CEK FAKTA: Hoaks Anies Baswedan Meninggal
Merdeka.com - Jejaring media sosial dihebohkan dengan kabar sumir yang menyebut Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meninggal dunia. Kabar meninggalnya Anies dibagikan akun Facebook Rojul Munir pada Sabtu 7 Maret 2020 pukul 19.18. Dalam tangkapan layar tersebut, akun facebook Fauzan Chaniago membuat narasi yang menyebut Anies meninggal karena serangan jantung.
Berikut narasi yang ditulis akun Facebook Rojul Munir:
Innalillahi wa inna ilaihi roo ji'uun.Assalamualaikum, berita terbaru sore ini, pemimpin DKI jakarta ANIS BASWEDAN meninggal dunia serangan jantung mendadak.Beliau meninggal di rumah sakit umum setia mitra.
-
Apa yang disinggung Anies Baswedan? Anies Baswedan menyinggung soal pemimpin yang tidak memenuhi janjinya.
-
Apa nama lengkap Anies Baswedan? Anies Baswedan, dengan nama lengkap Anies Rasyid Baswedan, merupakan salah satu kandidat presiden untuk tahun 2024, dilahirkan di Kuningan pada tanggal 7 Mei 1969.
-
Bagaimana Anies Baswedan menanggapi informasi hoaks tentang partainya? 'Saya tegaskan itu semua bukan dari saya dan kami tidak pernah mengedarkan apapun juga,' ujar Anies dalam videonya, seperti dikutip dari akun X @aniesbaswedan
-
Apa hoaks tentang Anies? Beredar foto Anies Baswedan memakai kemeja merah berlogo PDIP.
-
Kenapa Anies jadi target hoaks? Mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menjadi sasaran berita bohong atau hoaks yang tersebar luas di media sosial. Terlebih menjelang Pilkada serentak 2024.
-
Kapan Anies Baswedan lahir? Anies Baswedan, dengan nama lengkap Anies Rasyid Baswedan, merupakan salah satu kandidat presiden untuk tahun 2024, dilahirkan di Kuningan pada tanggal 7 Mei 1969.
Penelusuran
Berdasarkan penelusuran merdeka.com, meninggalnya Gubernur DKI Anies Baswedan tidak benar. Nyatanya Anies masih aktif mengunggah kegiatannya di akun Instagramnya @aniesbaswedan. Contohnya Anies mengunggah foto terkait Penataan Kawasan Stasiun.
Kemudian, pada hari Senin, 9 Maret 2020, Anies masih beraktifitas seperti biasa di kantornya, Balai Kota, Jakarta Pusat. Bahkan Anies menerima kunjungan dari Calon Wakil Gubernur Nurmansjah Lubis.
©2020 Merdeka.com/twitter nurmansjahKesimpulan
Kabar meninggalnya Anies Baswedan adalah tidak benar atau hoaks. Buktinya Anies masih beraktifitas seperti biasa, bahkan pada Senin 9 Maret 2020 ia masih menerima Calon Wakil Gubernur DKI. (mdk/dan)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Merdeka.com pun merangkung berita hoaks yang mencatut nama Anies
Baca SelengkapnyaMantan Gubernur DKI Jakarta itu pun beranggapan semua upaya dia wara-wiri untuk bisa maju di Pilgub 2024 sebagai perjalanan spiritual.
Baca SelengkapnyaAnies belum bisa menyampaikan banyak hal terkait dirinya yang tidak mengikuti kontestasi pada 2024.
Baca SelengkapnyaMomen itu terjadi saat warga perwakilan dari Jakarta Barat dan Jakarta Selatan menyampaikan aspirasinya kepada Anies.
Baca SelengkapnyaBenarkah Anies resmi maju sebagai cagub Jakarta? simak penelusurannya
Baca SelengkapnyaSaat ini sejumlah kepala daerah tengah melakukan tes kesehatan, salah satunya di Jakarta.
Baca SelengkapnyaMenurut Hermawi, banyak yang menginginkan Anies menjadi orang nomor 1 di Jakarta kembali.
Baca SelengkapnyaBeredar video yang mengklaim bacapres Anies Baswedan tidak lolos tes kesehatan
Baca SelengkapnyaAnies menegaskan dirinya akan tetap berada dan berkarya di Indonesia. Dia juga akan tetap berjuang untuk bangsa Indonesia yang lebih baik.
Baca SelengkapnyaAnies mengingatkan proses Pilpres 2024 masih belum selesai.
Baca SelengkapnyaMenurutnya, saat ini masih prematur untuk membahas nama-nama yang disodorkan.
Baca SelengkapnyaKedatangan Anies di lokasi CFD langsung menarik perhatian warga.
Baca Selengkapnya