Lima orang ini jadi manula di masa muda, persis Benjamin Button
Merdeka.com - Seorang ibu di Amerika Serikat kaget ketika melihat kondisi bayi yang baru saja dilahirkannya. Sang ayah juga terkejut dan tidak bisa menerima kenyataan anaknya yang baru lahir itu fisiknya aneh, lebih mirip manusia lanjut usia.
Kecewa berat dengan kenyataan itu, sang ayah kemudian membuang anaknya di depan sebuah rumah panti jompo yang dikelola orang kulit hitam. Bayi itu kemudian diberi nama Benjamin Button.
Itu adalah cuplikan awal dari film Hollywood the Curious Case of Benjamin Button yang dibintangi aktor kondang Brad Pitt. Seiring waktu, Benjamin ternyata bisa tumbuh dewasa tapi pertumbuhannya berkebalikan dari orang normal. Dia lahir dalam kondisi fisik tua tapi kemudian tumbuh menjadi muda.
-
Apa itu penyakit langka? Penyakit langka adalah penyakit yang jumlah penderitanya sangat sedikit, yaitu kurang dari lima orang dari 100.000 orang penduduk.
-
Siapa yang bisa alami penuaan dini? Penuaan dini yang dialami oleh seseorang bisa dikenali dengan munculnya sejumlah tanda pada tubuh. Mengenali tanda-tanda penuaan dini pada tubuh bisa menjadi kunci untuk menjaga kesehatan dan kualitas hidup. Seiring bertambahnya usia, tubuh memang mengalami berbagai perubahan, namun ada beberapa gejala yang dapat menunjukkan bahwa tubuh Anda menua lebih cepat dari seharusnya.
-
Apa saja penyakit yang sering dialami lansia? Oleh karena itu, penting untuk mengetahui beberapa penyakit yang sering dialami oleh lansia, seperti yang dilaporkan oleh VerywellHealth pada Senin (9/9/2024).1. Penyakit KardiovaskularOrang-orang yang berusia lanjut rentan terhadap penyakit dalam, termasuk kardiovaskular. Penyakit ini dapat muncul dalam bentuk serangan jantung, kanker, dan gangguan paru-paru, yang semuanya berisiko mengancam nyawa. Salah satu contohnya adalah penyakit jantung yang disebabkan oleh penyumbatan arteri yang mengalirkan darah ke jantung.
-
Apa penyebab penuaan manusia? Proses penuaan pada manusia berupa nyeri sendi, kerutan, dan tanda-tanda usia tua lainnya mungkin sebagian disebabkan oleh dinosaurus, menurut sebuah makalah penelitian baru.
-
Di mana penyakit ini terjadi? Lebih dari 95 siswi di SMU St. Theresa's Eregi Girls Ibu Kota Nairobi, Kenya menderita penyakit misterius sehingga sekolah terpaksa ditutup sementara.
-
Kapan Sindrom Hutchinson-Gilford Progeria (HGPS) mulai terlihat? Perkembangan tanda-tanda penuaan pada sindrom ini sudah dimulai dari masa kanak-kanak.
Di dunia kedokteran, penyakit langka itu disebut Progeria atau juga Sindrom Benjamin Button. Hanya segelintir orang mengidap penyakit langka ini di dunia.
Siapa saja mereka? Simak ulasannya berikut ini.
(mdk/pan)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Terdapat lima jenis penyakit langka yang ada di dunia.
Baca SelengkapnyaMengapa pada foto-foto lama, seseorang dengan usia yang sama dengan kita sekarang tampak lebih tua?
Baca SelengkapnyaPenuaan dini yang dialami oleh seseorang bisa dikenali dengan munculnya sejumlah tanda pada tubuh.
Baca SelengkapnyaRemaja jompo mengacu pada remaja atau anak muda yang memiliki kondisi fisik layaknya orang tua, seperti pegal, mudah lelah, masuk angin, dan sakit punggung.
Baca SelengkapnyaTerjadinya penuaan pada diri seseorang bisa tampak pada berbagai bagian tubuh.
Baca SelengkapnyaNegara perlu menerapkan law enforcement untuk menjamin hari tua bisa tersedia.
Baca SelengkapnyaPenuaan dini adalah proses perubahan fisik dan mental yang terjadi seiring dengan bertambahnya usia.
Baca SelengkapnyaTerdapat berbagai fakta orang pendek yang penting untuk dipahami.
Baca SelengkapnyaRerata harapan hidup global mencapai 73,4 tahun. Tapi, siapa sangka ternyata ada loh orang yang hidupnya lebih dari 120 tahun, penasaran? Yuk simak selengkapnya
Baca SelengkapnyaKorea Selatan memiliki angka kelahiran yang rendah, namun memiliki populasi lansia dengan angka yang cukup besar.
Baca SelengkapnyaBanyak hal yang dilakukan demi orang ini menghindar dari kematian.
Baca SelengkapnyaAktor blasteran berusia 40-an tahun ini ada yang masih wara-wiri berakting. Lantas siapa saja mereka?
Baca Selengkapnya