Kerap terjadi kenaikan harga, bukti SBY gagal atasi kemiskinan
Kemiskinan Indonesia terus bertambah karena ketidakmampuan pemerintah mengontrol harga.
Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) mengeluarkan data pekerja Indonesia yang masih berada di bawah garis kemiskinan. Sebanyak 43,67 persen pekerja formal dan informal Indonesia berada di bawah garis kemiskinan dengan rata rata pendapatan Rp 779.812.
Kepala Kajian Pekerjaan Layak LIPI, Nawawi Asmat, mengatakan data tersebut merupakan catatan per Februari 2012. Angka ini dipastikan terus naik hingga kini.
-
Kapan SBY memberikan lukisan kepada Prabowo? Lukisan tersebut diberikan, saat acara buka bersama seluruh jajaran Partai Demokrat, di Kawasan Jakarta Selatan, Rabu (27/3).
-
Kenapa SBY memberi lukisan kepada Prabowo? "Ini Pak Prabowo keyakinan saya atas pemipin kita mendatang, atas harapan saya, dan juga doa kita semua agar Pak Prabowo kokoh kuat seperti batu karang ini memajukan Indonesia, meningkatkan kesejahteraan rakyat, menegakkan hukum dan keadilan, dan tugas-tugas lain yang diemban oleh beliau nanti. Semoga berkenan," imbuh SBY.
-
Bagaimana SBY membuat lukisan itu? SBY mengungkapkan sejarah dibalik lukisan yang akan dia berikan kepada Prabowo. Di mana, lukisan tersebut dirinya buat hanya kurun waktu 10 jam saja. "Kemarin saya baru melukis selama 5 jam, dengan harapan masih ada dua hari, ternyata dipercepat. Tadi, habis subuh, habis sahur habis salat saya langsung menuju studio selama 5 jam saya tuntaskan ini 10 jam Pak Prabowo untuk bapak tercinta," kata SBY.
-
Kapan pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden? Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI periode 2024-2029 pada 20 Oktober mendatang.
-
Apa yang dilakukan Presiden Soekarno di Pesanggrahan Kotanopan? Presiden Soekarno kala itu sempat melakukan pidato singkat untuk mempersatukan masyarakat Sumatra yang ingin merdeka.
-
Siapa yang menemani SBY di atas panggung? SBY didampingi oleh Vincent dan Desta sebagai pembawa acara.
"Data 2013 kita akan keluarkan dan ini akan terus naik (pekerja di bawah garis kemiskinan)," ucap Nawawi di Gedung LIPI, Jakarta, Kamis (16/1).
Kemiskinan Indonesia terus bertambah karena ketidakmampuan pemerintah mengontrol harga. Salah satunya, seperti belum lama ini, terjadi kenaikan harga elpiji 12 Kg.
"Itu terus bertambah, belum lagi BBM naik, elpiji naik dan garis kemiskinan bertambah. Sekarang sudah nambah orang miskin. Ini kan SBY gagal kurangi kemiskinan," tegasnya.
Pekerja yang disurvei LIPI pada Februari 2012 terdiri dari berbagai bidang seperti pertanian, pertambangan, industri, bangunan, perdagangan, angkutan, keuangan, jasa dan lainnya. Rata-rata gaji pekerja formal hanya Rp 1.227.109. Sedangkan untuk informal hanya Rp 779.812.
Baca juga:
Ani Yudhoyono: Saya tidak pernah campuri urusan kabinet
Petani makin miskin sebab pemerintahan SBY hobi impor
Jelang lengser, SBY minta menteri tekan inflasi dan pengangguran
SBY sentil menteri dan pimpinan parpol agar taati aturan pemilu
SBY perintahkan penanganan bencana tak boleh lelet