Pelayanan buruk, PLN beri tambahan listrik gratis ke pelanggan
Kompensasi diberikan ketika jumlah gangguan mencapai 10 persen
PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) membenarkan telah memberikan tambahan listrik gratis pada masyarakat. Itu sebagai bentuk kompensasi atas pelayanan buruk perusahaan setrum negara tersebut.
Kepala Divisi Niaga PLN Benny Marbun menjelaskan, kompensasi diberikan ketika jumlah gangguan mencapai 10 persen. Semisal, jika PLN menjanjikan pemadaman listrik di satu daerah hanya 10 jam dalam sebulan.
-
Bagaimana PLN mendukung transisi ke kendaraan listrik? PLN siap mendukung upaya pemerintah dalam mendorong ekosistem kendaraan listrik di Indonesia. Pengguna EV tidak perlu risau, sebab infrastruktur telah dibangun lebih merata. Apalagi Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU), Stasiun Pengisian Listrik Umum (SPLU), dan Stasiun Penukaran Baterai Kendaraan Listrik Umum (SPBKLU) telah siap, mudah dan nyaman digunakan.
-
Apa yang menjadi pemicu semangat Jakarta Electric PLN untuk bangkit? Ketertinggalan menjadi sesuatu yang memacu semangat. Hal inilah yang berhasil dibuktikan oleh Jakarta Electric PLN yang berhasil comeback atas Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia.
-
Bagaimana PLN mendukung transisi energi di Indonesia? Dalam 2 tahun terakhir, PLN telah menjalankan berbagai upaya transisi energi. Di antaranya adalah membatalkan rencana pembangunan 13,3 Gigawatt (GW) pembangkit batubara, mengganti 1,1 GW pembangkit batubara dengan EBT, serta menetapkan 51,6% penambahan pembangkit berbasis EBT.
-
Kapan PLN mulai mendukung ekosistem kendaraan listrik? PT PLN (Persero) berkomitmen untuk terus mendukung ekosistem kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) yang berkembang pesat di Indonesia.
-
Bagaimana Jakarta Electric PLN bisa unggul di set pertama melawan Jakarta Livin Mandiri? Serangan dua pemain asing yaitu Marina Markova dan Katerina Zhidkova membuat PLN unggul 25-19.
-
Dimana PLN ingin menyediakan akses listrik yang merata? “Ini adalah bentuk dukungan PLN terhadap program yang dirancang oleh Pemerintah. PLN ingin semua masyarakat dapat menikmati listrik, sehingga kualitas hidup dan kesejahteraan masyarakat bisa meningkat," ucap Darmawan.
Namun, faktanya mencapai 11 jam, maka PLN bakal memberikan kompensasi.
"Ada 5 indikator yang punya kompensasi kepada konsumen apabila layanan nya lebih jelek dari angka indikator. Yaitu jumlah gangguan, lama gangguan, kecepatan perubahan daya, kesalahan pembacaan meter, kecepatan koreksi rekening," kata Benny, Jakarta, Kamis (7/1).
Adapun kompensasi diberikan berupa tambahan beberapa kilo watt hour (kwh) pada pelanggan listrik prabayar. Tambahan itu langsung didapat saat pengisian pulsa listrik.
"Kalau beli Rp 100 ribu akan ada tambahan token karena pengembalian uang jaminan dari konsumen yang migrasi dari pascabayar ke prabayar. Di struk akan ada dua token, selain Rp 100 ribu ada token pengembalian uang jaminan," jelasnya.
Besaran kompensasi ditetapkan sebesar Rp 14.096 bagi pelanggan listrik 1.300 Volt Ampere (VA). Pelanggan 2.200 VA kompensasinya sebesar Rp 33.500, dan 5.500 VA sebesar Rp 59.637.
Baca juga:
Hampir 2 pekan listrik di Tanjung Balai Karimun suka 'byar pet'
Di pasar bebas ASEAN, rasio elektrifikasi RI kalah dibanding Vietnam
PLN turunkan tarif listrik pada 1 Januari 2016
YLKI sebut 30 persen pelanggan listrik berdaya 1.300 VA masih miskin
PLN-Pertamina belum sepakat harga uap untuk PLTP Kamojang