Penyaluran Pembiayaan Investree Tetap Tumbuh 30 Persen di 2020
Di tengah pandemi Covid-19 dan perekonomian nasional yang melambat, pertumbuhan kredit Investree tetap tumbuh positif. CEO Investree, Adrian Gunadi mengatakan pertumbuhan pembiayaan mencapai 30 persen di tahun 2020.
Di tengah pandemi Covid-19 dan perekonomian nasional yang melambat, pertumbuhan kredit Investree tetap tumbuh positif. CEO Investree, Adrian Gunadi mengatakan pertumbuhan pembiayaan mencapai 30 persen di tahun 2020.
"Dari sisi pendanaan, tumbuh sekitar 30 persen menjadi Rp 3,12 triliun dibandingkan tahun sebelumnya," kata Adrian dalam Diskusi Media Investree: Kinerja 2020, Perkembangan dan Strategi 2021, Jakarta, Rabu (3/2).
-
Bagaimana Finnet mendukung transformasi digital di Indonesia? Kami didukung dengan IT Infrastructure yang handal dan memiliki lisensi terlengkap di Perusahaan sejenis. Kami yakin Finnet dapat menjadi One Stop Solution yang tumbuh bersama mitra untuk bersama-sama mendigitalkan sistem pembayaran di Indoensia.
-
Apa yang ditawarkan Adira Finance di Jakarta Fair Kemayoran? Dalam rangka tema HUT tahun ini, yaitu Jakarta sebagai Kota Global Dengan Berjuta Pesona, Adira Finance hadirkan Kampung Adira di Jakarta Fair dengan tujuan menyediakan solusi finansial yang unik dan mempesona bagi para pengunjung melalui sinergi dengan ekosistem.
-
Kenapa Adira Finance hadir di Jakarta Fair Kemayoran? "Komitmen terhadap Pelanggan Harry Latif, Direktur Portofolio Adira Finance, menjelaskan bahwa kehadiran Adira Finance di Jakarta Fair Kemayoran adalah sebagai bentuk komitmen perusahaan untuk terus mendekatkan diri dengan pelanggan melalui beragam solusi keuangan yang bersinergi dengan ekosistem. Upaya ini dilakukan agar pelanggan dapat merasakan pengalaman terbaik melalui produk inovatif serta berbagai program menarik."
-
Siapa saja yang hadir dalam acara peluncuran roadmap Fintech P2P lending? Acara peluncuran roadmap fintech P2P lending dihadiri Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar dan Kepala Eksekutif OJK Pengawas Lembaga Pembiayaan, Perusahaan Modal Ventura, Lembaga Keuangan Mikro dan Lembaga Jasa Keuangan Lainnya Agusman, Direktur Ekonomi Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) Mulyawan Rana Manggala serta pimpinan dan anggota Asosiasi Fintech Pendanaan Bersama Indonesia (AFPI) di Jakarta, Jumat (10/11)
-
Bagaimana cara Jepang mengelola keuangan di Indonesia? Gedung Departement of Finance dijadikan tempat untuk melakukan aktivitas keuangan sehari-hari. Gedung ini juga menjadi tempat pengelolaan keuangan dan pemutusan kebijakan ekonomi oleh Jepang.
-
Kenapa OJK meluncurkan roadmap Fintech P2P lending? Peluncuran roadmap ini merupakan upaya OJK untuk mewujudkan industri fintech peer to peer (P2P) lending yang sehat, berintegritas, dan berorientasi pada inklusi keuangan dan pelindungan konsumen serta berkontribusi kepada pertumbuhan ekonomi nasional.
Sementara itu, dari sisi penyaluran pembiayaan tumbuh 29 persen dengan nilai Rp 2,48 triliun. "Dari sisi pencairan angka tersebut Rp 2,5 triliun atau hampir 30 persen juga," kata adrian.
Sehingga, secara akumulatif, sejak pertama kali Investree berdiri pembiayaan yang telah disalurkan sebesar Rp 7,4 triliun. Sedangkan total pencairan yang telah dilakukan sebesar Rp 5,7 triliun.
Adrian mengatakan, pencapaian kinerja tahun 2021 ini menunjukkan perusahaan fintech lending masih tetap bisa bertahan meski diterpa pandemi Covid-19. Pencapaian yang signifikan ini merupakan salah satu pendorong sektor perekonomian agar tetap bisa bergerak meski terjadi perlambatan ekonomi.
"Ini membuktikan fintech lending di tengah pandemi tetap bisa support," tandasnya.
Baca juga:
Investree Lebarkan Sayap Bisnis ke Thailand dan Filipina
Tips Kenali Fintech Ilegal dan Cara Melaporkannya ke Pihak Berwajib, Waspada!
Per Januari 2021, Satgas Temukan 133 Fintech dan 14 Entitas Ilegal
OJK Beberkan Perbedaan Pinjaman Online dengan Layanan Urun Dana
Beri Pinjaman Rp 20 Triliun, CEO Modalku Raih Penghargaan Tokoh Penggerak Fintech OJK
Meski Pandemi, Dana Pinjaman Fintech Lending Tumbuh 25 Persen di 2020