Resmi kerja sama, PP Energi bakal bangun fasilitas curah cair di lahan Pelindo Energi
Bentuk kerja sama yang akan dilaksanakan oleh PP Energi dan Pelindo Energi yaitu berupa pemanfaatan lahan dan pengembangan bisnis Tank Farm yang terletak di 3 kota, yaitu Bali, Surabaya dan Semarang.
PT PP Energi (PP Energi) yang merupakan anak usaha dari PT PP (Persero) Tbk yang bergerak dalam bidang investasi di sektor energi menjalin kerja sama dengan PT Pelindo Energi Logistik (Pelindo Energi) selaku anak perusahaan PT Pelindo II.
Bentuk kerja sama yang akan dilaksanakan oleh PP Energi dan Pelindo Energi yaitu berupa pemanfaatan lahan dan pengembangan bisnis Tank Farm yang terletak di 3 kota, yaitu Bali, Surabaya dan Semarang, di mana PP Energi akan melakukan pengembangan bisnis dengan membangun faslitas curah cair di ketiga lahan milik Pelindo Energi tersebut.
-
Mengapa Pertamina Patra Niaga bekerja sama dengan Pelindo untuk mendukung BMTH? Pertamina Patra Niaga bekerjasama dengan Pelindo untuk penyiapan relokasi fasilitas penerimaan BBM dan Avtur ke dermaga baru." Pertamina Patra Niaga dan Pelindo bersinergi dalam memastikan PSN berjalan dengan baik sekaligus memastikan availability dan accessibility energi di Pulau Bali,” terang Riva.
-
Bagaimana Pertamina Patra Niaga dan Pelindo akan bekerja sama untuk mendukung BMTH? Pertamina Patra Niaga dan Pelindo bersinergi dalam memastikan PSN berjalan dengan baik sekaligus memastikan availability dan accessibility energi di Pulau Bali,” terang Riva.
-
Bagaimana Kementerian PPN/Bappenas berperan dalam pengendalian pembangunan? Dalam hal ini, Kementerian PPN/Bappenas mengambil bagian dalam pengendalian pembangunan yang menjamin tercapainya hasil pembangunan (outcome), serta pendampingan juga penguatan terhadap K/L dan pemerintah daerah terkait dengan pencapaian proyek strategis nasional.
-
Bagaimana Pelindo membangun konektivitas pariwisata di Indonesia? Selain itu, para delegasi akan diajak untuk mengunjungi Bali Maritime Tourism Hub (BMTH) yang disiapkan untuk menjadi jangkar dalam membangun konektivitas pariwisata di Indonesia
-
Apa yang dilakukan Pertamina Patra Niaga dalam mendukung Bali Maritime Tourism Hub (BMTH)? Pertamina Patra Niaga terus mendukung Program Strategis Nasional (PSN) yang dicanangkan Pemerintah dibidang Program Pengembangan Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) yakni Bali Maritime Tourism Hub (BMTH). Komitmen mendukung PSN ini diwujudkan dengan dilakukannya Head of Agreement (HOA) bersama Pelindo terkait fasilitas penerimaan BBM dan Avtur di Benoa, Bali.
-
Di mana Pertamina Patra Niaga akan memindahkan fasilitas penerimaan BBM dan Avtur? Adapun dalam kerjasama ini, Pelindo sebagai pengembang kawasan Benoa akan menyediakan lahan, alur pelayaran, fasilitas dermaga, fasilitas oil transfer equipment, fasilitas HSSE, serta Lindung Lingkungan Perairan untuk digunakan Pertamina Patra Niaga dalam kegiatan penerimaan BBM dan Avtur melalui dermaga di Benoa Utara.
Direktur Utama PP Energi, Ario Setyawan melihat adanya peluang bisnis dari ketiga lahan yang dimiliki oleh Pelindo Energi, di mana lahan tersebut berlokasi di Pelabuhan Tanjung Benoa Bali, Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya, dan Pelabuhan Tanjung Emas Semarang.
"Sinergi yang dilakukan oleh PP Energi dan Pelindo Energi selaku dua anak usaha milik BUMN ini kami harapkan dapat memberikan hasil yang optimal bagi kedua belah pihak serta dapat menambah portofolio dari masing-masing perusahaan," ujar Ario Setyawan di Jakarta, Jumat (10/8).
Penandatangan kerja sama ini ditandatangani langsung oleh Direktur Utama PP Energi Ario Setyawan bersama Direktur Utama Pelindo Energi Heri Akhyar. Turut hadir dalam acara penandatanganan tersebut, Direktur Infrastruktur PT PP (Persero) Tbk M. Toha Fauzi, SVP Pengembangan Bisnis dan investasi PT PP (Persero) Tbk Gede Upeksa beserta Jajaran Direksi PP Energi, Direktur Utama PT Pelindo III (Persero) Ari Aksara beserta jajaran Direksi PT Pelindo III dan Pelindo Energi.
Baca juga:
Ini inovasi Pelindo III pangkas dwelling time di pelabuhan
Gandeng PP Energi, anak usaha Pelindo III bangun tangki timbun BBM Rp 300 M di Bali
Bos Pelindo III yakin raup laba bersih Rp 2,5 triliun di 2018
Optimalkan penggunaan teknologi, Pelindo III hemat anggaran hingga Rp 784 M
Laba Pelindo III meroket 60 persen jadi Rp 1,7 triliun hingga Juli 2018
IPC tunjuk anak usaha kelola 2 terminal Tanjung Priok