengan Kelakuan Masriah

Acara syukuran itu ternyata sebagai wujud terima kasih warga atas ditangkapnya Masriah. Hal itu bahkan sudah direncanakan jauh-jauh hari apabila Masriah mendapatkan sanksi atas perbuatannya itu.

Warga mengaku bahwa mereka sudah merasa geram atas perlakuan emak-emak tersebut. Bahkan, salah satu di antaranya berharap agar Masriah diberikan hukuman seberat mungkin.

masriah dipenjara warga gelar syukuran dan tidak ada rasa empati

©2023 Merdeka.com/instagram.com/memomedsos

"Sebenarnya warga desa ini sejak dulu hidup dengan tenteram, karena ada peristiwa penyiraman itulah membuat desa tidak tenteram. Maka warga meminta agar Ibu Masriah diberikan sanksi seberat mungkin," kata Raffi.

Komentar Warganet

Melihat unggahan syukuran yang digelar oleh tetangga atas penangkapan Masriah, warganet pun menuliskan reaksinya di kolom komentar.

Wkwkwk kalo satu kampung gini berarti emg problematik ibunya," tulis akun @virandar***

“Umur sudah setua itu mestinya baik2 sama tetangga, banyak2 ibadah, nambah ilmu agama dan memperbaiki diri biar hati jadi bersih dan jauh dari iri dengki,” tulis akun @febnam***

“Hukum yg setimpal saja, lemparin beliau dengan kotoran dan air kencing selama 6tahun berturut-turut,” tulis akun @bungleng***

(mdk/mff)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Keramatnya Sumur Giling Bejagung Tuban, Konon Airnya Bisa Ungkap Kebohongan
Keramatnya Sumur Giling Bejagung Tuban, Konon Airnya Bisa Ungkap Kebohongan

Warga setempat percaya, bahwa air dari dalam sumur tersebut bisa mengungkap kebohongan dari seseorang yang berniat jahat dan menutupinya.

Baca Selengkapnya
Sederhana Berlapis Kayu & Berlantai Semen Namun Kini Hangus dan Jadi Abu, Ini 8 Potret Rumah Masa Kecil Fikoh LIDA Sebelum Terbakar
Sederhana Berlapis Kayu & Berlantai Semen Namun Kini Hangus dan Jadi Abu, Ini 8 Potret Rumah Masa Kecil Fikoh LIDA Sebelum Terbakar

Simak potret rumah masa kecil Fikoh LIDa sebelum terbakar!

Baca Selengkapnya
Peluk dan Cium Momen Prajurit TNI Pulang ke Rumah yang Sederhana
Peluk dan Cium Momen Prajurit TNI Pulang ke Rumah yang Sederhana

Ia disambut penuh air mata bahagia oleh anggota keluarganya. Rasa rindu kian pecah begitu saja melihat dia datang dan pulang.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Mengapa Penting untuk Mencuci Telur Sebelum Menyimpannya dan Cara Aman Melakukannya
Mengapa Penting untuk Mencuci Telur Sebelum Menyimpannya dan Cara Aman Melakukannya

Sebelum disimpan, telur perlu untuk dicuci dulu secarea menyeluruh untuk mencegah munculnya masalah.

Baca Selengkapnya
Usai Gempa, Pengungsi di Bawean Mengeluh Air Jadi Keruh
Usai Gempa, Pengungsi di Bawean Mengeluh Air Jadi Keruh

Air yang biasa digunakan jernih mendadak keruh berwarna kecoklatan.

Baca Selengkapnya
Istri Dilecehkan, Pria di Semarang Tikami Kakak Ipar
Istri Dilecehkan, Pria di Semarang Tikami Kakak Ipar

Adi Hermawan (25) gelap mata setelah mendapatkan kabar istrinya dilecehkan. Dia pulang ke rumah dan menikami pelaku yang masih ada hubungan saudara dengannya.

Baca Selengkapnya
Jadi Kesayangan saat Buka, Ini Alasan Kenapa Teh Hangat Seharusnya Dihindari Penderita Asam Lambung
Jadi Kesayangan saat Buka, Ini Alasan Kenapa Teh Hangat Seharusnya Dihindari Penderita Asam Lambung

Teh hangat merupakan minuman kesayangan banyak orang pada saat berbuka puasa, sayangnya minuman ini tidak sehat dikonsumsi pada saat berpuasa.

Baca Selengkapnya
Ketahuan Buang Sampah Sembarangan, Rumah Wanita ini Langsung Dibanjiri Sampah oleh Warga Biar Kapok
Ketahuan Buang Sampah Sembarangan, Rumah Wanita ini Langsung Dibanjiri Sampah oleh Warga Biar Kapok

Aksinya yang sempat diketahui turut menuai kekesalan warga setempat. Buntutnya, rumahnya didatangi hingga dibanjiri sampah.

Baca Selengkapnya
Cara Mudah Usir Rayap dari Dalam Rumah, Cukup Pakai 5 Bahan Ini
Cara Mudah Usir Rayap dari Dalam Rumah, Cukup Pakai 5 Bahan Ini

Kenali tanda-tanda keberadaan rayap di rumah dan langkah-langkah sederhana untuk memusnahkannya. Ayo pelajari lebih lanjut.

Baca Selengkapnya