Rest Area Rugi Rp2 Miliar Imbas Larangan Mudik
Larangan mudik yang berlaku sejak 6 Mei Hingga 17 Mei 2020 membuat pemasukan pendapatan sejumlah rest area jalan tol turun drastis. Padahal, mudik menjadi salah satu penopang pendapatan yang paling ditunggu-tunggu pengelola rest area.
Larangan mudik yang berlaku sejak 6 Mei Hingga 17 Mei 2020 membuat pemasukan pendapatan sejumlah rest area jalan tol turun drastis. Padahal, mudik menjadi salah satu penopang pendapatan yang paling ditunggu-tunggu pengelola rest area.
Ketua Umum Asosiasi Pengelola Rest Area Indonesia (Aprestindo), Widie Wahyu GP mengatakan, rest area mengalami kerugian sebesar Rp2 miliar pada Lebaran tahun ini. Kerugian tersebut mencakup seluruh rest area di Indonesia.
-
Di mana Rest Area Kledung berada? Dikutip dari Sumbingsegar, rest area Kledung diapit oleh Gunung Sumbing dan Sindoro.
-
Kapan Rest Area Kledung ramai dikunjungi? Saat musim panen, pengunjung bisa menyaksikan aktivitas para petani memetik daun teh.
-
Dimana saja rest area di tol Medan-Kisaran? Rest area sepanjang tol Medan-Kisaran menawarkan berbagai layanan seperti toilet yang bersih, area makan, dan minimarket.
-
Dimana lokasi Rest Area Agrowisata Jobong? Salah satu bangunan ikonik yang berkenaan dengan potensi ini adalah keberadaan tungku raksasa di Desa Sedeng, Kecamatan/Kabupaten Pacitan, Jawa Timur.
-
Kenapa Tungku Raksasa di Rest Area Agrowisata Jobong dibangun? Tungku raksasa atau yang dikenal dengan sebutan jobong dulu digunakan sebagai tempat pembakaran batu kapur.
-
Bagaimana cara masuk ke Rest Area Kledung? Untuk bisa masuk ke dalam, pengunjung cukup dikenakan biaya parkir sebesar Rp3.000 untuk motor dan Rp5.000 untuk mobil.
"Kerugian keseluruhan rest area se-Indonesia itu bisa mencapai Rp20 miliar, bisa lebih malah," ujar Widie kepada merdeka.com, Jakarta, Kamis (13/5).
Kerugian ini terjadi karena rest area harus tetap membayar kebutuhan operasional secara normal sementara pemasukan tertekan akibat larangan mudik. Belum lagi pengusaha diwajibkan untuk membayar THR tepat waktu.
"Karena kan operasional rest area tetap beroperasi seperti biasa. Walaupun omset kecil. Jadinya, misalkan kayak KFC, MCD yang biasanya buka 24 jam, sekarang hanya jam 11 siang- 9 malam, karena untuk kurangi cost listrik, gas, jadi mereka kurangi jam kerja," paparnya.
Dia menambahkan, rest area yang masih berjalan normal saat ini adalah rest area Jabodetabek, Jakarta-Tangerang kemudian Jagorawi.
"Rest area yang masih hidup itu, masih ramaietu, yang rest area jabodetebek, kayak rest area di Jagorawo KM 10, rest area Jakarta-Tangerang Km 13,5 sama 14 itu masih ramai. Karena aglomerasi Jabodetabek yang gak ada larangan yah pak?) iyah, dan kan kantor masih beroperasi (di Jakarta dan sekitarnya)," tandasnya.
Baca juga:
Sempat Direnggangkan Imbas Pemudik Berjubel, Jalur Puncak-Cianjur Kembali Disekat
Hari Pertama Idulfitri, Lalin Tol Jakarta-Cikampek Terpantau Padat
Meski Ada Larangan Mudik, Jalanan Jakarta Terlihat Sepi saat Idulfitri
Rumah Warga di Bekasi Ditinggal Mudik Dipasang Striker untuk Permudah Data Kesehatan
Kapolri Minta Jajaran Bersabar Hadapi Pemudik saat Bertugas di Pos Penyekatan
Mudik ke Sumbar Melalui Sungai, 3 Warga Riau Hanyut