Sempat Tembus Rp100.000 per Kg, Harga Cabai di Medan Mulai Turun Usai Lebaran
Meski belum kembali normal ke posisi Rp 20.000 hingga Rp 30.000 per Kg, namun harganya sudah turun jauh dari menjelang Lebaran yang berkisar Rp 90.000 hingga Rp 100.000 per Kg.
Harga cabai pada pasar-pasar tradisional di Medan mulai turun pasca-Lebaran sejak Minggu (9/6). Hari ini, cabai merah dijual antara Rp50.000 hingga Rp60.000 per Kg.
Meski belum kembali normal ke posisi Rp20.000 hingga Rp30.000 per Kg, namun harganya sudah turun jauh dari menjelang Lebaran yang berkisar Rp90.000 hingga Rp100.000 per Kg.
-
Di mana harga bahan pangan di pantau? Situs Badan Pangan Nasional (Bapanas) per Rabu 21 Februari 2024 pukul 13.00 WIB menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
-
Kapan harga bahan pangan di Jakarta terpantau naik? Situs Badan Pangan Nasional (Bapanas) per Rabu 21 Februari 2024 pukul 13.00 WIB menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
-
Penghargaan apa yang diterima Banyuwangi terkait pengadaan barang dan jasa? Banyuwangi meraih penghargaan terkait pengadaan barang dan jasa pemerintahan. Kabupaten Banyuwangi berhasil meraih penghargaan penyelenggaraan pengadaan barang/jasa secara elektronik di ajang Indonesia Sustainable Procurement Expo (ISPE) 2024 atas kategori kabupaten dengan jumlah transaksi produk dalam negeri terbanyak.
-
Mengapa harga cabai rawit di Pasar Batangase naik? Untuk itu, jika selama ini telah dilakukan program tanam cabai, namun karena masih tingginya permintaan, harga juga masih sangat tinggi. Sehingga tahun depan, pihaknya berencana untuk memasifkan penanaman cabai, tidak hanya imbauan tetapi memberikan bibit gratis, direncanakan sebanyak 50 juta bibit.
-
Kenapa banyak warganet bercanda tentang harga bawang? Banyak warganet bercanda bahwa jika harga bawang naik, mungkin itu karena David Beckham yang menanamnya.
-
Mengapa harga beras di Jakarta naik? Harga beras kualitas premium mengalami kenaikan menjadi Rp16.700 per kilogram dari kemarin Rp16.570.
"Kabar penurunan harga terjadi karena sudah banyak stok masuk dari Sumatera Barat dan Jakarta," kata pedagang cabai Nur Cahaya, di Pasar Petisah, Medan, Rabu (12/6).
Penurunan harga juga terjadi pada cabai rawit. Saat ini harga cabai rawit dijual sekitar Rp45.000 per Kg, turun dari Rp65.000 hingga Rp70.000 per Kg.
"Cabai rawit sebelumnya Rp65.000 per Kg sekarang Rp50.000 per Kg, kalau rawit Deli Tua dari Rp70.000 turun ke Rp50.000 per Kg, sementara rawit bencong Rp45.000 per Kg. Kalau cabai hijau tetap Rp28.000 dari per Kg," tutur Nur.
Sementara, harga bawang masih tinggi. Bawang merah dijual Rp28.000 per Kg menjadi Rp33.000 per Kg. Begitu juga bawang putih, naik dari Rp28.000 menjadi Rp35.000 per Kg. “Harganya masih tinggi, padahal stok di pasar induk masih banyak," tambah Nur.
Kenaikan harga juga terjadi pada komoditas kentang dan tomat. Kondisi ini dipengaruhi erupsi Gunung Sinabung yang terjadi pada Minggu (9/6), sehingga para petani di sana terpaksa memanen tanaman kentang dan tomat sebelum masanya, karena tanamannya tertutup debu.
Harga kentang naik Rp4.000 dari Rp8.000 menjadi Rp12.000 per Kg. Tomat dijual Rp13.000 per Kg, naik dari harga sebelumnya Rp9.000 hingga Rp10.000 per Kg.
Baca juga:
Kemendag Duga Harga Cabai Merah Melambung Akibat Kekurangan Pasokan
BPS Catat Harga Gabah dan Beras Turun di Mei 2019
Harga Cabai Hingga Daging Ayam Jadi Penyumbang Inflasi Mei 2019
Mendag Enggar Sebut Harga Pangan Terkendali Saat Ramadan dan Lebaran 2019
H+4 Lebaran 2019, Harga Cabai Merah Mulai Turun di Bekasi
Kementan Sebut Harga Cabai dan Bawang Merah Stabil Usai Lebaran