Ultah ASEAN ke-50, Jokowi akan beri arahan buat kemakmuran kawasan
Merdeka.com - Selama 50 tahun, ASEAN sudah bekerja keras menciptakan perdamaian di kawasan sehingga tercipta kesejahteraan dalam komunitas. Hal ini merupakan pemikiran Menteri Luar Negeri Retno Marsudi yang jadi fokus ASEAN, dan akan terus didorong dalam Konferensi Tingkat Tinggi ASEAN ke-30 di Manila, Filipina akhir bulan ini.
Presiden Joko Widodo dijadwalkan akan menghadiri pertemuan tingkat kepala negara di Asia Tenggara. Direktur Jenderal Kerja Sama ASEAN Kemlu Jose Antonio Tavarez menyebutkan, dalam KTT ini Jokowi akan memberikan arahan ASEAN harus berkiprah 50 tahun mendatang.
Menurut dia, hal tersebut sangat penting untuk menghadapi tantangan dinamika politik dan ekonomi yang tidak menentu.
-
Mengapa Jokowi meminta ASEAN untuk menjadikan lautan sebagai sea of cooperation? Jokowi meminta ASEAN harus mampu menjadikan lautan sebagai a sea of cooperation, bukan a sea of confrontation.
-
Apa yang dilakukan pemimpin ASEAN di Labuan Bajo? Di kesempatan yang sama, mereka juga tampak asyik bercengkrama begitu kapal lepas sauh. Sambil menikmati minuman segar, Presiden Jokowi Widodo (Jokowi) yang mengajak mereka 'vakansi', bercerita dan mempromosikan destinasi wisata Labuan Bajo.
-
Kenapa KTT ASEAN tahun ini penting bagi Indonesia? KTT ASEAN tahun ini akan digelar di Jakarta.
-
Kapan KTT ASEAN ke-43 dilaksanakan? Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, mengapresiasi pelaksanaan KTT ASEAN ke-43 yang telah menghasilkan 2 dokumen penting di bidang ketenagakerjaan yang merupakan inisiasi Indonesia. Kedua dokumen tersebut merupakan bagian dari 90 outcome dokumen yang dihasilkan selama pelaksanaan KTT ASEAN ke-43 di Jakarta pada 5 s.d 7 September 2023.
-
Apa yang Jokowi ajak untuk ditanggulangi? 'Selain itu kejahatan maritim juga harus kita tanggulangi seperti perompakan, penyelundupan manusia, narkotika, dan juga ilegal unregulated unreported IUU Fishing,'
-
Dimana lokasi kegiatan KTT ASEAN? Sebagai wujud komitmen dan kesiapan dalam mendukung sukses penyelenggaraan Konferensi Tingkat Tinggi ke-43 ASEAN di Jakarta, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) melaksanakan Apel Kesiapan Kerja KTT ASEAN TelkomGroup pada Jumat (1/9) di Telkom Slipi, Jakarta.
"Presiden Jokowi akan memberikan arahan ke depan bagaimana ASEAN terus berkiprah 50 tahun mendatang. Sangat penting bagi kita memiliki punya nilai strategis karena kita menghadapi dunia yang penuh dengan dinamika geopolitik dan geoekonomi yang tidak menentu," ujar Jose saat ditemui di kantor Kemlu, Jakarta Pusat, Selasa (25/4).
Jose menyebutkan arahan yang diberikan Jokowi akan lebih ditekankan kepada kesejahteraan rakyat ASEAN. Tak hanya itu, sentralitas ASEAN juga sepertinya akan kembali didorong agar organisasi kawasan Asia Tenggara ini semakin kuat dan memiliki solusi untuk menghadapi tantangan ke depannya.
"Pak Jokowi juga akan membahas persatuan ASEAN, sentralitas. Dengan demikian, ASEAN bisa lebih solid dalam menjawab tantangan dan tidak menjadi proxy negara-negara lain," imbuhnya.
Mantan Duta Besar Indonesia untuk Selandia Baru ini juga mengatakan Laut China Selatan dan Semenanjung Korea juga masuk dalam pembahasan di ASEAN. Selain itu, pembahasan mengenai buruh migran akan kembali didiskusikan di forum tersebut.
Rangkaian KTT ASEAN akan dimulai dari 26 hingga 29 April mendatang. Untuk KTT sendiri dilakukan pada 29 April di Manila, Filipina. (mdk/pan)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jokowi menyebut, ASEAN memiliki aset kuat itu dalam memanfaatkan pertumbuhan ekonomi dan bonus demografi.
Baca Selengkapnya"Kita harus menjadi nahkoda di kapal kita sendiri dan ini saatnya tongkat keketuaan diserahkan ke Laos," kata Jokowi.
Baca SelengkapnyaSelain itu Asean juga menjadi kawasan dengan kesempatan ekonomi terbaik mencapai 63 persen, di atas Tiongkok 12 persen, India 8 persen dalam survei.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi membuka Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN.
Baca SelengkapnyaJokowi menegaskan bahwa saat ini kesatuan ASEAN masih terpelihara dengan baik dan tak ada perpecahan.
Baca SelengkapnyaJokowi mendorong penguatan kerja sama ekonomi dengan memperkuat integrasi ekonomi.
Baca SelengkapnyaASEAN merupakan salah satu kawasan strategis yang memilki modal kuat untuk menjadi pusat dari pertumbuhan dunia.
Baca SelengkapnyaKerja sama tersebut hanya bisa dilakukan jika memiliki kepercayaan satu sama lain yang harus dibangun dan dipelihara.
Baca SelengkapnyaJokowi mulanya bicara mengenai APT yang telah membuahkan banyak hasil dalam pertumbuhan ekonomi di kawasan.
Baca SelengkapnyaJokowi mengatakan ASEAN akan menjalin kerja sama dengan siapapun bagi perdamaian dan kemakmuran di kawasan.
Baca SelengkapnyaJokowi mengajak Amerika ikut menciptakan Indo Pasifik yang damai dan stabil, melalui kerja sama konkret yang inklusif.
Baca SelengkapnyaPenyelenggaraan KTT ASEAN kali ini juga dihadiri oleh para Kepala Negara.
Baca Selengkapnya