3 Game Changer Pemerintah dalam Menghadapi Pandemi Covid 19
Wakil Menteri Keuangan, Suahasil Nazara menyadari, akar permasalahan ini adalah masalah kesehatan sehingga sangat penting bagi pemerintah untuk terus memberikan dukungan kesehatan. Salah satu yang terpenting adalah vaksinasi gratis bagi 485 juta orang Indonesia untuk mendapatkan herd immunity.
Pemerintah memiliki tiga game changer dalam menghadapi pandemi Covid 19, yakni intervensi kesehatan, survival and recovery kit dan reformasi struktural melalui Undang-Undang (UU) Cipta Kerja.
Wakil Menteri Keuangan, Suahasil Nazara menyadari, akar permasalahan ini adalah masalah kesehatan sehingga sangat penting bagi pemerintah untuk terus memberikan dukungan kesehatan. Salah satu yang terpenting adalah vaksinasi gratis bagi 485 juta orang Indonesia untuk mendapatkan herd immunity.
-
Apa yang dilakukan Kemenkumham untuk meningkatkan perekonomian Indonesia? Menurut Yasonna, dengan diselenggarakannya Temu Bisnis Tahap VI, diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap perkembangan perekonomian Indonesia.
-
Bagaimana cara Partai Nasional Indonesia (PNI) menjalankan politik ekonominya? PNI adalah partai yang fokus di dalam pemerintahan dengan menjunjung tinggi nasionalisme dan politik ekonomi bersifat nasionalis.
-
Apa yang dilakukan Pertamina untuk mendukung Kemandirian Ekonomi Nasional? Nicke Widyawati menyampaikan ucapan terima kasih atas penghargaan untuk Kategori Kemandirian Ekonomi yang diberikan kepadanya Menurutnya, kemandirian ekonomi tidak terlepas dari kemandirian energi, karena energi adalah katalis untuk pertumbuhan ekonomi suatu negara.
-
Kenapa Nicke Widyawati dinilai menginspirasi dalam membangun Kemandirian Ekonomi Nasional? Dewan Juri menilai Nicke Widyawati yang merupakan 100 wanita berpengaruh di dunia versi Majalah FORBES dinilai menginspirasi dalam upaya mewujudkan kemandirian nasional, karena telah membawa spirit “Bring The Barrel Home” atau membawa hasil produksi migas dari luar negeri untuk diolah di kilang Pertamina untuk mewujudkan kedaulatan energi di Indonesia.
-
Apa saja yang dilakukan Kemenko Perekonomian untuk mewujudkan transportasi berkelanjutan di Indonesia? Pemerintah telah menetapkan pengembangan infrastruktur sebagai salah satu prioritas dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019, dengan pembentukan Proyek Strategis Nasional (PSN). Pengembangan infrastruktur yang signifikan akan terus dilanjutkan sebagaimana dijelaskan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045 guna mewujudkan visi strategis 100 tahun Indonesia. Menko Airlangga juga menyampaikan bahwa Pemerintah telah membangun lebih dari 2.000 km jalan tol yang menghubungkan pusat-pusat komersial, industri, dan perumahan utama di tanah air, menciptakan value chain perdagangan yang lebih kuat. Dalam program PSN tersebut, Indonesia juga mengembangkan proyek transportasi perkotaan seperti MRT yang telah selesai pada tahun 2019 dan proyek LRT Jabodebek yang baru saja selesai.
-
Bagaimana Kemendag memastikan kelancaran kegiatan ekonomi? Pemerintah selalu memastikan keberadaan sarana, prasarana, dan utilitas perdagangan yang baik bagi seluruh pihak terkait. Baik bagi pelaku usaha, maupun masyarakat sebagai konsumen akhir. Dengan begitu, diharapkan kegiatan ekonomi akan terus berjalan tanpa hambatan yang berarti," terang Wamendag Jerry.
"Kami sudah memulai program vaksinasi dan kami ingin memastikan bahwa Indonesia bisa mendapatkan herd immunity secepat mungkin," kata Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Suahasil Nazara secara daring dalam Webinar Launch Report "The Social and Economic Effect of Covid-19 and Reach of Government Support”, ditulis Jumat (5/3).
Kedua adalah survival and recovery kit. Di mana Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) akan menjadi instrumen utama melalui program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). "APBN sangat penting untuk fleksibel dan terus beradaptasi dengan desain kebijakan yang fleksibel," ujarnya.
Game changer ketiga adalah reformasi struktural melalui UU Ciptaker. Kebijakan ini menjadi instrumen untuk mendorong transformasi dan mengubah fundamental ekonomi Indonesia.
Terlebih, bertahan dari pandemi menurut dia, tidak hanya bertahan hidup, tetapi memastikan Indonesia berikutnya memiliki lingkungan baru di mana lanskap ekonomi jauh lebih kondusif untuk investasi, untuk penciptaan lapangan kerja, dan untuk kemakmuran.
"Kami terus memastikan bahwa operasionalisasi UU Ciptaker akan menjadi reformasi struktural untuk masa depan Indonesia," imbuhnya.
Pemerintah memastikan bahwa ketiga game changer ini dapat dilakukan dengan baik agar pemulihan terus berlanjut pada tahun ini. Sehingga tahun 2023 dapat menjadi momentum baru untuk reformasi struktural Indonesia.
Baca juga:
Sederet Insentif Pajak yang Diberikan Pemerintah Selama Pandemi Covid-19
Pembukaan Lapangan Kerja Kunci Pemulihan Ekonomi Usai Pandemi
Dorong Pemulihan Ekonomi, Pemerintah Perbarui Aturan Tata Kelola Korporasi
Pemerintah Apresiasi Investasi Rp 142 T Pertamina Pulihkan Ekonomi 2021
Dorong Ekonomi 2021 Tumbuh 5 Persen, Jokowi Minta Jajarannya Kerja Keras
Wamen BUMN Bongkar Rencana Aksi Pemerintah Pulihkan Ekonomi Imbas Pandemi