Masyarakat Transportasi Indonesia dukung pemudik tak kembali bersamaan 1 Januari 2018
Ketua Masyarakat Transportasi Indonesia yang juga Guru Besar UGM, Danang Parikesit, menyarankan kepada masyarakat untuk melakukan pengaturan perjalanan mandiri secara baik, saat kembali di periode Natal dan Tahun Baru. Pengaturan seperti ini kata dia sangat membantu pemerintah dalam mengelola mobilitas masyarakat.
Ketua Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) yang juga Guru Besar UGM, Danang Parikesit, menyarankan kepada masyarakat untuk melakukan pengaturan perjalanan mandiri secara baik, saat kembali di periode Natal dan Tahun Baru.
Pernyataan Danang Parikesit menanggapi imbauan Menhub Budi Karya Sumadi yang meminta warga yang mudik dan berpelesir ke luar kota, diharapkan saat balik tak bersamaan pada 1 Januari 2018.
-
Kapan perayaan Tahun Baru Hijriyah? Perayaan tahun baru Hijriah jatuh pada tanggal 1 Muharam, dalam kalender Hijriah.
-
Bagaimana pertumbuhan ekonomi Indonesia di kuartal II-2023 dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya? Jika dibandingkan dengan kuartal II-2022, ekonomi RI mengalami perlambatan. Sebab tahun lalu di periode yang sama, ekonomi mampu tumbuh 5,46 persen (yoy).
-
Apa makna dari tema "Nusantara Baru, Indonesia Maju"? Makna dari tema ini adalah bahwa tahun 2024, yang bertepatan dengan HUT ke-79 Kemerdekaan RI akan menjadi momen pembuka bagi beberapa transisi besar di Indonesia.
-
Apa yang dilakukan Kemenkumham untuk meningkatkan perekonomian Indonesia? Menurut Yasonna, dengan diselenggarakannya Temu Bisnis Tahap VI, diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap perkembangan perekonomian Indonesia.
-
Kenapa bulan Januari jadi awal yang baru? Setiap akhir menandai awal yang baru. Jangan biarkan apa pun menggoyahkan tekad dan keberanianmu. Kami selalu ada di sisimu.
-
Apa tema Hari Koperasi Indonesia tahun 2023? Tema Hari Koperasi Indonesia ke-76 tahun 2023 ini yaitu“Membangun Koperasi Berbasis Kearifan Lokal Menuju Ekonomi Gotong Royong yang Mandiri, Modern, dan Berdigital.”
Pengaturan seperti ini kata dia sangat membantu pemerintah dalam mengelola mobilitas masyarakat. Harus disadari bahwa kapasitas infrastruktur dan layanan angkutan tidak bisa ditingkatkan hanya untuk periode yang sangat pendek.
"Yang bisa dilakukan misalnya pelaksanaan mudik Natal dan Tahun Baru tidak berbarengan. Umat kristiani yang punya urgensi lebih besar saat Natal tentu akan kita berikan prioritas lebih besar. Itu juga maknanya toleransi umat beragama dalam pelaksanaan transportasi. Keselamatan perjalanan juga tentu jadi prioritas kita bersama," katanya.
Pengamat transportasi Universitas Sugijapranata yang juga salah seorang anggota MTI (Masyarakat Transportasi Indonesia), Djoko Setiawarno, menilai imbauan menhub agar warga yang saat ini tengah berlibur tidak kembali ke Jakarta pada Senin (1/1) lusa secara bersamaan logis dan baik saja.
"Sebab pemerintah itu kan membangun jalan bukan untuk kapasitas anonali, tapi untuk kapasitas normal. Sementara kalau dalam musim libur apalagi natal dan tahun baru, pengguna jalan kan meningkat jumlahnya. Jadi maksudnya pak menteri perhubungan supaya masyarakat mau berbagi dan bekerjasama. Saya kira imbauan Menhub normal dan baik-baik saja."
Djoko mengakui bila masyarakat ingin layanan yang maksimal. Dia membenarkan kata Menhub yaitu sebesar apapun kapasitas dan infrastruktur jalan tetap akan mengundang kemacetan bila semua yang akan arus balik pulang secara bersamaan.
"Intinya Kemenhub sudah antisipasi semua kemacetan tapi butuh kerja sama masyarakat juga. Karena bagaimanapun hebatnya infrastruktur dan perencanaan tanpa kerjasama semua ya gak jalan. Imbauan menhub ini merupakan sebuah layanan yang logis," papar Djoko.
Baca juga:
Ada kenaikan harga, kinerja Satgas Pangan diklaim menurun saat Natal dan Tahun Baru
Besok, jalan sepanjang Puncak ditutup mulai pukul 18.00 WIB sampai 06.00 WIB
Jelang Car Free Night, Kakorlantas pantau jalur Puncak dari Bandung pakai Moge
Pemkot Banda Aceh pasang seruan larangan perayaan tahun baru
Jaga perayaan Tahun Baru, New York siagakan pasukan anti-teror tiap sudut jalan
Cegah kemacetan, pemerintah imbau pemudik kembali ke Jakarta sebelum 1 Januari 2018
Jelang Tahun Baru 2018, harga pangan belum tunjukkan tanda-tanda penurunan