Menko Luhut Tak Mau Ada Lockdown Sebelum Vaksin Virus Corona Ditemukan
Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, pemerintah tidak akan melakukan lockdown jika vaksin Virus Corona belum ditemukan. Sebab, kebijakan lockdown akan mengganggu pertumbuhan ekonomi, pengangguran dan pasokan kebutuhan pokok.
Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, pemerintah tidak akan melakukan lockdown jika vaksin Virus Corona belum ditemukan. Sebab, kebijakan lockdown akan mengganggu pertumbuhan ekonomi, pengangguran dan pasokan kebutuhan pokok.
"Lockdown yang berkepanjangan menginduksi biaya seperti penyusutan ekonomi, pengangguran dan gangguan rantai pasokan," kata Luhut seperti dikutip pada bahan presentasinya saat menjadi pembicara tamu di SMDV-Agaeti Ventures, Jakarta, Sabtu (9/5).
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Apa itu virus? Virus adalah mikroorganisme yang sangat kecil dan tidak memiliki sel. Virus merupakan parasit intraseluler obligat yang hanya dapat hidup dan berkembang biak di dalam sel organisme biologis.
-
Kapan virus menjadi pandemi? Contohnya seperti virus Covid-19 beberapa bulan lalu. Virus ini sempat menjadi wabah pandemi yang menyebar ke hampir seluruh dunia.
-
Kapan virus menginfeksi sel inang? Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Dalam kehidupan sehari-hari, virus tidak lagi terdengar asing bagi kita. Bermacam-macam virus dapat menimbulkan berbagai penyakit pada tubuh manusia yang tidak diinginkan. Jika tubuh kita dalam kondisi menurun (lemah), maka kita dapat dengan mudah terserang penyakit atau virus. Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Sebagai agen penyakit, virus memasuki sel dan menyebabkan perubahan-perubahan yang membahayakan bagi sel, yang akhirnya dapat merusak atau bahkan menyebabkan kematian pada sel yang diinfeksinya. Sebagai agen pewaris sifat, virus memasuki sel dan tinggal di dalam sel tersebut secara permanen.
-
Kapan Flu Singapura paling menular? Virus ini sangat menular, terutama pada tujuh hari pertama setelah gejala muncul, dan bisa tetap berada dalam tubuh pengidap selama beberapa hari atau minggu setelah gejala mereda.
-
Apa yang membuat kelelawar rentan terhadap penyebaran virus? Salah satu faktor utama yang membuat kelelawar menjadi vektor utama penyakit adalah keanekaragaman spesiesnya. Saat ini, diperkirakan ada sekitar 1.000 spesies kelelawar yang tersebar di seluruh dunia, menjadikannya salah satu ordo mamalia yang paling beragam. Keanekaragaman ini menciptakan peluang yang lebih besar bagi virus untuk bermutasi dan menginfeksi berbagai spesies kelelawar, sehingga meningkatkan kemungkinan penyebaran ke manusia.
Hal inilah yang menjadi alasan pemerintah Indonesia menerapkan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) dalam menekan angka penyebaran Covid-19.
Memang, kebijakan lockdown bisa mengurangi angka kematian akibat penyebaran virus. Namun tanpa kepastian ditemukannya vaksin dari virus justru akan menimbulkan masalah di kemudian hari.
Vaksin Tak Ditemukan Dalam Waktu Singkat
Lebih lanjut Luhut menjelaskan, penemuan vaksin dari virus baru tidak dapat ditemukan dalam waktu singkat. "Secara umum vaksin membutuhkan waktu puluhan tahun untuk didistribusikan," kata Luhut.
Apalagi untuk didistribusikan secara massal kepada masyarakat. Paling cepat, vaksin yang ditemukan baru bisa dibagikan setelah satu tahun. "Bahkan dengan jalur cepat, itu membutuhkan setidaknya 1 tahun," kata Luhut.
(mdk/did)