Kadin: Indonesia kena dampak ekonomi global karena impor bahan baku
Pemerintah didesak untuk membangun industri hilirisasi.
Pemerintah dinilai hanya bergantung pada ekspor komoditas. Padahal, harga komoditas di pasar internasional tengah anjlok dan berdampak pada perekonomian Indonesia.
Ketua Kadin Suryo Bambang Sulisto mendesak pemerintah untuk membangun industri hilirisasi. Menurut dia, hilirisasi industri mampu meningkatkan nilai tambah seperti kelapa sawit, pertambangan, karet dan kakao.
-
Bagaimana Kemendag memfasilitasi eksportir Indonesia di pameran EIM? “Kemendag memfasilitasi puluhan eksportir Indonesia untuk memamerkan produk-produk potensial melalui pameran EIM agar pangsa pasar produk Indonesia di negara Meksiko semakin luas,” tambahnya.
-
Kenapa ekspor telur ke Singapura bisa menjadi bukti keberhasilan Indonesia di pasar dunia? Singapura menjadi salah satu negara dengan standar mutu dan keamanan pangan yang tinggi, sehingga ekspor ini menjadi salah satu keberhasilan Indonesia di pasar dunia.
-
Kenapa bisnis baju bekas impor dilarang di Indonesia? Presiden Jokowi mengungkapkan bisnis baju bekas impor ilegal sangat mengganggu industri tekstil dalam negeri.
-
Apa saja yang dilakukan Kemenko Perekonomian untuk mewujudkan transportasi berkelanjutan di Indonesia? Pemerintah telah menetapkan pengembangan infrastruktur sebagai salah satu prioritas dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019, dengan pembentukan Proyek Strategis Nasional (PSN). Pengembangan infrastruktur yang signifikan akan terus dilanjutkan sebagaimana dijelaskan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045 guna mewujudkan visi strategis 100 tahun Indonesia. Menko Airlangga juga menyampaikan bahwa Pemerintah telah membangun lebih dari 2.000 km jalan tol yang menghubungkan pusat-pusat komersial, industri, dan perumahan utama di tanah air, menciptakan value chain perdagangan yang lebih kuat. Dalam program PSN tersebut, Indonesia juga mengembangkan proyek transportasi perkotaan seperti MRT yang telah selesai pada tahun 2019 dan proyek LRT Jabodebek yang baru saja selesai.
-
Kenapa Hari Koperasi Indonesia diperingati? Tujuan peringatan ini guna mengingatkan pemerintah dan masyarakat untuk senantiasa menghidupkan koperasi sebagai jalan demi mewujudkan kesejahteraan bersama.
-
Apa yang di ekspor oleh Kementan? Wakil Presiden RI, KH Maruf Amin melepas ekspor komoditas pertanian ke 176 negara dengan nilai transaksi sebesar 12,45 triliun.
"Ini penting bahwa kalau Rupiah melemah dan Dolar menguat kita diuntungkan. Tapi karena bahan baku industri kita berasal dari impor, maka pelemahan global juga justru berdampak ke kita," ujarnya di Menara Kadin, Jakarta, Rabu (21/10).
Dia mengakui perlambatan ekonomi global sangat berdampak ke Indonesia. Ini dibuktikan dari revisi target pertumbuhan ekonomi dari 6,2 persen menjadi 5,7 persen. Untuk itu, Suryo mendorong pembangunan industri pengganti bahan baku impor.
"Supporting ini perlu diterapkan, mungkin kita perlu intensif khusus agar industri supporting itu menjadi lebih menarik dan kita jemput bola untuk berikan intensif, untuk bangun pabrik disini," jelas dia.
Dari masalah tersebut, Kadin bakal menggelar Musyawarah Nasional (Munas) dengan menyoroti masalah dan tantangan perekonomian nasional. Selain itu, Munas tersebut juga akan memilih kepengurusan Kadin yang baru.