BKPM klaim izin prinsip proyek kelistrikan capai 20.000 MW
Izin prinsip ini masuk ke dalam proyek pembangkit listrik 35.000 MW.
Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat pengajuan izin prinsip pembangunan proyek pembangkit listrik telah mencapai 20.000 Megawatt (MW). Izin prinsip ini masuk ke dalam proyek pembangkit listrik 35.000 MW.
Kepala BKPM Franky Sibarani mengatakan saat ini realisasi pembangunan proyek dalam tahap konstruksi mencapai 8.800 MW atau senilai Rp 16 triliun.
-
Bagaimana BRImo membantu nasabah berinvestasi? Nasabah juga kini semakin mudah berinvestasi melalui BRImo. Kini Anda dapat melakukan pembelian emas, surat berharga, dana pensiun, hingga pembukaan deposito hanya dari smartphone.
-
Siapa yang mendorong investasi masuk ke daerah agar berkolaborasi dengan UMKM setempat? Di sisi lain, pihaknya mendorong setiap investasi yang masuk ke daerah, wajib berkolaborasi dengan pengusaha-pengusaha dan pelaku UMKM setempat.
-
Apa tujuan dari investasi emas? Selain menabung, investasi juga diperlukan untuk mempersiapkan masa depan yang mandiri secara finansial. Ada banyak instrumen investasi yang tersedia, bahkan nggak sedikit yang menawarkan iming-iming keuntungan besar dalam waktu singkat. Namun, salah strategi investasi bisa jadi hal yang merugikan karena ketidakpastian ekonomi global juga jadi faktor yang membuat anjloknya nilai investasi. Jika ingin mencari instrumen investasi yang aman dan stabil, emas bisa jadi pilihannya.
-
Apa yang diukur oleh Indeks Bisnis UMKM? Indeks Bisnis UMKM merupakan indikator yang mengukur aktivitas UMKM di Indonesia yang dilakukan setiap kuartal oleh BRI Research Institute.
-
Bagaimana Indra Kenz, Doni Salmanan, dan Wahyu Kenzo mempromosikan investasi bodong mereka? Indra Kenz kerap membuat konten yang memamerkan harta seperti rumah mewah, mobil sport hingga fashion branded.
-
Bagaimana BSI meningkatkan inklusi keuangan syariah di Indonesia? BSI sebagai bank syariah terbesar di Indonesia berkomitmen untuk terus memberikan literasi dan menyediakan produk-produk keuangan syariah yang dibutuhkan masyarakat melalui ekosistem keuangan yang terintegrasi. Hal ini demi meningkatkan inklusi keuangan syariah kepada masyarakat Indonesia.
"Pembangunan pembangkit listrik tersebut akan terus dikawal untuk mendukung program pemerintah membangun listrik 35.000 MW," ujarnya di kantor BKPM, Jakarta, Kamis (22/10).
Pada periode kumulatif Januari-September 2015, sektor listrik gas dan air menyumbang kurang lebih Rp 37,9 triliun atau 9,5 persen dari total realisasi investasi.
Jumlah tersebut diperoleh dari PMDN sebesar Rp 17,4 triliun atau setara dengan 13,1 persen dari total PMDN dan dari PMA sebesar USD 1,6 Miliar atau setara dengan 7,5 persen dari total PMA.
Baca juga:
Proyek berskala besar jadi target awal pembangunan 35 ribu MW
Di Amerika, Presiden Jokowi incar kerja sama bidang kelistrikan
ESDM: Sejak 1997, tak ada penambahan pembangkit listrik baru
YLKI: Kurang listrik, jangan mimpi ekonomi tumbuh 8 persen
Ini alasan Indonesia kerap dapat pembangkit listrik kualitas buruk