Fitra sebut Menteri Rini kelola BUMN demi kepentingan asing
Kebijakan pengelolaan BUMN yang dikeluarkan Menteri Rini dinilai tidak sejalan dengan visi misi Nawacita.
Forum Indonesia Untuk Transparansi Anggaran (Fitra) meminta Presiden Jokowi mengevaluasi kinerja Menteri BUMN Rini Soemarno. Rini dinilai tidak becus dan gagal mengelola perusahaan BUMN seperti amanat konstitusi sebagai tiang peyangga ekonomi nasional.
Sekjen Fitra Yenny Sucipto mengatakan saat ini pengelolaan perusahaan BUMN tidak sesuai dengan amanat pasal 33 Undang Undang Dasar 1945. Perusahaan BUMN dikelola demi kepentingan kelompok dan golongan tertentu.
-
Siapa sosok penemu ransum TNI? Pencipta ransum TNI ternyata bukanlah seorang tentara, melainkan seorang dokter.
-
Bagaimana Briptu FN membakar suaminya? Dalam kasus ini, Briptu FN sendiri telah ditetapkan sebagai tersangka oleh Penyidik Reknata Ditreskrimum Polda Jatim. Ia pun dijerat dengan pasal tentang Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT). Diketahui, Briptu FN yang berdinas di Polres Mojokerto Kota itu diduga membakar suaminya, Briptu RWD di rumah mereka yang berada di kompleks Asrama Polisi Polres Mojokerto pada Sabtu (8/6) pagi.
-
Di mana pemakaman Brigjen TNI (P) Bom Soerjanto dilaksanakan? Alm Bom Soerjanto dimakamkan dengan cara militer di pemakaman Al-Azhar Memorial, Karawang.
-
Kenapa Briptu FN membakar suaminya? Penyidik Polda Jatim menemukan fakta motif yang mengejutkan terkait kasus pembakaran polisi oleh istri yang juga seorang anggota Polri di Mojokerto, Jawa Timur. Dari temuan sementara, penyidik disebut mendapati korban menghabiskan uang belanja untuk main judi online. Bagaimana ceritanya? Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Dirmanto menyatakan, dari hasil gelar perkara sementara penyidik menemukan alasan hingga menjadi motif terjadinya kekerasan dalam rumah tangga yang menimpa pasangan suami istri polisi, Briptu Rian Dwi Wicaksono (RDW) dan Briptu FN. "Yang menjadi catatan dari peristiwa ini adalah pertama motif. Motifnya adalah saudara Briptu Rian sering menghabiskan uang belanja yang harusnya dipakai untuk membiayai hidup ketiga anaknya, mohon maaf, ini dipakai untuk main judi online," ujarnya, Minggu (9/6).
-
Apa yang dilakukan BNI untuk mendukung transformasi BUMN? BNI berhasil menyalurkan kredit sebesar Rp97.9 triliun di September 2023 kepada Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Kredit tersebut tumbuh sebesar Rp6.3 Triliun secara year to date dari Rp91.6 Triliun di Desember 2022.
"Pengelolaan BUMN tidak berdasarkan konstitusi namun untuk kepentingan asing," ujar dia di kantornya, Jakarta, Rabu (23/9).
Menurutnya, kebijakan pengelolaan BUMN yang dikeluarkan Menteri Rini tidak sejalan dengan visi misi Nawacita yang diusung pemerintah Jokowi-JK.
"Yang terjadi kebijakan jauh dari Nawacita dan RPJMN yang dibuat pemerintah. Sampai saat ini tidak ada roadmap jadi pilar ekonomi kerakyatan, semakin dekat dengan intervensi asing dan penyanderaan sumber daya aset di dalam negeri," jelas dia.
Perusahaan BUMN punya potensi besar ikut menggerakkan pertumbuhan ekonomi nasional. Namun selama ini perannya belum dimaksimalkan.
"BUMN juga ternyata tidak dilibatkan dalam paket ekonomi Jokowi dalam mencegah pelemahan rupiah," ungkapnya.
Baca juga:
Fitra tuding Menteri Rini punya skenario privatisasi BUMN ke asing
Aroma tak sedap di balik utang Rp 42 Triliun Menteri Rini ke China
4 Ambisi Menteri Rini terhadap perusahaan BUMN
Di era Jokowi, kursi komisaris BUMN jadi tempat empuk mantan aktivis
OJK minta BUMN dan BUMD tingkatkan kualitas laporan keuangan
Menteri Rini cari perusahaan BUMN kuat kelola saham Freeport
Terbitkan saham baru, Adhi Karya kantongi dana segar Rp 2,7 T