Lama Menghilang, Edwin & Jody 'Super Bejo' Kini Fokus Berhijrah
Merdeka.com - Masih ingat dengan duo MC dan juga aktor Jody Sumantri dan Teuku Edwin yang tergabung dalam Super Bejo? Anak generasi 90an pasti tahu dengan duo yang selalu kompak ini.
Lama menghilang di layar kaca, Edwin dan Jody kompak dan mantap untuk mendalami agama Islam serta berhijrah. Kini mereka lebih memilih untuk fokus memperbaiki diri dan mendalami ilmu agama.
Dalam video di saluran YouTube iNews Portal dengan tajuk 'Super Bejo Menangis Terisak-isak Saat Ceritakan Awal Mula Berhijrah', Edwin dan Jody bercerita.
-
Apa yang membuat Sinta dan Jojo terkenal? Duo yang menjadi viral karena video lip sync lagu 'Keong Racun' ini pernah menggegerkan media sosial dan bahkan sempat tampil di televisi nasional.
-
Siapa penyanyi Batak populer tahun 90an? Salah satu lagu yang membuat dirinya populer tahun 90-an adalah 'Biarlah Sendiri' ciptaan Rinto Harahap.
-
Bagaimana keakraban pemain Satu Cinta Dua Hati? Diceritakan sebagai pasangan suami istri, Titi Kamal dan Lucky Perdana juga tampak sangat dekat dengan dua anaknya di dalam sinetron. Dalam potret ini, mereka berempat tampak menjalani syuting dengan enjoy layaknya keluarga sungguhan.
-
Kenapa Sosis Solo Mbah Bedug begitu populer? Dengan bahan-bahannya yang berkualitas, kuliner ini digandrungi banyak orang. Kelezatannya tersebar dari mulut ke mulut. Selain itu, pihak pemilik kuliner juga melakukan pemasaran lewat media sosial yang terbukti ampuh.
-
Dimana Sinta dan Jojo tampil bersama? Baru-baru ini, Sinta mengunggah momen kebersamaannya dengan sahabatnya, Jojo, di media sosial.
-
Siapa saja pasangan artis muda yang hadir? Banyak pasangan muda yang juga merupakan sahabat Mahalini dan Rizky Febian hadir dalam pernikahan tersebut. Berikut beberapa pasangan artis muda yang mencuri perhatian: 1. Azriel Hermansyah dan Sarah Menzel Keluarga Hermansyah turut menghadiri pernikahan Rizky dan Mahalini. Azriel Hermansyah tampak menggandeng kekasihnya, Sarah Menzel, dan keduanya tampil serasi di acara tersebut. 2. Putri Delina dan Jeffry Reksa Putri Delina, adik Rizky Febian, hadir bersama kekasihnya, Jeffry Reksa. Setelah dua tahun pacaran, keduanya didoakan oleh netizen agar segera menyusul kakaknya yang sudah resmi menikah. 3. Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar Sejak go public, Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar semakin lengket. Foto kebersamaan mereka di pernikahan Rizky dan Mahalini juga tak lepas dari perhatian para tamu undangan dan netizen. 4. Tissa Biani dan Dul Jaelani Tissa Biani tampil cantik dengan gaun abu-abu, sementara Dul Jaelani terlihat gagah dengan setelan jas. Pasangan ini juga hadir di pernikahan Mahalini dan Rizky Febian, menambah deretan pasangan muda yang meramaikan acara. 5. Mawar Eva de Jongh dan Bryan Domani Mawar Eva de Jongh dan Bryan Domani juga turut hadir di acara resepsi pernikahan anak sulung Sule. Keduanya terlihat kompak dan serasi, menarik perhatian para tamu undangan. 6. Bastian Steel dan Kekasih Bastian Steel, yang dikenal dekat dengan mempelai, hadir di pernikahan Mahalini dan Rizky Febian bersama kekasih dan sahabat. Kehadiran mereka menambah meriah suasana pesta.
Kedua personel Super Bejo yang dikenal dengan kepala plontos nya itu kini memilih untuk fokus mendalami ilmu agama dan berhijrah.
Gaya busana mereka pun kini terlihat lebih religius. Soalnya, dulu mereka dikenal kerap bergaya kocak dengan busana berani dengan warna-warna terang.
"Hidup itu kan ada proses, jadi ya kita tahun 90an kita berdua artis. Saat itu sedikit sekali artis dan kita muncul dengan gaya lain. Ya suka-suka, pakai celana pendek," kata Edwin.
Edwin menjelaskan, mereka dulu dikenal sebagai 'penghancur acara'. Tampil dengan gaya kocak dan kerap menggunakan tutur bahasa yang enaknya.
"Istilahnya dulu Edwin Jody diundang, kita penghancur acara itu. Bahasanya enaknya kalau ngomong," papar dia.
Setelah jarang muncul di TV dan lebih fokus dalam berhijrah, mereka memiliki kesibukan masing-masing.
"Edwin punya warung, saya ngurus masjid setiap hari. MC masih ada lah," kara Jody.
Edwin dan Jody pun menyatakan bahwa mereka kini fokus berhijrah. Salah satu nya adalah mengikuti kajian.
"Hijrah itu hati kita pindah dari hal-hal yang jelek dulu untuk menuju hal-hal yang ghaib. Tepat waktu, lima waktu," papar Jody.
Setelah berhijrah, Edwin dan Jody masih mendapatkan banyak pekerjaan di dunia hiburan yakni sebagai MC. Namun, mereka mengaku lebih selektif.
"Jangan anggap hijrah itu menutup, tapi membuka pintu dunia dan akhirat. Tawaran pekerjaan (MC) ada tapi kita gak ambil kerjaan di klub malam," terang Edwin.
(mdk/end)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Joshua Suherman pasti sudah familiar di telinga para milenial.
Baca SelengkapnyaTerdapat sederet artis senior ternama Tanah Air. Siapa saja sosoknya?
Baca SelengkapnyaMomen Edwin Bejo berjualan roti di pasar sukses curi perhatian.
Baca SelengkapnyaKembalinya Sinta dan Jojo, Ikon Viral Lip Sync 'Keong Racun', ke Media Sosial: Nostalgia dan Perubahan yang Makin Menawan
Baca SelengkapnyaBelum lama ini, Sinta dan Jojo kembali bertemu dan membuat konten bersama.
Baca SelengkapnyaPotret tampan masa muda artis era 90an ini bikin pangling. Begini kabar terbarunya.
Baca SelengkapnyaSimak transformasi para pemain sinetron Lorong Waktu dalam 6 potret menarik dari masa lalu hingga sekarang.
Baca SelengkapnyaSosok Bemby Putuanda sudah lama menghilang dari layar kaca televisi.
Baca SelengkapnyaEza Yayang dan Agnez Mo sudah bersahabat sejak kecil, mulai dari berduet dan merilis album, bahkan main sinetron bareng. Sekarang juga tetap saling kontak
Baca SelengkapnyaApa ya yang berubah dari Sinta dan Jojo KEONG RACUN?
Baca SelengkapnyaPotret dan Update Terkini Para Aktor Genta Buana, Tetap Keren dan Bikin Terpesona!
Baca SelengkapnyaSosok Adam Jordan di dunia sinetron tanah air sudah sangat familiar di mata publik.
Baca Selengkapnya